Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Wabup Ipat Hadiri Pelantikan DPC Organda Jembrana

Wabup Ipat Hadiri Pelantikan DPC Organda Jembrana

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Rabu, 7 Feb 2024
  • visibility 457
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna menghadiri acara pelantikan Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Organisasi Angkutan Darat (Organda) Kabupaten Jembrana masa bakti 2024-2029, di ruang rapat Lantai II Jimbarwana Kantor Bupati Jembrana, Rabu (7/2).

Dalam sambutannya, Wabup Ipat mengatakan organda merupakan penggabungan organisasi-organisasi pengusaha angkutan yang bertujuan untuk membina dan mengembangkan kemampuan, serta profesionalisme para anggota menuju terwujudnya dunia usaha angkutan jalan di Indonesia yang kuat, efektif, efisien, inovatif dan berdaya saing tinggi.

banner 336x280

“Dalam pelaksanaan pelantikan DPC Organda Kotim ini, saya berharap para pengurus bisa menjadi pelopor dunia usaha di bidang transportasi, khususnya angkutan darat sehingga arus usaha bisa lebih maksimal dengan adanya inovasi baru,” kata Wabup Ipat.

Lanjutnya, dengan pembenahan Organda Jembrana dan dipilihnya pengurus hari ini. Dirinya berharap pengurus harus memiliki komitmen tinggi dalam berkontribusi nyata, serta ikut membangun daerah dan membantu pemerintah daerah menjadi mitra strategis dalam upaya peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD).

“Banyak hal yang dapat digagas dan disinergikan pengurus Organda kepada pemerintah daerah untuk memberdayakan pengusaha lokal, agar lebih produktif dan memiliki nilai tambah kedepannya,” ujarnya.

Pemda akan berkomitmen untuk melakukan perlindungan investasi, apabila pengusaha lokal berani tampil sesuai ketentuan yang ada. Karena, ia yakin kompetensi pengusaha angkutan di wilayah Jembrana tidak kalah dengan yang lainnya yang diluar Jembrana.

Turut hadir dalam acara tersebut, Sekda I Made Budiasa, Ketua DPD Organisasi Angkatan Darat Organda Bali I Ketut Edi Dharma Putra serta Kepala OPD dilingkungan Pemkab Jembrana. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Semangat Kebersamaan, Bupati dan Wabup Jembrana Ikuti Negaroa Fun Run  photo_camera 1

    Semangat Kebersamaan, Bupati dan Wabup Jembrana Ikuti Negaroa Fun Run 

    • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
    • account_circle Izzoel
    • visibility 732
    • 0Komentar

    Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan bersama Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat), turut ambil bagian dalam ajang Negaroa Fun Run yang digelar pada Minggu (7/12). Kegiatan lari santai ini mengambil start di Gedung Kesenian Soekarno dan menempuh jarak 5 kilometer.   Dalam kesempatan tersebut, Bupati Kembang menyampaikan apresiasinya terhadap penyelenggaraan Fun […]

  • Sekda Jembrana Buka Gerak Jalan Kreasi Tingkat SD

    Sekda Jembrana Buka Gerak Jalan Kreasi Tingkat SD

    • calendar_month Minggu, 11 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 389
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Sebanyak 90 regu mengikuti lomba gerak jalan kreasi tingkat Sekolah Dasar (SD) di Kabupaten Jembrana serangkaian HUT RI Ke-79 dan Hut Kota Negara ke- 129. Kegiatan yang diinisiasi oleh Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Jembrana ini dilepas oleh Sekda I Made Budiasa, Minggu (11/8/2024). Turut hadir Kajari Jembrana Salomina Meyke Saliama […]

  • Sidang Paripurna DPRD Jembrana Agendakan Pandangan Umum Fraksi

    Sidang Paripurna DPRD Jembrana Agendakan Pandangan Umum Fraksi

    • calendar_month Senin, 1 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 372
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Rapat Paripurna II Masa Persidangan III DPRD Kabupaten Jembrana tahun Tahun Anggaran 2023/2024 DPRD Jembrana mengagendakan pandangan umum fraksi. Dua hal dibahas terkait Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang pertanggungjawaban pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2023 dan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD). Rapat ini dibuka oleh Wakil Ketua DPRD […]

  • Panti Asuhan Muhammadiyah Jembrana Bangunkan Kemandirian Karakter Agama dan Pendidikan

    Panti Asuhan Muhammadiyah Jembrana Bangunkan Kemandirian Karakter Agama dan Pendidikan

    • calendar_month Rabu, 19 Jun 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 558
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Panti Asuhan Muhammadiyah Jembrana fokus menerapkan pola kekokohan agama dan pendidikan serta keterampilan. Baik segi mental dan juga spiritual untuk menyaring dunia kehidupan. Dimana banyak aspek yang kini melanda dan perlu pengawasan serta ilmu terapan yang jitu agar anak-anak panti tidak merasa jenuh. Memiliki jiwa yang benar-benar harus di godok sejak dini. […]

  • Kenalkan Olahan Pangan Lokal, Pemkab Jembrana Gelar Lomba Cipta Menu B2SA

    Kenalkan Olahan Pangan Lokal, Pemkab Jembrana Gelar Lomba Cipta Menu B2SA

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 4.379
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Sebanyak 5 kecamatan di Kabupaten Jembrana turut berpartisipasi dalam Lomba Cipta Menu Beragam Bergizi Seimbang dan Aman (B2SA), dengan Tema Kuliner Jembrana berbasis pangan lokal tahun 2025, yang diselenggarakan di Ballroom Gedung Kesenian Bung Karno, Kamis, (21/8) Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan pentingnya konsumsi pangan beragam bergizi seimbang dan aman, mendorong dan […]

  • Rumah Bina Keluarga Sukinah (RBKS), Layani Bimbingan dan Konseling Umat

    Rumah Bina Keluarga Sukinah (RBKS), Layani Bimbingan dan Konseling Umat

    • calendar_month Jumat, 19 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 162
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Sekda I Made Budiasa mewakili Bupati Jembrana meresmikan Rumah Bina Keluarga Sukinah (RBKS) yang merupakan Program Prioritas Ditjen Bimas Hindu melalui Direktorat Urusan Agama Hindu, Jumat (19/7) di Pendopo Kesari. Diresmikannya Rumah Bina Keluarga Sukinah (RBKS) Kabupaten Jembrana sebagai wadah terintegrasi untuk melakukan bimbingan dan konseling . Baik urusan perkawinan kepada remaja […]

expand_less