Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Mengupas Histori Masjid Baitussalam Warga Muslim di Desa Cupel

Mengupas Histori Masjid Baitussalam Warga Muslim di Desa Cupel

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Jumat, 10 Jan 2025
  • visibility 1.255
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Masjid Jami’ Baitussalam berdiri pada tahun 1884 Masehi, didirikan oleh Hamba Allah, dengan ukuran lahan 830 M2. Sejarah Masjid Jami’ Baitussalam berdiri pada tahun 1884, didirikan oleh Hamba Allah, dengan ukuran lahan 830 M2 yang diwakafkan oleh wakil H. Saad. Pada tahun 1942 kepengurusan Masjid di pimpin oleh H. Saad langsung dan direnovasi dan dibangun sebuah menara.

Ketua Ta’mir Drs. H. Mujani, M.PdI. menceritakan, pada tahun 1976 terjadi gempa bumi yang menghancurkan seluruh bangunan masjid, dan masjid kembali di renovasi oleh ketua pada saat itu adalah Bapak K.H. Moh.Yasin.

banner 336x280

“Nama Baitussalam diberikan oleh K.H. Moh. Yasin. Nama sebelumnya adalah Masjid Jami’ Baiturrahman karena ada kesamaan dengan Masjid lain maka pada tahun 1982 diganti menjadi Masjid Jami’ Baitussalam,” ungkap Haji Mujani, Jum’at (10/01/2025).

Haji Mujani juga menjelaskan, pada tahun 2005 Masjid kembali direnovasi sampai sekarang renovasi Masjid Jami’ Baitussalam di Desa Cupel, Kecil Negara, Jembrana-Bali masih berlangsung. Untuk penyempurnaan fisik bangunan dan kelengkapan.

“Salah satu keunikan Masjid Baitussalam yang masih tersisa adalah sebuah bedug, saat pembuatannya tahun 1963. Bedug ini digunakan saat lebaran Idul Fitri dan Idul Adha. Dan ditempatkan di lantai 2. Hanya itulah yang tersisa, dulu ada kitab Alquran yang malah sudah di bakar dan di buang di laut,” jelasnya.

Ia pula mengisahkan, saat gempa bumi Hari Rabu 14 Juli 1976 jam 14.00 WITA, yang saat itu menara yang rusak dan tembok kondisi pecah-pecah. Hingga masyarakat berinisiatif merobohkan, tanpa di ganti.

“Untuk prosesi agama hingga kini Rotibul Haddad yang tetap dilakukan ini dibacakan setiap malam Jum’at, setelah sholat magrib bersama para jama’ah sekitar masjid,” tuturnya.

Sebenarnya tanah masjid Baitussalam ini merupakan mistri di mana yang mewakafkan. Karena tak tahu jelas nama dan hanya perkiraan asal dari tanah Makassar. Yang awal berupa bangunan rumah panggung. Kemudian dibuat gedung, dan hingga sekarang tahap pembangunan yang ke tiga dalam renovasi. Hampir 99% adalah pembangunan dari masyarakat secara swadaya.

“Bangunan masjid Baitussalam bisa menampung jama’ah di lantai pertama 800 dan lantai dua 1.200. Banyak yang perlu direnovasi dalam pengembangan masjid. Baik ruang kantor remaja masjid (Remas), ruang sekretariatan, dan gudang. Sementara untuk pengembangan 2 kubah di depan sampai sekarang butuh donatur. Kultur bangunan masjid hampir mirip masjid bergaya seni Spanyol. Dengan ornamen kental bernafaskan Islam,” pungkas Haji Mujani. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Menjabat 3,5 Tahun I Nengah Tamba Pamit Purna Tugas

    Menjabat 3,5 Tahun I Nengah Tamba Pamit Purna Tugas

    • calendar_month Rabu, 19 Feb 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 382
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Nengah Tamba didampingi istri Ny. Candrawati Tamba menyampaikan salam perpisahan kepada para aparat Sipil Negara (ASN) di Lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jembrana. Mengingat, pada 19 Februari 2025, I Nengah Tamba sudah memasuki purna tugas dari jabatannya sebagai Bupati Jembrana selama 1 periode atau efektif selama 3 setengah tahun. Hal itu […]

  • Lepas Sambut Pejabat Makodim 1617/Jembrana Merupakan Putra Daerah

    Lepas Sambut Pejabat Makodim 1617/Jembrana Merupakan Putra Daerah

    • calendar_month Kamis, 13 Jul 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 457
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Lepas sambut pejabat Kodim 1617/Jembrana dari Mayor Inf (Penghargaan) Gede Yudana ke Mayor Inf. I Gede Wira M yang merupakan putra asli Jembrana. Hal yang biasa dilakukan di kalangan TNI. Berpisah dengan senyum dan sambut dengan semangat. Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf Teguh Dwi Raharja, S.sos putra asli Jembrana asli Gilimanuk sedangkan Kasdim […]

  • Uji Coba Mesin Pengolahan Sampah Jadi RDF, Bupati Optimis Atasi Gunung Sampah Peh

    Uji Coba Mesin Pengolahan Sampah Jadi RDF, Bupati Optimis Atasi Gunung Sampah Peh

    • calendar_month Kamis, 11 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 398
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bantuan mesin pengolahan sampah menjadi RDF (Refuse Derived Fuel) di kabupaten Jembrana dari PT Wisesa Global Solusindo mulai diujicobakan di TPA Peh, Desa Kaliakah, Kamis (11/7). Untuk memastikan mesin dapat beroperasi sesuai harapan, Bupati Jembrana I Nengah Tamba hadir melihat langsung uji coba mesin serta juga secara langsung mencoba menyalakan mesin yang […]

  • Aksi Sosial “Menyapa dan Berbagi” TP.PKK Provinsi Bali, Sasar Warga Kecamatan Mendoyo

    Aksi Sosial “Menyapa dan Berbagi” TP.PKK Provinsi Bali, Sasar Warga Kecamatan Mendoyo

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 274
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Puluhan warga Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana menerima paket bantuan dari TP PKK Provinsi Bali dalam aksi sosial Menyapa dan Berbagi yang digelar di Wantilan Desa Adat Penyaringan, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana, Rabu (16/7). Hadir langsung Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Bali, Ny. Putri Suastini Koster, didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Jembrana, Ny.drg.Ani Setiawarini […]

  • Mengejar Pahala Ramadhan di Bulan Penuh Berkah dan Rahmat

    Mengejar Pahala Ramadhan di Bulan Penuh Berkah dan Rahmat

    • calendar_month Jumat, 21 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 436
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bulan Ramadhan adalah waktu terbaik untuk memperbanyak amal kebaikan, termasuk bersedekah. Dahsyatnya sedekah di bulan Ramadhan bukan hanya membuka pintu rezeki, tetapi juga menghapus dosa, membantu sesama, dan menjadi pelindung di hari kiamat. Sehingga manfaatkan momentum ini untuk memperbanyak sedekah. Berjumlah 109 paket sembako terdiri lansia, duafa dan anak yatim, anak panti asuhan […]

  • Peringatan Hari Kesaktian Pancasila, Bupati Kembang Serukan Penguatan Jati Diri Bangsa

    Peringatan Hari Kesaktian Pancasila, Bupati Kembang Serukan Penguatan Jati Diri Bangsa

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 935
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan memimpin langsung Apel Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2025 yang berlangsung khidmat di Lapangan Pecangakan, Kabupaten Jembrana, Rabu (1/10). Peringatan yang jatuh setiap tanggal 1 Oktober ini mengusung tema nasional Pancasila Perekat Bangsa Menuju Indonesia Raya. Apel tersebut dihadiri oleh Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana […]

expand_less