Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kelurahan Gilimanuk Masuk Kategori Tiga Besar Lomba Kelurahan Provinsi Bali

Kelurahan Gilimanuk Masuk Kategori Tiga Besar Lomba Kelurahan Provinsi Bali

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Kamis, 16 Mei 2024
  • visibility 470
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat) menerima kedatangan Tim Penilai Lomba Kelurahan Tingkat Provinsi Bali Tahun 2024, di Aula Kelurahan Gilimanuk, Kamis (16/5/2024).

Kelurahan Gilimanuk, menjadi satu-satunya kelurahan di Kabupaten Jembrana yang mengikuti Klarifikasi Lapangan Lomba Kelurahan Tingkat Provinsi. Kelurahan ujung barat pulau Bali ini akan bersaing dengan Kelurahan Subagan Kabupaten Karangasem dan Kelurahan Ubung Kota Denpasar.

banner 336x280

Ucapan selamat datang kepada penilai disampaikan Wakil Bupati Jembrana I Gede Ngurah Patriana Krisna. Ia berharap lomba kelurahan akan memotivasi semangat membangun wilayah ,mendorong prakarsa dan partisipasi.

“Semangat masyarakat, serta tumbuhnya prakarsa, maupun ,partisipasi aktif masyarakat dalam pembangunan itu yang kita harapkan dari lomba ini,” terang Ipat.

Disisi lain, Si Kepala Bidang Pemerintahan Desa Ngurah Made Arya Astawa sebagai tim penilai menerangkan, bahwa ini adalah tahapan ketiga atau terakhir yaitu tahapan Klarifikasi Lapangan, yang sebelumnya telah dilaksanakan tahapan Penilaian Administrasi dan tahapan Pemaparan.

“Mudah-mudahan nanti pada saat Klarifikasi Lapangan, Kelurahan Gilimanuk menampilkan yang terbaik dan dapat diundang di Upacara Kenegaraan bertemu dengan teladan-teladan dari Lembaga Kementerian,” ungkap Arya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jembrana Disiapkan Enam Dapur Makanan Bergizi Gratis ( MBG ) Baru, Layani 20.000 Siswa

    Jembrana Disiapkan Enam Dapur Makanan Bergizi Gratis ( MBG ) Baru, Layani 20.000 Siswa

    • calendar_month Jumat, 30 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 658
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Program Makanan Bergizi Gratis menjadi program pemerintah pusat yang sangat ditunggu-tunggu khususnya oleh para siswa. Program ini merupakan bagian dari agenda nasional untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat melalui asupan gizi seimbang terutama bagi para pelajar. Di Jembrana, terdapat 6 Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) atau dapur Makanan Bergizi Gratis (MBG) baru, yang siap […]

  • Bangkitkan Nafas Kebanggaan Daerah, HUT Kota Negara ke-130 Usung Tema “Negaroa Pride”

    Bangkitkan Nafas Kebanggaan Daerah, HUT Kota Negara ke-130 Usung Tema “Negaroa Pride”

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 241
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Kabupaten Jembrana dengan kota Negara sebagai porosnya erat dianggap sebagai sisi lain Bali, karena memiliki keunikan tersendiri dari ragam bahasa, dialek tutur kata, hingga budaya dan keseniannya. Memasuki usia yang ke 130 tahun, Kota Negara bukan lahir dalam semalam, kota Negara telah menempuh perjalanan panjang selama 130 tahun menjadi saksi bisu sejarah, pergolakan, […]

  • Macet Antrean Kendaraan Yang Akan Masuk Pulau Bali

    Macet Antrean Kendaraan Yang Akan Masuk Pulau Bali

    • calendar_month Kamis, 6 Jul 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 466
    • 0Komentar

    Banyuwangi (suarajembrana.com) – Antrean macet panjang kendaraan menuju Pulau Bali masih terjadi di jalur Pantura dari Situbondo menuju Ketapang. PT ASDP Indonesia Ferry Cabang Ketapang mengimbau pengguna jasa pelabuhan menggunakan jalur lintas selatan, yakni dari arah Jember ke Ketapang agar terhindar dari antrean di Jalur Pantura. General Manager PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Ketapang […]

  • 5 Pantai di Jembrana-Bali yang Wajib Dikunjungi Wisatawan

    5 Pantai di Jembrana-Bali yang Wajib Dikunjungi Wisatawan

    • calendar_month Sabtu, 11 Nov 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.764
    • 0Komentar

    Suarajembrana.com (Negara) – Jembrana adalah salah satu kabupaten di Bali yang memiliki banyak pantai indah dan menarik untuk dikunjungi. Pantai-pantai di Jembrana menawarkan pesona alam yang beragam, mulai dari pasir hitam, ombak besar, perahu nelayan warna-warni, hingga pemandangan sunset yang memukau. Berikut ini adalah lima pantai terbaik di Jembrana yang wajib masuk dalam daftar destinasi […]

  • Peringatan HARKITNAS ke-116 , Bangun Optimisme Sambut Indonesia Emas 2045

    Peringatan HARKITNAS ke-116 , Bangun Optimisme Sambut Indonesia Emas 2045

    • calendar_month Senin, 20 Mei 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 299
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke-116 dengan menggelar upacara bendera di Stadion Pecangakan Negara, Senin (20/5/2024). Tampil sebagai inspektur upacara, Wakil Bupati Jembrana I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat) membacakan sambutan tertulis dari Menteri Komunikasi dan Informatika RI Budi Arie Setiadi. Lahirnya organisasi Boedi Oetomo 20 Mei 1908 telah menumbuhkan […]

  • Babinsa Himbau Pentingnya Partisipasi Masyarakat Dalam Pemilu 2024

    Babinsa Himbau Pentingnya Partisipasi Masyarakat Dalam Pemilu 2024

    • calendar_month Selasa, 6 Feb 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 365
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Untuk mendukung dan memperlancar tugas sebagai aparat kewilayahan serta untuk meningkatkan Kemanunggalan TNI dengan Rakyat sehingga dalam menjalin Komunikasi Sosial (Komsos) antara aparat komando kewilayahan dengan masyarakat dapat dilakukan di mana saja dan kapan saja. Dan secara tegas pula TNI POLRI netral dalam pesta demokrasi Tahun 2024. Babinsa Pendem Koramil 01/Negara Kodim […]

expand_less