Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kelurahan Gilimanuk Masuk Kategori Tiga Besar Lomba Kelurahan Provinsi Bali

Kelurahan Gilimanuk Masuk Kategori Tiga Besar Lomba Kelurahan Provinsi Bali

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Kamis, 16 Mei 2024
  • visibility 314
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat) menerima kedatangan Tim Penilai Lomba Kelurahan Tingkat Provinsi Bali Tahun 2024, di Aula Kelurahan Gilimanuk, Kamis (16/5/2024).

banner 336x280

Kelurahan Gilimanuk, menjadi satu-satunya kelurahan di Kabupaten Jembrana yang mengikuti Klarifikasi Lapangan Lomba Kelurahan Tingkat Provinsi. Kelurahan ujung barat pulau Bali ini akan bersaing dengan Kelurahan Subagan Kabupaten Karangasem dan Kelurahan Ubung Kota Denpasar.

Ucapan selamat datang kepada penilai disampaikan Wakil Bupati Jembrana I Gede Ngurah Patriana Krisna. Ia berharap lomba kelurahan akan memotivasi semangat membangun wilayah ,mendorong prakarsa dan partisipasi.

“Semangat masyarakat, serta tumbuhnya prakarsa, maupun ,partisipasi aktif masyarakat dalam pembangunan itu yang kita harapkan dari lomba ini,” terang Ipat.

Disisi lain, Si Kepala Bidang Pemerintahan Desa Ngurah Made Arya Astawa sebagai tim penilai menerangkan, bahwa ini adalah tahapan ketiga atau terakhir yaitu tahapan Klarifikasi Lapangan, yang sebelumnya telah dilaksanakan tahapan Penilaian Administrasi dan tahapan Pemaparan.

“Mudah-mudahan nanti pada saat Klarifikasi Lapangan, Kelurahan Gilimanuk menampilkan yang terbaik dan dapat diundang di Upacara Kenegaraan bertemu dengan teladan-teladan dari Lembaga Kementerian,” ungkap Arya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kecelakaan Beruntun di Jembrana, Tiga Kendaraan Terlibat dan Dua Korban Luka

    Kecelakaan Beruntun di Jembrana, Tiga Kendaraan Terlibat dan Dua Korban Luka

    • calendar_month Kamis, 28 Sep 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 327
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kecelakaan beruntun melibatkan tiga kendaraan terjadi di Jalan Raya Jurusan Denpasar-Gilimanuk, Jembrana pada Rabu (27/9/2023) malam. Dua orang mengalami luka-luka akibat kecelakaan tersebut, dan kerugian materiil diperkirakan mencapai Rp.40 juta. Kecelakaan beruntun yang melibatkan tiga kendaraan terjadi di Jalan Raya Jurusan Denpasar-Gilimanuk tepatnya di Banjar Sumbersari, Desa Melaya, Kecamatan Melaya pada Rabu […]

  • Pencarian Terus Diupayakan Pos TNI AL (Posal) Pengambengan Telusuri Pantai Pesisir Play Button

    Pencarian Terus Diupayakan Pos TNI AL (Posal) Pengambengan Telusuri Pantai Pesisir

    • calendar_month Minggu, 6 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 474
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Masuk hari ke empat tenggelamnya KMP Tugu Pratama Jaya di Selat Bali, semua Tim gabungan Basarnas, Polairud, dan Posal terus upayakan pencarian. Posal Pengambengan Jembrana di bawah jajaran Pangkalan TNI AL (LANAL) Denpasar, atas ijin Komandan Pangkalan Kolonel Laut Cokorda GP Pemayun sejak awal hingga masuk ke hari ke empat, terus menyisir pantai […]

  • Kabid Humas Polda Bali Resmikan Bantuan Bedah Rumah di Jembrana, Wujud Nyata Kepedulian Sosial Polri

    Kabid Humas Polda Bali Resmikan Bantuan Bedah Rumah di Jembrana, Wujud Nyata Kepedulian Sosial Polri

    • calendar_month Minggu, 29 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 51
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79, mewakili Kapolda Bali, Kabid Humas Polda Bali, Kombes Pol Ariasandi, S.I.K., meresmikan langsung bantuan program bedah rumah kepada warga lanjut usia yang membutuhkan di Banjar Nusasari, Desa Nusasari, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, Minggu (29/6/2025). Rumah layak huni tersebut diberikan kepada Ni Nyoman Alib (80), seorang warga lansia […]

  • Didukung Ribuan Seniman, Pawai Budaya Jembrana Usung Segara Kerthi

    Didukung Ribuan Seniman, Pawai Budaya Jembrana Usung Segara Kerthi

    • calendar_month Sabtu, 19 Agt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 281
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pawai budaya menyambut HUT Kota Negara ke-128 dibuka secara resmi Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati, Sabtu (19/8). Barisan pawai dilepas ditandai pemukulan kulkul oleh Wagub Bali bersama Bupati Jembrana I Nengah Tamba. Sebanyak 2.000 seniman terlibat dalam atraksi pawai ini. Melalui gerak tari, tetabuhan dan atraksi seni menghibur ribuan […]

  • AMCF Dubai Sambangi PDM Muhammadiyah Jembrana Eratkan Silaturahmi

    AMCF Dubai Sambangi PDM Muhammadiyah Jembrana Eratkan Silaturahmi

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.903
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – PDM Muhammadiyah Jembrana menerima kunjungan dari AMCF Dubai ke Panti Putra, Musholla Al Abror, Masjid Annur dan Panti Putri Muhammadiyah Jembrana. Mempererat jalinan silaturahmi mengecek pemanfaatan bangunan demi kemajuan umat Islam, Fastabhul Khoirot (berlomba-lomba dalam jalan kebaikan), dan Ta’awaun (saling tolong menolong. Ketua PDM Muhammadiyah Jembrana, Edi Susilo, sampaikan, sangat bersyukur atas kehadiran […]

  • Pemkab Jembrana Terima Entry Meeting Pemeriksaan Interim LKPD Tahun 2024

    Pemkab Jembrana Terima Entry Meeting Pemeriksaan Interim LKPD Tahun 2024

    • calendar_month Kamis, 13 Feb 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 226
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Bali mulai melaksanakan pemeriksaan interim atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Jembrana Tahun 2024. Entry Meeting BPK Perwakilan Bali diterima langsung oleh Bupati Jembrana, I Nengah Tamba di Ruang VIP Bupati Jembrana, Kamis (13/2). Entry Meeting BPK Perwakilan Provinsi Bali tersebut juga dihadiri oleh Sekda Jembrana, […]

expand_less