Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pemkab Jembrana Kembali Salurkan Bantuan Cadangan Pangan Pemerintah (CPP)

Pemkab Jembrana Kembali Salurkan Bantuan Cadangan Pangan Pemerintah (CPP)

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Senin, 25 Sep 2023
  • visibility 404
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana kembali menyalurkan Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) tahun 2023 se Kabupaten Jembrana. Bantuan diserahkan berupa beras 10 kg per Kepala Keluarga (KK) kurang mampu di enam desa dan enam kelurahan, Senin (25/9).

Hadir langsung saat penyerahan, Ny. Candrawati Tamba selaku ketua Tim penggerak PKK Kabupaten Jembrana bersama Kadis Pertanian dan Pangan I Wayan Sutama.

banner 336x280

Penyaluran beras CPP ini merupakan program prioritas pemerintah dalam upaya meringankan beban masyarakat. Selain itu guna memastikan ketersediaan pangan bagi seluruh lapisan masyarakat khususnya masyarakat kurang mampu.

Ny. Candrawati Tamba selaku ketua tim penggerak PKK Kabupaten Jembrana mengungkapkan bantuan CPP ini diharapkannya dapat meringankan beban penerima masyarakat sekaligus menopang kebutuhan pokok bagi masyarakat yang kurang mampu. Berdasarka Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS), tercatat sebanyak 16.152 KK sebagai masyarakat penerima.

“Hari ini kami menyalurkan Bantuan beras CPP yang jumlahnya 16.152 ini untuk 5 kecamatan yang ada di Kabupaten Jembrana, dan hari ini kita mulai dari Kecamatan Negara, yang terdiri dari 6 desa dan 6 Kelurahan,” ucapnya.

Penyaluran beras ini meurutnya wujud kepedulian dan perhatian Pemerintah kepada masyarakat untuk mengurangi beban pengeluaran bagi penerima bantuan. “Penyaluran bantuan ini diharapkan sedikit dapat mengurangi beban pengeluaran,” imbuhnya.

Sementara Kepala Dinas Pertanian dan Pangan I Wayan Sutama menyatakan pemerintah kembali menyalurkan bantuan CPP yang akan di laksanakan Bulan september, Oktober, dan November 2023.

“Penyaluran beras ini kembali kami lakukan yang diawali Desa dan Kelurahan yang ada di Kecamatan Negara, dan bantuan Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) disalurkan kepada 16.152 masyarakat Jembrana, yang termasuk dalam KK miskin serta masuk DTKS,” pungkasnya.

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • “Memperbanyak Istighfar dan Taubat di Bulan Ramadhan”

    “Memperbanyak Istighfar dan Taubat di Bulan Ramadhan”

    • calendar_month Jumat, 14 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 678
    • 0Komentar

    suarajembrana.com Khotib : Ustadz Baihaqi Nur (Marcelino) Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh. Pada hari ini, kita berada di bulan yang penuh berkah dan ampunan, yaitu bulan Ramadhan. Bulan ini adalah kesempatan bagi kita untuk memperbanyak ibadah, memperkuat iman, dan memohon ampunan kepada Allah SWT. Isi Khotbah Di bulan Ramadhan ini, kita harus memperbanyak istighfar dan taubat. Istighfar […]

  • Kapolres Tekankan Pola sehat, Menjaga Lingkungan dan Perkuat Soliditas Personel

    Kapolres Tekankan Pola sehat, Menjaga Lingkungan dan Perkuat Soliditas Personel

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 316
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Polres Jembrana menggelar apel olahraga bersama yang diikuti ratusan personel Polri dan ASN Polri di lapangan apel Polres Jembrana, Sabtu (23/8). Kegiatan ini diawali dengan apel pagi yang dipimpin oleh Pawas Kasubbag Faskon Bag Log Polres Jembrana, AKP I Made Rai Windawan, kemudian dilanjutkan dengan jalan santai dan kebersihan lingkungan. Acara tersebut dihadiri […]

  • Bupati Tamba Ingatkan Komitmen KTH Lestarikan Hutan

    Bupati Tamba Ingatkan Komitmen KTH Lestarikan Hutan

    • calendar_month Selasa, 20 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 449
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Masyarakat yang tinggal di pinggir hutan yang tergabung dalam sejumlah kelompok tani hutan (KTH) telah memiliki ijin untuk dapat memanfaatkan hasil hutan dengan tetap menjaga kelestarian lingkungan hutan yang mereka kelola. Hal tersebut, kata Bupati Tamba didasari atas rasa keadilan bagi masyarakat yang tinggal di pinggir hutan untuk bisa memanfaatkan hasil alam […]

  • 22 Nelayan dan Relawan Terima Penghargaan dari Bupati Jembrana Play Button

    22 Nelayan dan Relawan Terima Penghargaan dari Bupati Jembrana

    • calendar_month Selasa, 8 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.656
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Sebanyak 22 orang yang terdiri dari 12 nelayan dan 10 orang relawan yang membantu proses evakuasi korban tenggelamnya kapal penyeberangan Tunu Pratama Jaya mendapat piagam penghargaan dari Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan yang diserahkan di pesisir Pantai Pebuahan, desa Banyubiru, Selasa (8/7). Pemberian penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi Pemerintah kabupaten Jembrana atas […]

  • Inovasi Gapura Jegog Antarkan Kelurahan BB Agung Terbaik Tingkat Provinsi Bali Tahun 2025

    Inovasi Gapura Jegog Antarkan Kelurahan BB Agung Terbaik Tingkat Provinsi Bali Tahun 2025

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 527
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Kelurahan Baler Bale Agung, Kecamatan Negara,Jembrana, resmi meraih predikat sebagai Kelurahan Terbaik Tingkat Provinsi Bali Tahun 2025. Pengumuman ini menjadi puncak dari serangkaian proses penilaian ketat dalam Lomba Desa dan Kelurahan yang diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Bali. Penghargaan bergengsi ini diterima langsung oleh Ida Bagus Gede Ananda Kusuma selaku Lurah Baler Bale Agung, […]

  • Bupati Tamba Tinjau Warga Yang Terdampak Bencana Angin Kencang

    Bupati Tamba Tinjau Warga Yang Terdampak Bencana Angin Kencang

    • calendar_month Kamis, 12 Des 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 353
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Hujan deras yang disertai angin puting beliung menerjang wilayah Kabupaten Jembrana beberapa hari lalu mengakibatkan sejumlah rumah warga rusak parah. Mengetahui warganya terkena musibah Bupati Jembrana I Nengah Tamba tinjau langsung warga yang menjadi korban bencana, Kamis (12/12) di Banjar Pebuahan, Desa Banyubiru, Kecamatan Negara. Sebagai wujud kepedulian Bupati Tamba menyalurkan bantuan berupa […]

expand_less