Artikel Terbaru
» Lihat Semua
Percepat Penanganan LSD, Pemkab Jembrana Terima Bantuan Vaksin dan Logistik Medis
- calendar_month 20 jam yang lalu
- visibility 31
- 0Komentar
Penanganan kasus Lumpy Skin Disease (LSD) di Kabupaten Jembrana mendapat dukungan penuh dari Pemerintah Pusat melalui penyaluran bantuan vaksin dan alat kesehatan, Sabtu (17/1). Intervensi ini menjadi langkah strategis Pemkab Jembrana dalam mengendalikan temuan kasus yang muncul di Kecamatan Negara dan Melaya. Bantuan diserahkan oleh Direktur Kesehatan Hewan, Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan Kementrian […]
Kompak, Bupati dan Wabup Jembrana Terjun Langsung pimpin Gotong Royong Pasca Banjir di Pekutatan
- calendar_month Jumat, 16 Jan 2026
- visibility 37
- 0Komentar
suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, didampingi Wakil Bupati I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat), menunjukkan aksi nyata dalam merespons bencana banjir yang melanda Banjar Pasar (Lapangan Bawah), Desa Pekutatan, Kecamatan Pekutatan, Jumat (16/1). Tidak hanya hadir untuk memantau, kedua pucuk pimpinan Kabupaten Jembrana tersebut langsung ikut bergotong royong bersama warga. Dengan menggunakan […]
Bupati Kembang Serahkan Bedah Warung, Dorong Kemandirian Ekonomi Masyarakat
- calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
- visibility 55
- 0Komentar
suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan kembali menyerahkan bantuan program Bedah Warung kepada salah satu warga di Lingkungan Pemedilan, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan Jembrana, Kamis (15/1). Program yang merupakan hasil kolaborasi dengan CSR Bank BPD Bali ini bertujuan untuk memperkuat sektor ekonomi mikro di tingkat keluarga. Penerima bantuan kali ini adalah Ketut Sentra, seorang […]
Pengukuhan Prajuru MDA Kecamatan Se-Jembrana Tongak Pengabdian Skala-Niskala
- calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
- visibility 50
- 0Komentar
suarajembrana.com – Prajuru Majelis Desa Adat (MDA) Kecamatan se-Kabupaten Jembrana masa ayahan Isaka Warsa 1947–1952 atau periode 2026–2031 resmi dikukuhkan, Rabu (14/1). Pengukuhan berlangsung di Gedung Ballroom Ir. Soekarno. Adapun prajuru yang dikukuhkan masing-masing Ketua MDA Kecamatan Pekutatan I Kadek Suentra, Ketua MDA Kecamatan Mendoyo I Wayan Gelgel, Ketua MDA Kecamatan Jembrana I Ketut Wardana, […]
Nasional
Video Terbaru
Dirgahayu Armada RI, Laut Biru Daratan Hijau, Posal Pengambengan Tanam Ratusan Pohon Untuk Kelestarian Alam
- calendar_month Minggu, 7 Des 2025
- visibility 846
- 0Komentar
suarajembrana.com – Rangkaian peringatan Hari Armada Republik Indonesia Tahun 2025 menjadi simbol kebanggaan maritim bangsa Indonesia. Hari Armada RI Tahun 2025 mengusung tema “Dengan Semangat Jalesveva Jayamahe, Koarmada RI Siap Mempersatukan Kekuatan Laut Nusantara untuk Mengantarkan Rakyat Sejahtera, Bersatu, Berdaulat Menuju Indonesia Maju.” Dipimpin langsung Komandan Pos Angkatan Laut (Posal) Pengambengan, pos TNI AL di […]
Tari Mahaguru, Lahir Dari Filosofi Ulama Islam di Kampung Loloan
- calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
- visibility 2.767
- 0Komentar
suarajembrana.com – Tari Mahaguru yang menceritakan kisah perjuangan seorang ulama yang bernama Tuan Guru Abdus Salam dari Kepulauan Bima, yang bertolak ke Bali dan diterima dengan baik oleh Raja Puri Negara. Beliau mengajarkan masyarakat muslim Loloan ilmu agama dan disiplin ilmu yang lainnya seperti pencak silat dan seni bela diri. Semasa hidupnya, beliau mengabdikan diri […]
Rencana Pengembangan PPN Pengambengan Melalui Proyek IFP-IFM Phase-I Leder IsDB
- calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
- visibility 4.233
- 0Komentar
suarajembrana.com – Sosialisasi rencana pengembangan PPN Pengambengan melalui Proyek IFP-IFM Phase-I Keder IsDB di Pelabuhan Perikanan Nusantara (PPM) Pengambengan. Proyek IFP-IFM (Integrated Fishing Ports and International Fish Markets) Phase-I adalah proyek yang didanai oleh Bank Pembangunan Islam (IsDB) di Indonesia untuk mengembangkan dua pelabuhan perikanan standar internasional. Proyek ini bertujuan untuk meningkatkan standar fasilitas dan […]
Cuaca Ekstrim, Fenomena Rossby Ekuator Mengakibatkan Hujan dan Angin
- calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
- visibility 4.273
- 0Komentar
suarajembrana.com – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Stasiun Klimatologi Jembrana, Bali, memprakirakan potensi cuaca ekstrem masih berlangsung hingga beberapa hari ke depan. Ini disebabkan oleh fenomena atmosfer berupa gelombang Rossby Ekuatorial. Untuk kondisi selanjutnya, diprakirakan masih basah seperti ini, mulai dari dasarian 1 September sampai dasarian 2 September (11-20 September),” ungkap Trayi Budi Samantu, […]
Foto Terbaru
photo_camera 1
Semangat Kebersamaan, Bupati dan Wabup Jembrana Ikuti Negaroa Fun Run
- calendar_month Minggu, 7 Des 2025
- visibility 688
- 0Komentar
Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan bersama Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat), turut ambil bagian dalam ajang Negaroa Fun Run yang digelar pada Minggu (7/12). Kegiatan lari santai ini mengambil start di Gedung Kesenian Soekarno dan menempuh jarak 5 kilometer. Dalam kesempatan tersebut, Bupati Kembang menyampaikan apresiasinya terhadap penyelenggaraan Fun […]
