Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pendidikan » Sarasehan Eksistensi dan Revitalisasi Adat Budaya Kampung Islam di Bali

Sarasehan Eksistensi dan Revitalisasi Adat Budaya Kampung Islam di Bali

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Jumat, 9 Feb 2024
  • visibility 229
  • comment 0 komentar

Denpasar suarajembrana.com – Sarasehan kebudayaan Islam di pulau Bali. Dimana harmonisasi antara umat Hindu dan umat Muslim yang terjalin humanis dalam naungan keragaman umat beragama. Salah satunya ragam budaya dan seni yang membaur hingga menghasilkan karya ilmiah. Dikalangan para mahasiswa yang mempelajari sejarah-sejarah Islam di Bali.

banner 336x280

Sehari sarasehan di Gedung Isticom digagas Rektor ITB Isticom Bali Dr. Haji Dadang Hermamawan yang merupakan kandidat Dewan Perwakilan Rakyat RI dari Partai Demokrat nantinya mewakili suara umat Muslim di Bali. Merupakan terobosan adat tradisional Muslim di Bali yang kental banyak corak ragam seni.

“Bahkan menjadi ikon wisata baik itu wisata religius dan wisata hiburan serta berpotensi menghasilkan kearifan lokal yang tetap lestari. Dan hal ini merupakan keterkaitan dengan pendidikan teknologi, yang mampu mendokumentasikan visualisasi dan digitalisasi sumber daya manusia. Tak hanya itu saja tentu hal ini bisa mempunyai nilai ekonomi bagi masyarakat,” kata rektor yang sangat dermawan.

Dr. Dadang Hermawan jelaskan pula, perlu ada kesempatan dalam eksistensi dan revitalisasi adat budaya kampung Muslim di Bali tanpa melunturkan pakem-pakem yang harmonis sampai saat ini. Bali kultur adat, budaya, tradisi dan seni yang tak pernah luntur. Bahkan sangat terkenal di mancanegara. Dunia pun mengakui Bali pesona yang ada.

“Kultur adat Muslim di Bali pun berperan penting. Di era digitalisasi kalangan mahasiswa dan penggagas seni dan kultur budaya sehingga bisa melahirkan ide-ide kreatif bagi penulisan buku sejarah Islam di Bali. Visual yang lebih kreatif bahkan merambah ke dunia perfilman yang menjadikan ikon sejarah Islam di Bali pada umumnya,” tandasnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1617/Jembrana Bersama Forkopimda Hadiri Acara Makepung dan Petik Laut

    Dandim 1617/Jembrana Bersama Forkopimda Hadiri Acara Makepung dan Petik Laut

    • calendar_month Minggu, 6 Agt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 173
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf Teguh Dwi Raharja S.Sos bersama Bupati Jembrana dan Forkopimda Kabupaten Jembrana menghadiri acara lomba Makepung Bupati Jembrana Cup Tahun 2023 dalam rangkaian kegiatan HUT Kota Negara ke 128 dan HUT Kemerdekaan RI ke 78 tahun. Diawali dengan pelepasan peserta oleh Bupati Jembrana bersama para undangan menyaksikan Lomba Makepung […]

  • Tim Gabungan Akhirnya Temukan Aditya Fikri yang Meninggal Terseret Arus

    Tim Gabungan Akhirnya Temukan Aditya Fikri yang Meninggal Terseret Arus

    • calendar_month Rabu, 20 Des 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 202
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Tim gabungan melaksanakan evakuasi Aditya Fikri Ahimsah (19) tahun asal Banyuwangi yang tenggelam akibat terseret arus di Pantai Pengeragoan. Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana, beberapa waktu lalu, Operasi pencarian melibatkan rubber boat Basarnas dan penyisiran pantai oleh keluarga korban pun Usai, Rabu (20/12/23). Berdasarkan informasi tertulis dari Basarnas Jembrana bahwa keluarga korban pertama […]

  • Wabup Ipat Sambangi Warga Korban Kebakaran di Loloan Timur

    Wabup Ipat Sambangi Warga Korban Kebakaran di Loloan Timur

    • calendar_month Kamis, 18 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 183
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat) mengunjungi rumah warga yang terkena musibah kebakaran bertempat di Lingkungan Ketugtug, Loloan Timur, Kabupaten Jembrana, Kamis (18/7). Sebanyak 3 rumah warga menjadi dampak dalam kebakaran tersebut yang menyebabkan seluruh isi rumah dan perabotan hangus terbakar. Kerugian materi ditaksir mencapai Rp.150 juta termasuk uang […]

  • Ipat Sangat Apreasiasi Museum PNI Shri Wedastera Suyasa

    Ipat Sangat Apreasiasi Museum PNI Shri Wedastera Suyasa

    • calendar_month Kamis, 4 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 202
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Museum PNI Shri Wedastera Suyasa yang berdiri sejak 3 tahun lalu di desa Penyaringan, Kecamatan Mendoyo, Jembrana menjadi salah satu tempat mempelajari sejarah terutama yang berkaitan dengan Presiden pertama Republik Indonesia yaitu Ir. Soekarno. Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna memberikan apresiasi kepada keluarga besar Shri Wedastera Suyasa yang telah […]

  • Operasi Sikat Agung 2024 Polres Jembrana Sukses Ungkap 9 Kasus Kejahatan

    Operasi Sikat Agung 2024 Polres Jembrana Sukses Ungkap 9 Kasus Kejahatan

    • calendar_month Selasa, 14 Mei 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 165
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Sukses Jajaran Polres Jembrana kembali menunjukkan prestasinya dalam memberantas kriminalitas di wilayahnya. Melalui Operasi Sikat Agung 2024 yang digelar sejak 25 April hingga 10 Mei 2024, Satuan Reskrim Polres Jembrana buktikan keberhasilan mengungkap 9 kasus kejahatan, melampaui target operasi yang ditetapkan sebanyak 8 kasus. “Operasi Sikat Agung 2024 ini menargetkan 8 kasus, […]

  • Tancap Gas, Bupati Kembang Harap RKPD 2026 Akomodir Program Prioritas dan Program Unggulan

    Tancap Gas, Bupati Kembang Harap RKPD 2026 Akomodir Program Prioritas dan Program Unggulan

    • calendar_month Selasa, 25 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 208
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan membuka secara resmi Musrenbang dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Semesta Berencana Kabupaten Jembrana tahun 2026, bertempat di Ballroom Gedung Kesenian Ir. Soekarno, Selasa (25/3). Tampak hadir juga perwakilan Badan Perencanaan Daerah Provinsi Bali, Wakil Bupati I Gede Ngurah Patriana Krisna, ketua TP PKK Kabupaten […]

expand_less