Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Babinsa Ingatkan Petani Peningkatan Ketahanan Pangan

Babinsa Ingatkan Petani Peningkatan Ketahanan Pangan

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Rabu, 20 Mar 2024
  • visibility 373
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Babinsa Desa Penyaringan Koramil 1617-02/ Mendoyo Sertu Nyoman Agus Mahendra melaksanakan koordinasi terkait ketahanan pangan dengan PPL Desa Penyaringan I Putu Gede Edi Setiawan dan Kelian Subak Tibu Beleng I Nyoman Tehnik, bertempat di koperasi Subak Tibu Beleng Desa Penyaringan, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana, Rabu (20/03/2024).

Sertu Nyoman Agus Mahendra Babinsa Koramil 1617-02/ Mendoyo menyampaikan, suasana kebersamaan dan silaturahmi dengan masyarakat di Desa binaanya akan terus dilaksanakan,

banner 336x280

“Kegiatan koordinasi yang kami lakukan tersebut adalah untuk mendapatkan informasi pertanian yang ada di Desa Penyaringan terkait program ketahanan pangan tentang meningkatkan hasil produksi pertanian yang lebih baik,” ucapnya.

Mahendra jelakan, dari hasil koordinasi info yang kami dapat secara keseluruhan pertanian di Desa Penyaringan untuk lahan pertanian cukup produktif dan pengairan lancar.

“Meningkatkan koordinasi dan membangun komunikasi antara Babinsa dengan PPL Desa Penyaringan I Putu Gede Edi Setiawan dan Kelian Subak Tibu Beleng I Nyoman Tehnik serta warga didesa binaan, semua ini bertujuan untuk saling membantu dan saling mengisi, ini merupakan Kegiatan Sosial,” tambahnya.

Selaku Babinsa juga selalu melakukan pendampingan kepada anggota kelompok tani karena sudah menjadi kewajiban dalam upaya pencapaian swasembada pangan yang telah dicanangkan oleh pemerintah, kami sebagai Babinsa hanya bisa memberikan arahan dan motivasi kepada para petani yang menjadi wilayah binaan.

“Tentunya selain itu dapat dijadikan sebagai sarana komunikasi dalam mempertajam jaring teritorial di wilayah bertugas,” pungkasnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wakapolres Pimpin Giat Pelepasan Bingkisan Baksos Alumni Akabri 1991 di Polres Jembrana

    Wakapolres Pimpin Giat Pelepasan Bingkisan Baksos Alumni Akabri 1991 di Polres Jembrana

    • calendar_month Minggu, 22 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 318
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kapolres Jembrana yang diwakili oleh Wakapolres Jembrana Kompol I Made Katon, S.H. memimpin acara pelepasan bingkisan bakti sosial yang diadakan oleh alumni Akabri Lulusan Tahun 1991 yang berlangsung di halaman depan Polres Jembrana, Minggu (22/10/2023) pukul 08.00 Wita. Dalam acara ini dihadiri juga oleh Pjs Pasiops Dim 1617/Jembrana Kapten Czi Ida Made […]

  • Sinergi Lintas Sektoral Mewujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat Semakin Kuat

    Sinergi Lintas Sektoral Mewujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat Semakin Kuat

    • calendar_month Rabu, 20 Sep 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 411
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pembukaan TMMD (TNI Manunggal Membangun Desa) ke-118 di Desa Banyubiru, Kecamatan pada Negara, Kabupaten Jembrana ditempatkan di Lapangan MAN 3 Negara. Mengambil tema sinergis lintas sektoral mewujudkan TNI-rakyat semakin kuat. Upacara dibuka langsung Bupati Jembrana I Nengah Tamba yang dampingi Komandan Korem 163/Wira Satya Brigjen TNI Agus M. Latif bersama para Muspida […]

  • Masikian Festival di Tutup, ST. Kembang Sari Desa Banyubiru Juara I Lomba Ogoh-Ogoh Jembrana

    Masikian Festival di Tutup, ST. Kembang Sari Desa Banyubiru Juara I Lomba Ogoh-Ogoh Jembrana

    • calendar_month Jumat, 8 Mar 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 347
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Gelaran Masikian Festival Tahun 2024 yang mengangkat tema “Abhitah Yowana Catha” telah berlangsung sukses dengan menghadirkan lomba ogoh-ogoh dewasa, ogoh-ogoh mini dan sketsa ogoh-ogoh selama tiga hari dari tanggal 5-7 Maret di Gedung Kesenian Ir. Soekarno. Pada malam terakhir, Kamis (7/3) gelaran Masikian Festival secara resmi ditutup oleh Bupati Jembrana, I Nengah […]

  • Seorang Prajurit, Merintis Ide Ekonomi Kreatif Dari Becak Mini

    Seorang Prajurit, Merintis Ide Ekonomi Kreatif Dari Becak Mini

    • calendar_month Sabtu, 26 Apr 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 489
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Salah satu prajurit TNI AD melahirkan ide ekonomi kreatif untuk keluarga. Becak mini klasik banyak dimintai kalangan tua muda. Keliling seputaran sebelah Utara area pasar Umum Negara. Hanya sewa pakai selama 20 menit cukup keluarkan kocek Rp. 15.000. Usaha yang dirintis sempat sang istri pesimis, tapi dukung komandan satuan memacu usaha tersebut. Asal […]

  • Kunker Danrem 163/Wira Satya dan Rombongan ke Mako Yonif 741/GN

    Kunker Danrem 163/Wira Satya dan Rombongan ke Mako Yonif 741/GN

    • calendar_month Jumat, 6 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 609
    • 0Komentar

    Jembrana, suarajembrana.com – Kunjungan Kerja Danrem 163/Wira Satya Brigjen TNI Ida Idewa Hadisaputra, S.H. didampingi Ibu Ketua Persit KCK Koorcab Rem 163 PD IX/Udayana Ny. Ayu Agung Hadisaputra beserta rombongan tiba di Makoyonif 741/GN, Linkungan Tinyeb, Kelurahan Banjar Tengah, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana. Dalam rangka memberi pengarahan kepada seluruh Anggota Yonif 741/GN dan ibu Anggota […]

  • Cerdas, Kembang-Ipat Lirik Lahan Tak Produktif Pemkab Jadi Ruang UMKM

    Cerdas, Kembang-Ipat Lirik Lahan Tak Produktif Pemkab Jadi Ruang UMKM

    • calendar_month Senin, 17 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 560
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Sebidang tanah seluas 280 meter persegi milik pemerintah Kabupaten Jembrana di jalan Ngurah Rai No. 137 Kelurahan Dauhwaru, yang sebelumnya berisi bangunan yang telah rusak berat, ditata dengan menggunakan sebuah ekskavator. Rencananya, lahan tersebut akan disulap menjadi ruang yang bisa dimanfaatkan oleh masyarakat sebagai tempat untuk menjalankan usaha kecilnya. Penataan itu sendiri, disaksikan […]

expand_less