Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Bang-Ipat Lepas Ekspor 64.800 Produk Telur Tetas ke Uni Emirat Arab

Bang-Ipat Lepas Ekspor 64.800 Produk Telur Tetas ke Uni Emirat Arab

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Sabtu, 22 Mar 2025
  • visibility 665
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Mendukung program pemerintah pusat untuk meningkatkan ketahanan pangan dan ekonomi secara nasional, Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan dan Wakil Bupati I Gede Ngurah Patriana Krisna melepas ekspor 64.800 telur tetas (HE) PT. Charoend Pokphand Jaya Farm ke Uni Emirat Arab bertempat di Desa Tued, Kecamatan Melaya Sabtu (22/3).

Telur yang diekspor merupakan telur dengan kualitas terbaik yang dihasilkan dari Farm Bali Unit 2 di Banjar Awen, Kelurahan Lelateng.

banner 336x280

Dalam sambutanya Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan memberikan apresiasi terhadap pelaku usaha yang terus melakukan peningkatan ekspor.

“Atas nama Pemerintah Daerah, saya mengucapkan selamat atas pelepasan ekspor. Ini membuktikan bahwa produk unggas asal jembrana telah siap bersaing dan bisa menembus pasar dunia,” ujarnya.

Disamping telah berhasil memenuhi kebutuhan ekspor Bupati Kembang berharap pelaku usaha perunggasan agar dapat berkontribusi dalam penyediaan komoditas untuk masyarakat setempat dan juga menyerap tenaga lokal untuk kesejahtraan bersama.

“Tentu yang kita harapkan juga seluruh aktivitas di charoend ini dapat bermanfaat buat masyarakat dan lingkungan seperti contoh mengutamakan tenaga kerja lokal dan juga bersinergi dengan kegiatan adat,” imbuhnya.

Sementara itu General Manager PT. Charoend Pokphand Jaya Farm Bali Ahmad Adri Zamsafi menyampaikan dalam kurun waktu sebulan pihaknya telah melakukan ekspor sebanyak tiga kali ke Uni Emirat Arab.

“Dibulan ini kami sudah memberangkatkan 3 kali. Pengiriman Pertama dan kedua sebanyak 57.600 dan yang ketiga ini 64.800 di hari ini,” tandasnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemkab Jembrana Dukung Pameran 98 UMKM dan Gerakan Bangkitkan Ekonomi Lokal

    Pemkab Jembrana Dukung Pameran 98 UMKM dan Gerakan Bangkitkan Ekonomi Lokal

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 390
    • 0Komentar

    suara Jembrana.com – Sebanyak 98 pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Jembrana ambil bagian dalam Pameran Kerajinan dan UMKM. Pameran ini serangkaian memeriahkan Hut Kota Negara ke-130 tahun 2025 yang dipusatkan di areal Parkir Pemkab Jembrana, yang resmi dibuka pada Kamis (14/8) malam oleh Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, ditandai dengan […]

  • Ny.drg.Ani Setiawarini Kembang Hartawan Dikukuhkan Ketua TP PKK Kabupaten Jembrana

    Ny.drg.Ani Setiawarini Kembang Hartawan Dikukuhkan Ketua TP PKK Kabupaten Jembrana

    • calendar_month Selasa, 25 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 452
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan, mengukuhkan Ny.drg.Ani Setiawarini Kembang Hartawan, sebagai Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Jembrana sekaligus menjabat sebagai Ketua Pembina Posyandu, serta Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Jembrana, Selasa (25/3). Acara yang digelar di Ballroom Gedung Kesenian Ir. Bung Karno turut meresmikan pengurus baru Tim Penggerak PKK, Tim […]

  • Perbaikan Lampu Penerangan Wujudkan Keamanan Pengguna Jalan Umum

    Perbaikan Lampu Penerangan Wujudkan Keamanan Pengguna Jalan Umum

    • calendar_month Rabu, 31 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 378
    • 0Komentar

    Gianyar suarajembrana.com – Untuk mewujudkan keamanan dan kenyamanan bagi para pengguna jalan, Babinsa Desa Sumita Ramil 1616-01/Gianyar Koptu I Made Juliarta melaksanakan pengamanan kegiatan perawatan/perbaikan lampu penerangan jalan umum di wilayah Desa Sumita oleh Dinas Perhubungan Kabupaten Gianyar Kepala Teknisi I Wayan Eka di lingkungan Banjar Sema, Desa Sumita, Kec.Kab.Gianyar. Rabu (31/7/2024) Babinsa Desa Sumita […]

  • Forum Konsultasi Layanan Publik Mengoptimalkan Pelayanan Secara Optimal

    Forum Konsultasi Layanan Publik Mengoptimalkan Pelayanan Secara Optimal

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 240
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Polres Jembrana menggelar Forum Konsultasi Pelayanan Publik di Aula Polres Jembrana, Jumat (22/8), yang dipimpin Kapolres AKBP Kadek Citra Dewi Suparwati, S.H., S.I.K., M.I.K. Kegiatan ini diikuti sekitar 30 peserta dari unsur internal kepolisian, pemerintah daerah, akademisi, organisasi masyarakat, serta media. Kapolres menegaskan forum kali ini difokuskan pada evaluasi standar pelayanan kepolisian, khususnya […]

  • Menjelang Galungan, Bupati Tamba Pantau Ketersediaan Kebutuhan Pokok di Pasar Negara Bahagia

    Menjelang Galungan, Bupati Tamba Pantau Ketersediaan Kebutuhan Pokok di Pasar Negara Bahagia

    • calendar_month Sabtu, 21 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 577
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Menjelang hari raya Galungan dan Kuningan, permintaan sejumlah kebutuhan pokok mulai mengalami kenaikan. Untuk memastikan ketersediaan stok dan stabilitas harga kebutuhan pokok, Bupati Jembrana I Nengah Tamba berkunjung langsung ke Pasar Negara Bahagia, Sabtu (21/9). Situasi pasar cukup ramai, terlihat para pedagang yang sibuk melayani pembeli yang didominasi membeli kebutuhan menyambut Hari […]

  • Winasa Resmi Bebas Setelah 10 Tahun Mendekam di Balik Jeruji Besi

    Winasa Resmi Bebas Setelah 10 Tahun Mendekam di Balik Jeruji Besi

    • calendar_month Sabtu, 6 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 386
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Mantan Bupati Jembrana, I Gede Winasa, resmi bebas setelah 10 tahun mendekam di balik jeruji besi. Sebelum kembali ke kediamannya, Winasa menyempatkan diri untuk melakukan ritual pembersihan diri atau melukat di Pantai Yeh Kuning, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana. Winasa keluar dari Rutan Kelas II Negara sekitar pukul 18.55 WITA, didampingi oleh putranya, […]

expand_less