Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pemkab Jembrana Gelar Karya Melaspas lan Mecaru di Pura Pesimpangan Besakih

Pemkab Jembrana Gelar Karya Melaspas lan Mecaru di Pura Pesimpangan Besakih

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Rabu, 9 Apr 2025
  • visibility 635
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Bertepatan puncak karya piodalan di Pura Pesimpangan Besakih, Pemerintah Kabupaten Jembrana menggelar karya suci melaspas lan mecaru pada Anggara Kasih Julungwangi, Selasa (8/4/2025). Kegiatan ini sebagai wujud bhakti dan upaya penyucian secara niskala terhadap lingkungan pura serta seluruh aktivitas pemerintahan.

Upacara suci tersebut di puput oleh Ida Pedanda Gede Putra Talikup dari Griya Kawulu Biau, Banjar Gunung Biau, Desa Muncan. Prosesi diiringi dengan banten bebangkit dan caru panca sata, yang merupakan sarana utama dalam rangkaian upacara melaspas dan mecaru untuk menetralisir unsur leteh dan memohon kerahayuan jagat.

banner 336x280

Kegiatan pujawali ini diikuti langsung oleh Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, didampingi oleh Wakil Bupati I Gede Ngurah Patriana Krisna, Sekretaris Daerah I Made Budiasa, serta jajaran kepala perangkat daerah dan staf Pemkab Jembrana.

Bupati Kembang Hartawan mengatakan Pura Pesimpangan Besakih merupakan salah satu dari dua pura di Besakih yang menjadi amongan Pemkab Jembrana.

“Sebagai pangempon, sudah pasti saat pujawali umat di Jembrana, khususnya Pemerintah Kabupaten Jembrana wajib ngaturang bhakti,” ucapnya.

Melalui kegiatan ini, Pemkab Jembrana berharap seluruh jajaran mampu terus menjaga keharmonisan antara aspek sekala dan niskala dalam setiap langkah pembangunan daerah.

“Kami melaksanakan yadnya ini sebagai bentuk rasa syukur dan permohonan restu kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa agar seluruh aktivitas pemerintahan berjalan lancar, penuh berkah, dan selalu dalam lindungan-Nya,” ujar Bupati Kembang. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danrem 163/WSA Hadiri Penanaman Bibit Mangrove yang Diberkati Paus Fransiskus di Bali

    Danrem 163/WSA Hadiri Penanaman Bibit Mangrove yang Diberkati Paus Fransiskus di Bali

    • calendar_month Senin, 9 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 366
    • 0Komentar

    Denpasar suarajembrana.com – Danrem 163/Wira Satya Brigjen TNI Ida Idewa Agung Handisaputra turut hadir dalam acara yang di laksanakan oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Panjaitan menanam satu bibit bakau (mangrove) yang diberkati Pemimpin Gereja Katolik Dunia, Paus Fransiskus, Bibit bakau itu ditanam di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Kura-kura Bali, […]

  • Fungsi Pemasangan Bendera Peringatan Rawan Berenang di Teluk Gilimanuk

    Fungsi Pemasangan Bendera Peringatan Rawan Berenang di Teluk Gilimanuk

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 258
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Satuan Polisi Perairan dan Udara (Sat Polairud) Polres Jembrana melaksanakan kegiatan pemasangan bendera peringatan rawan berenang di kawasan pesisir wisata Water Bee, Teluk Gilimanuk, Kecamatan Melaya, Jembrana, Jumat (29/8). Kegiatan yang dipimpin Kasat Polairud Polres Jembrana, AKP I Putu Suparta, S.Sos, tersebut melibatkan Bhabinkamtibmas, TNI AL Pos Gilimanuk, serta Kelompok Wisata Teluk Gilimanuk. […]

  • Mendem Pedagingan Karya Melaspas dan Ngenteg Linggih Pura Majapahit

    Mendem Pedagingan Karya Melaspas dan Ngenteg Linggih Pura Majapahit

    • calendar_month Jumat, 21 Jun 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 421
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Nengah Tamba melaksanakan mendem pedagingan pada Karya Melaspas dan Ngenteg Linggih Pura Majapahit, Desa Baluk, Kecamatan Negara, Jembrana, Kamis (20/6). Turut ngupasaksi pada prosesi mendem pedagingan tersebut yakni Raja Klungkung, Ida Dalem Semara Putra, Panglingsir Puri Satria/Puri Agung Denpasar, Anak Agung Ngurah Oka Ratmadi (Cok Rat), Panglingsir Puri Agung […]

  • Pemkab Jembrana Pacu Kompetensi CaNaker Untuk Pasar Kerja Ke Jepang

    Pemkab Jembrana Pacu Kompetensi CaNaker Untuk Pasar Kerja Ke Jepang

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 628
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Komitmen Bupati dan Wakil Bupati Jembrana dalam membuka peluang kerja seluas-luasnya bagi generasi muda kembali ditegaskan. Pemerintah Kabupaten Jembrana terus mendorong warganya, khususnya kalangan muda, agar mampu bersaing dan memperoleh kesempatan bekerja ke luar negeri. Jepang menjadi salah satu negara tujuan yang kini tengah dipersiapkan secara serius oleh Pemkab Jembrana. Teranyar, Pemkab Jembrana […]

  • Wabup Ipat Resmikan SPPG Ke 11, Dorong Peningkatan Gizi Masyarakat

    Wabup Ipat Resmikan SPPG Ke 11, Dorong Peningkatan Gizi Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 4.503
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna, meresmikan Satuan Pemenuhan Pelayanan Gizi (SPPG) untuk program Makanan Bergizi Gratis milik Yayasan Cahaya Bali Catering yang berlokasi di Desa Baluk, Kecamatan Negara, pada Kamis (21/8). Peresmian SPPG ditandai dengan pemotongan pita dan peninjauan langsung fasilitas dapur oleh Wabup Ipat didampingi Wakapolres Jembrana, Kasdim 1617/Jembrana, […]

  • Dukung Srahan Gubernur Bali, Kembang Sampaikan 24 Program Unggulan Jembrana Sejalan Dengan Provinsi

    Dukung Srahan Gubernur Bali, Kembang Sampaikan 24 Program Unggulan Jembrana Sejalan Dengan Provinsi

    • calendar_month Kamis, 13 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 612
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan dan Wabup I Gede Ngurah Patriana Krisna menyambut baik arahan yang disampaikan Gubernur Bali, Wayan Koster saat rapat koordinasi Pemerintahan Daerah Provinsi, Kota, dan Kabupaten se-Bali yang dilaksanakan di Balai Budaya Giri Nata Mandala, Puspem Badung, Rabu (12/3). Bahkan, Bupati Kembang Hartawan menegaskan komitmennya untuk terus bersinergi […]

expand_less