Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Wabup Ipat Hadiri Pelantikan DPC Organda Jembrana

Wabup Ipat Hadiri Pelantikan DPC Organda Jembrana

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Rabu, 7 Feb 2024
  • visibility 445
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna menghadiri acara pelantikan Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Organisasi Angkutan Darat (Organda) Kabupaten Jembrana masa bakti 2024-2029, di ruang rapat Lantai II Jimbarwana Kantor Bupati Jembrana, Rabu (7/2).

Dalam sambutannya, Wabup Ipat mengatakan organda merupakan penggabungan organisasi-organisasi pengusaha angkutan yang bertujuan untuk membina dan mengembangkan kemampuan, serta profesionalisme para anggota menuju terwujudnya dunia usaha angkutan jalan di Indonesia yang kuat, efektif, efisien, inovatif dan berdaya saing tinggi.

banner 336x280

“Dalam pelaksanaan pelantikan DPC Organda Kotim ini, saya berharap para pengurus bisa menjadi pelopor dunia usaha di bidang transportasi, khususnya angkutan darat sehingga arus usaha bisa lebih maksimal dengan adanya inovasi baru,” kata Wabup Ipat.

Lanjutnya, dengan pembenahan Organda Jembrana dan dipilihnya pengurus hari ini. Dirinya berharap pengurus harus memiliki komitmen tinggi dalam berkontribusi nyata, serta ikut membangun daerah dan membantu pemerintah daerah menjadi mitra strategis dalam upaya peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD).

“Banyak hal yang dapat digagas dan disinergikan pengurus Organda kepada pemerintah daerah untuk memberdayakan pengusaha lokal, agar lebih produktif dan memiliki nilai tambah kedepannya,” ujarnya.

Pemda akan berkomitmen untuk melakukan perlindungan investasi, apabila pengusaha lokal berani tampil sesuai ketentuan yang ada. Karena, ia yakin kompetensi pengusaha angkutan di wilayah Jembrana tidak kalah dengan yang lainnya yang diluar Jembrana.

Turut hadir dalam acara tersebut, Sekda I Made Budiasa, Ketua DPD Organisasi Angkatan Darat Organda Bali I Ketut Edi Dharma Putra serta Kepala OPD dilingkungan Pemkab Jembrana. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hasil Turnamen Liga Tarkam Total Diupayakan Untuk Membangun Desa dan Bakti Sosial

    Hasil Turnamen Liga Tarkam Total Diupayakan Untuk Membangun Desa dan Bakti Sosial

    • calendar_month Minggu, 2 Jun 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 822
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Adu gengsi pertandingan Turnamen Sepak Bola Liga Antar Kampung (Tarkam) Tegalbadeng Barat Cup lll Tahun 2024, memasuki babak penyisihan bertempat di Lapangan Candra Kirana, Banjar Tengah Desa Tegalbadeng barat, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana. Upaya mencari bibit para pemain yang nantinya bisa melahirkan pemain unggul dan berkualitas. Yang diikuti 50 klub menghiasi liga […]

  • Babinsa Dukung Penuh Pelaksanaan Serentak Imunisasi Nasional 

    Babinsa Dukung Penuh Pelaksanaan Serentak Imunisasi Nasional 

    • calendar_month Senin, 29 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 315
    • 0Komentar

    Gianyar suarajembrana.com – Dalam Upaya pencegahan penyakit Polio pada anak-anak di bawah umur Babinsa Desa Kelusa Koramil 1616-07/Payangan Serma I Wayan Yasa bersama Bhabinkamtibmas Desa Kelusa Aiptu I Wayan Muriana dukung pelaksanaan kegiatan vaksin Polio yang dilaksanakan secara serentak, seperti yang dilaksanakan di Balai Banjar Yehtengah Desa Kelusa Kecamatan Payangan. Senin (19/7/2024) Serma I Wayan […]

  • Tancap Gas, Bupati Kembang Harap RKPD 2026 Akomodir Program Prioritas dan Program Unggulan

    Tancap Gas, Bupati Kembang Harap RKPD 2026 Akomodir Program Prioritas dan Program Unggulan

    • calendar_month Selasa, 25 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 539
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan membuka secara resmi Musrenbang dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Semesta Berencana Kabupaten Jembrana tahun 2026, bertempat di Ballroom Gedung Kesenian Ir. Soekarno, Selasa (25/3). Tampak hadir juga perwakilan Badan Perencanaan Daerah Provinsi Bali, Wakil Bupati I Gede Ngurah Patriana Krisna, ketua TP PKK Kabupaten […]

  • Kisah Si Kura Menjadi Maskot KPU Lahir Dari Guru Pemerhati Lingkungan 

    Kisah Si Kura Menjadi Maskot KPU Lahir Dari Guru Pemerhati Lingkungan 

    • calendar_month Senin, 10 Jun 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 547
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Maskot Pilkada 2024 yang diluncurkan KPU Jembrana adalah perwujudan kura-kura laut (penyu) yang bernama Si Kura. Konsep Si Kura merupakan singkatan dari Demokrasi Kedaulatan Rakyat Jembrana. “Filosofi Si Kura sendiri sangat bagus, yakni kemandirian, ketangguhan, kebebasan dan kesetiaan.”Proses berawal kecintaan terhadap satwa kura yang dilindungi dan perlu pengawasan lebih ketat. Guru MI […]

  • Dampingi Kakao dan Kelapa Genjah Disiapkan Menjadi Komoditi Pertanian Unggulan Jembrana

    Dampingi Kakao dan Kelapa Genjah Disiapkan Menjadi Komoditi Pertanian Unggulan Jembrana

    • calendar_month Jumat, 2 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 419
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kakao dan Kelapa menjadi komoditi pertanian unggulan Kabupaten Jembrana. Selain pengembangan kakao, Bupati Jembrana I Nengah Tamba juga fokus mengembangkan kelapa dengan membagikan bibit pada Gerakan Penanaman Kelapa Gumi Banten (Nyuh Gading) Upakara Usada di Subak Abian Kerta Bakti, Banjar Kantulampa, Desa Manistutu, pada hari Jumat 2/8/2024. Total 11.000 Bibit kelapa dan […]

  • Bupati Kembang: Pemkab Jembrana Terapkan Kebijakan Sentralisasi Kendaraan Dinas

    Bupati Kembang: Pemkab Jembrana Terapkan Kebijakan Sentralisasi Kendaraan Dinas

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Ed27
    • visibility 88
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Menghadapi tantangan keterbatasan fiskal daerah, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jembrana mengambil langkah berani dengan menerapkan kebijakan Sentralisasi Kendaraan Dinas. Strategi ini dirancang untuk memangkas belanja operasional yang tidak mendesak dan memastikan setiap aset daerah bekerja secara maksimal untuk pelayanan masyarakat. Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan dihubungi Senin (12/1) mengatakan kebijakan sentralisasi atau sistem […]

expand_less