Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Jembrana Kota Wisata Otomotif, Anjungan Cerdas Rambut Siwi Bakal Miliki Sirkuit Road Race

Jembrana Kota Wisata Otomotif, Anjungan Cerdas Rambut Siwi Bakal Miliki Sirkuit Road Race

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Minggu, 14 Apr 2024
  • visibility 262
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Nengah Tamba menjadikan Gumi Makepung sebagai kota barometer otomotif di Bali. Itulah sebabnya, Pemerintah Kabupaten Jembrana akan segera membangun sirkuit road race berkelas di sekitar Anjungan Cerdas Rambut Siwi (ACR), Yehembang Kangin, Kecamatan Mendoyo, Jembrana.

“Saya rencanakan di bulan Oktober 2024 sudah start, dan di akhir tahun ini sudah kita bisa pakai untuk perdana dalam rangka opening,“ ujar Bupati Tamba saat meninjau lokasi, Sabtu (13/4/2024) kemarin.

banner 336x280

Mantan anggota DPRD Provinsi ini juga mengungkapkan bahwa Anjungan Cerdas Rambut Siwi sudah menjadi aset Pemkab Jembrana dengan luas 4,3 Hektare itu akan segera dimanfaatkan fungsinya sebagai kegiatan otomotif.

“Karena gedung ini tidak bisa kita intervensi dengan kegiatan apapun, terkecuali ada semacam kegiatan lain diluar penunjang gedung ini,“ jelas Tamba.

Pihaknya berharap keberadaan sirkuit ini nantinya bisa menjadikan Jembrana sebagai barometer otomotif yang bisa mendatangkan penggemar balapan dari berbagai daerah di Bali.

“Kita hari ini turun langsung untuk melihat situasi di lapangan untuk menyempurnakan lagi konsep desain yang sudah kita kerjakan seperti road race, Slalom dan Drive. Jadi ini semua komplit pas juga sebagai kebutuhan Jembrana sebagai kota barometer otomotif,“ tandasnya.™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Paguyuban Bakta Bakti Pinandita Pura Pesimpangan Pulaki Dikukuhkan

    Paguyuban Bakta Bakti Pinandita Pura Pesimpangan Pulaki Dikukuhkan

    • calendar_month Sabtu, 25 Mei 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 323
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Komitmen untuk terus meningkatkan kualitas dan kemampuan  pemangku berdasarkan swadarmaning kepemangkuan,  Paguyuban Bakta Bakti Pinandita Pura Pesimpangan Pulaki resmi dibentuk, Jumat (24/5) bertempat di wantilan Pura Pesimpangan Pulaki, Desa Kaliakah. Diketuai Jero Mangku I Komang Sukadana paguyuban pinandita ini dibentuk untuk mewadahi para pemangku sehingga terus  meningkat secara  kualitas dalam pengabdianya ngerestiti […]

  • SMAN 1 Melaya Diberikan Wejangan Wawasan Kebangsaan

    SMAN 1 Melaya Diberikan Wejangan Wawasan Kebangsaan

    • calendar_month Rabu, 26 Jul 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 391
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com- SMAN 1 Melaya mendapatkan wejangan wawasan kebangsaan langsung dari Dandim 1617/Jembrana yang berkolaborasi dengan Taruna Akmil yang salah satunya juga sama putra daerah asli Jembrana. Di gelar di aula sekolah yang berjumlah 371 siswa dan siswi. Berbekal wawasan kebangsaan yang memiliki karakter budi perkerti yang tulus ikhlas, menanamkan jiwa moralitas, dan pendirian kokoh […]

  • Kuasai BDM, Wujudkan Prajurit Korem 163/Wira Satya yang Tangguh

    Kuasai BDM, Wujudkan Prajurit Korem 163/Wira Satya yang Tangguh

    • calendar_month Jumat, 19 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 300
    • 0Komentar

    Denpasar suarajembrana.com – Untuk memelihara dan meningkatkan keterampilan penguasaan ilmu bela diri agar memiliki fisik yang selalu prima, tangguh, dan dapat diandalkan setiap saat, sejumlah prajurit Korem 163/Wira Satya melaksanakan kegiatan bela diri militer (BDM) (Bela Diri Militer) di lapangan Apel Makorem Jalan PB.Sudirman Denpasar, Jumat (19/4/2024). Kapenrem 163/Wira Satya Mayor Chb I Made Oka […]

  • Upayakan Percepatan Waktu Sandar, ASDP Rombak Satu Dermaga di Pelabuhan

    Upayakan Percepatan Waktu Sandar, ASDP Rombak Satu Dermaga di Pelabuhan

    • calendar_month Jumat, 23 Jun 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 690
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Fasilitas penyeberangan Ketapang, Banyuwangi – Gilimanuk, Bali terus ditambah. Terbaru, satu dermaga  di sisi Gilimanuk dirombak. Dermaga ini dinaikkan statusnya dari ponton menjadi mobile bridge (MB). Kapasitasnya juga ditingkatkan, dari 30 ton menjadi 90 ton. Perombakan dermaga ini diharapkan bisa mempercepat jadwal sandar di jalur Ketapang – Gilimanuk. Nantinya, dermaga baru ini […]

  • “Megesah Jah”, Bupati Tamba Beri Ruang Kreasi Yowana Desa Adat 

    “Megesah Jah”, Bupati Tamba Beri Ruang Kreasi Yowana Desa Adat 

    • calendar_month Kamis, 29 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 428
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Megesah Jah kembali diselenggarakan di Halaman Kantor Camat Melaya pada hari Rabu 28/8/2024. Megesah Jah kali ini dihadiri langsung oleh Bupati Jembrana I Nengah Tamba. Megesah Jah di Kecamatan Melaya merupakan kegiatan seri ke 2 dimana sebelumnya pada tanggal 27 Agustus 2024 telah diadakan di Pekutatan. Selanjutnya pada tanggal 29 Agustus 2024 […]

  • Babinsa Jajaran Kodim 1617/Jembrana Konsisten Pengamanan di Pos Ibadah Gereja

    Babinsa Jajaran Kodim 1617/Jembrana Konsisten Pengamanan di Pos Ibadah Gereja

    • calendar_month Selasa, 26 Des 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Jembrana – Babinsa Jajaran Kodim 1617/Jembrana konsisten dukung kelancaran dan kenyamanan Warga yang Merayakan Natal Tahun 2023. Bersama Instansi terkait Babinsa Jajaran Kodim 1617/Jembrana melaksanakan pemantauan serta pengamanan mulai dari saat sebelum sampai dengan puncak Ibadah Natal di Gereja gereja juga melaksanakan pengamanan di Pos pos pantau yang tersebar di Wilayah Kabupaten Jembrana. Seperti terpantau […]

expand_less