Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Semarak Kemerdekaan Babinsa Latih Gerak Jalan Ajang HUT RI Ke-79

Semarak Kemerdekaan Babinsa Latih Gerak Jalan Ajang HUT RI Ke-79

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Kamis, 1 Agt 2024
  • visibility 396
  • comment 0 komentar

Gianyar suarajembrana.com – Sukawati, Dalam rangka Menyambut hari Kemerdekaan RI 17 Agustus 2024 yang ke 79, Babinsa Batubulan Ramil 1616-05/Sukawati Koptu I Kadek Sudarmayasa bersama Babinkamtibmas Batubulan Aiptu I Wayan Semadiyasa berikan latihan baris-berbaris.

Hal ini bangunkan semangat anak-anak sekolah SMPN 5 Sukawati Desa Batubulan, yang akan mengikuti lomba gerak jalan Kabupaten Gianyar pada tanggal 7 Agustus bagi peserta putri dan 8 Agustus 2024 untuk peserta Putra, dengan jarak tempuh untuk putra 8 KM dan Putri 4 KM. Kamis (1/8/2024)

banner 336x280

Selain memberikan pelatihan baris-berbaris Babinsa Batubulan Koptu I Kadek Sudarmayasa juga memberikan bimbingan dan motivasi kepada calon peserta lomba gerak jalan dalam peringatan HUT RI yang ke 79 tahun 2024. “Hari ini saya merasa sangat berbahagia bisa berdiri di hadapan kalian, siswa-siswi SMPN 5 Sukawati yang luar biasa. Saya ingin berbagi sedikit motivasi dengan kalian, semoga bisa memberikan semangat dan inspirasi,” ungkapnya.

Koptu I Kadek Sudarmayasa juga mengingatkan bahwa kalian semua yang ikut serta adalah anak-anak yang hebat. Baik yang putra maupun yang putri, memiliki potensi yang luar biasa. Tidak ada yang tidak mungkin selama kalian mau berusaha dan percaya pada diri sendiri.

“Waktu adalah salah satu aset paling berharga yang kita miliki. Gunakanlah waktu dengan bijak. Hindari hal-hal yang tidak produktif dan fokuslah pada kegiatan yang bisa mengembangkan potensi diri kalian,” papar Sudarmayasa.

Ia juga menekankan, kerja sama dan solidaritas. “Ingat kalian tidak sendirian. Di sini ada teman-teman yang siap membantu dan mendukung. Belajarlah untuk bekerja sama dan saling menghargai. Dengan bersama-sama, kalian bisa mencapai lebih banyak hal,” tegasnya

Koptu I Kadek Sudarmayasa berpesan, kegagalan bukanlah akhir dari segalanya, justru dari kegagalan kita bisa belajar dengan banyak hal. Jangan pernah menyerah ketika menghadapi kesulitan. Bangkit dan coba lagi dengan meneladani semangat juang para pahlawan yang telah mendahului kita. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah Penyalahgunaan Narkotika Kodim 1616/Gianyar Kerjasama Dengan BNN Gianyar

    Cegah Penyalahgunaan Narkotika Kodim 1616/Gianyar Kerjasama Dengan BNN Gianyar

    • calendar_month Rabu, 21 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 374
    • 0Komentar

    Gianyar suarajembrana.com – Makodim 1616/Gianyar, Telah dilaksanakan Tes Urine Semester II terhadap 47 Anggota Kodim 1616/Gianyar dalam rangka Pencegahan Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) berdasarkan surat undangan Kodim 1616 Gianyar Nomor : B/542/VIII/2024 tanggal 16 Agustus 2024 tentang Permohonan Pelaksanaan Test Urine bagi anggota Kodim 1616 Gianyar yang beralamat di Jalan Ngurah Rai […]

  • Adat Tradisi Perjodohan Dara Pingitan di Kampung Muslim Loloan

    Adat Tradisi Perjodohan Dara Pingitan di Kampung Muslim Loloan

    • calendar_month Rabu, 20 Mar 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 417
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Hampir luput dari ingatan kita dahulu di kampung Loloan, Jembrana Bali pernah menganut tradisi yang amat kuat khusus bagi kaum perempuan yang dibatasi ruang gerak berinteraksi dengan masyarakat luar. Setiap keluarga yang memiliki anak gadis menginjak dewasa langsung terikat dengan tradisi ini. Obralan tradisi adat, budaya dan kesenian Loloan sangatlah menarik yang […]

  • Cegah Laka Lantas, Personel Polres Jembrana Timbun Pasir di Jalur Denpasar–Gilimanuk

    Cegah Laka Lantas, Personel Polres Jembrana Timbun Pasir di Jalur Denpasar–Gilimanuk

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 357
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Personel Polsek Pekutatan, Polres Jembrana, bergerak cepat menanggulangi tumpahan solar yang tercecer di jalur utama Denpasar–Gilimanuk KM 70-71, tepatnya di Banjar/Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Rabu (27/8/2025). Berdasarkan informasi dari pengguna jalan, terdapat solar yang tumpah di sepanjang kurang lebih 50 meter ruas jalan tersebut. Untuk mengantisipasi potensi kecelakaan lalu lintas, Unit kecil lengkap […]

  • Bupati Kembang Tekankan Pentingnya Empati Ditengah Situasi Sulit

    Bupati Kembang Tekankan Pentingnya Empati Ditengah Situasi Sulit

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.494
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, memimpin apel rutin bagi ASN dan Non ASN di lingkungan Pemerintah Kabupaten Jembrana yang digelar di halaman Kantor Bupati Jembrana, Senin (1/9). Apel ini menjadi momen penting bagi Bupati Kembang untuk menyampaikan arahan strategis kepada seluruh jajaran aparatur sipil negara. Bupati Kembang menekankan pentingnya menjaga sikap ,mengutamakan […]

  • Bupati Kembang Dukung Kuat Inisiatif RHL DPR RI, Serahkan Ribuan Bibit Produktif

    Bupati Kembang Dukung Kuat Inisiatif RHL DPR RI, Serahkan Ribuan Bibit Produktif

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 684
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan menegaskan komitmen penuh Pemkab Jembrana terhadap pelestarian lingkungan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui inisiatif rehabilitasi hutan dan lahan serta program penanaman bibit produktif. Dukungan tersebut diwujudkan dengan keterlibatan dalam kegiatan Sosialisasi dan Bimbingan Teknis Program Rehabilitasi Lahan dan Lahan (RHL), Kebun Bibit Rakyat (KBR), dan Bibit Produktif […]

  • Nyanyian Alam, Kicau Mania Mertasari Bird Arena

    Nyanyian Alam, Kicau Mania Mertasari Bird Arena

    • calendar_month Rabu, 4 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 469
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Nyanyian alam, ajang latihan para pecinta burung Mania di Mertasari Bird Arena. Luas arena 10 are, cukup apik dan potensial. Berlokasi di Lingkungan Mertasari, Kelurahan Loloan Timur, Kecamatan Jembrana, Jembrana Bali. Bertajuk Selasa BNR, di geber mulai pukul 15.00 wita, ternyata banyak di gandrungi para pecinta kicau Mania. Kepala Kewilayahan yang hobi burung […]

expand_less