Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Perusahaan Perikanan dan Perusahaan Beras Sepakat Wujudkan Jembrana Emas

Perusahaan Perikanan dan Perusahaan Beras Sepakat Wujudkan Jembrana Emas

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Selasa, 10 Sep 2024
  • visibility 1.164
  • comment 0 komentar

Jembrana, suarajembrana.com – Sebanyak 7 perusahaan perikanan yang ada di Desa Pengambengan dan Desa Tegalbadeng Barat, serta 1 perusahaan beras yang ada di Desa Tegalbadeng Barat ramah tamah dengan Bupati Jembrana I Nengah Tamba, SH. Ramah tamah antara pemerintah daerah para perusahaan ini untuk menyepakati program pemerintah Jembrana tetap berjalan dan tanpa kendala apapun, Senin (09/September/2024).

Perusahaan-perusahaan tersebut antara lain PT. Indocitra Jaya Samudera, PT. Indo Hamafish, PT. Sarana Tani Pratama, PT. Bumi Bali Mina, UD Samudra Kencana, PT. Bali Maya Permai FCI, PT. Indo Bali dan PT. Jaya Baru. Bertempat di Rumah Makan Depot AK Desa Tegal Badeng Barat.

banner 336x280

Bupati Jembrana I Nengah Tamba SH. menyampaikan tentang beberapa program pemerintahan ke depan terkait sektor perikanan serta juga mengharapkan agar perusahaan tetap terus dapat beroperasi. “Bersyukur telah membantu menyerap lapangan pekerjaan bagi masyarakat Jembrana,” ungkapnya.

Hadir Pimpinan PT. STP (Sarana Tani Pratama) Sunarto yang lebih dikenal dengan sapaan Seihu dan Saiin, ada juga I Made Witanya selaku pimpinan dari PT. Indo Citra Jaya Samudera, Dwi dan Yanuar dari PT. Indo Bali, Ardian Anugrah dan Eka Sabara dari PT. Bali Maya Permai, Nita bersama Kadek Budi dari PT. Indo Hamafish, Atik dari UD Samudra Kencana, Eka dari PT. Bumi Bali Mina, serta perwakilan dari PT. Jaya Baru.

I Nengah Tamba pun berpesan selama berdirinya perusahaan ini tetap menyerap karyawan lokal, serta mengedukasi terhadap masyarakat terkait dampak lingkungan. “Sehingga program pemerintah yang ada perusahaan perikanan di Pengambengan tetap mendukung penuh Program Jembrana Emas 2026,” tegasnya.

Dari 7 perusahaan perikanan dan perusahaan beras sepakat mewujudkan program Bupati Jembrana Emas tahun 2026. “Ramah tamah yang humanis ini tetap terjaga dan berharap sangat program pemerintah tetap berjalan tanpa hambatan,” ungkap Sekretaris Forum Perikanan Eka Sabara. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tertimpa Pohon Tumbang Seorang Supir Truk di Jalur Gilimanuk-Denpasar

    Tertimpa Pohon Tumbang Seorang Supir Truk di Jalur Gilimanuk-Denpasar

    • calendar_month Rabu, 8 Jan 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 806
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Sebuah pohon jati dengan diameter sekitar 50 cm tumbang di Jalur Utama Denpasar-Gilimanuk, tepatnya di KM 122-123, depan Petilasan Mbah Temon, Lingkungan Penginuman, Kelurahan Gilimanuk, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, Selasa (7/1/2025). Kejadian pukul 15.30 wita ini mengakibatkan sebuah truk dengan nomor polisi DK 8020 AJ tertimpa, menyebabkan kerusakan pada bagian kepala truk dan […]

  • Kembang Ipat Kompak Ikuti Retreat, Siap Kawal Program Strategis Nasional Pemerintah Pusat

    Kembang Ipat Kompak Ikuti Retreat, Siap Kawal Program Strategis Nasional Pemerintah Pusat

    • calendar_month Senin, 23 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 372
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, bersama Wakil Bupati, I Gede Ngurah Patriana Krisna, mengikuti kegiatan Retreat Kepala Daerah Gelombang II yang digelar di Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat, mulai Minggu (22/6) hingga Kamis (26/6) 2025 mendatang. Kegiatan ini diikuti oleh 86 Kepala Daerah dari seluruh Indonesia, termasuk pasangan […]

  • Desa Pulukan Terpilih Untuk Program Desa Cantik Tahun 2024

    Desa Pulukan Terpilih Untuk Program Desa Cantik Tahun 2024

    • calendar_month Rabu, 4 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 598
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Desa Pulukan terpilih untuk mengikuti program Desa Cinta Statistik (Desa Cantik) yang merupakan program percepatan nasional yang bertujuan untuk meningkatkan kapasitas desa dalam mengidentifikasi kebutuhan data dan potensi yang dimiliki desa. Kick Off Desa Cantik Pulukan dilaksanakan oleh Bupati Jembrana I Nengah Tamba Tamba didampingi Kepala BPS Jembrana, Kepala UPTD KPH Bali […]

  • Permudah Akses Pemedek, Pemkab Jembrana Bangun Jalan Terusan di Areal Bawah Pura Rambut Siwi

    Permudah Akses Pemedek, Pemkab Jembrana Bangun Jalan Terusan di Areal Bawah Pura Rambut Siwi

    • calendar_month Rabu, 19 Jun 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 377
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Guna memudahkan akses masyarakat untuk bersembahyang dan melaksanakan yadnya Pemkab Jembrana akan bangun jalan terusan menuju areal bawah dikawasan suci Pura Luhur Rambut Siwi. Jalan itu menghubungkan dengan Pura Segara, Pura Goa Dasar, dan Pura Goa Tirta yang berada di kaki tebing Pura Luhur Rambut Siwi. Kondisi curam dan beratnya medan menuju […]

  • Kapolda Bali Cek Kondisi Kesiapan Pemilu di Kabupaten Jembrana

    Kapolda Bali Cek Kondisi Kesiapan Pemilu di Kabupaten Jembrana

    • calendar_month Selasa, 13 Feb 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 317
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Polres Jembrana menerima kunjungan Kapolda Bali Irjen Pol. Ida Bagus Kade Putra Narendra, S.I.K., M.Si. dalam rangka pengecekan kesiapan Pemilu 2024, Selasa (13/02). Ada 3 titik lokasi yang didatangi dimana kesiapan dalam rangka pesta demokrasi pemilu. Kunjungan Kapolda melihat TPS- TPS di Pendopo Kesari, Di SD Swastika Karya dan Desa Tukadaya. Di […]

  • Lepaskan Seragam Guru, Buka Usaha Kudapan Menginspirasi Generasi Muda

    Lepaskan Seragam Guru, Buka Usaha Kudapan Menginspirasi Generasi Muda

    • calendar_month Sabtu, 31 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 689
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Usai kuliah dan mengabdi sebagai pendidik, Dany Jafar Hermawan S.Pd pengusaha muda kreatif. Usaha yang ditekuni penuh dinamika kehidupan. Dimana usia kuliah mengambil jurusan pendidikan Geografi, mencari pekerjaan tentu tantangan. Dimana ketika menjadi guru penuh kalkulasi dan pengabdian yang tak sebanding dengan biaya hidup. Kini kedai yang dirintis bersama sang istri malah disukai […]

expand_less