Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kapolres Jembrana Berikan Pesan Jembrana Tetap Kondusif

Kapolres Jembrana Berikan Pesan Jembrana Tetap Kondusif

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Senin, 11 Des 2023
  • visibility 234
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Polres Jembrana yang dipimpin oleh Kapolres Jembrana AKBP I Dewa Gde Juliana, S.H., S.I.K., M.I.K. melaksanakan Apel Jam Pimpinan di Lapangan Apel Polres Jembrana, Senin (11/12). Dengan harapan memupuk semangat kerja serta kebersamaan dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Jembrana. Yang telah bertugas sudah 2 tahun 1 bulan 10 hari di Polres Jembrana yang penuh rasa keakraban.

banner 336x280

Kegiatan ini juga melibatkan Wakapolres Jembrana Kompol I Made Katon, S.H., Para Kabag Polres Jembrana, para Kapolsek Jajaran Polres Jembrana, para Kasat Polres Jembrana, Perwira, Personil, dan ASN Polri Polres Jembrana dengan total 120 personil hadir. Tampak ikut dalam apel tersebut.

Dalam sambutannya, Kapolres Jembrana dengan diakhiri masa kepemimpinannya yang telah berlangsung selama 2 tahun 1 bulan 10 hari, mengucapkan rasa terima kasih kepada semua rekan di Polres Jembrana atas dukungan dan dedikasi yang telah diberikan.

“Sebagai Kapolres secara tegas meminta maaf atas segala kekurangan dan kesalahan yang mungkin terjadi selama kepemimpinannya di Polres Jembrana,” ucapnya.

Momen Apel Jam Pimpinan ini berjalan dengan tertib, aman, dan lancar, menandai momen di mana Kapolres Jembrana memberikan pesan terakhirnya sebelum berpisah dengan rekan-rekan di Polres Jembrana. Pesan-pesan dan ucapan terima kasih menjadi bagian penting dari pertemuan ini, memupuk semangat kerja serta kebersamaan dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Jembrana.

“Sekali lagi saya sampaikan hari ini mungkin hari yang terakhir saya bersama rekan-rekan di Polres Jembrana karena saya sudah 2 tahun 1 bulan 10 hari memimpin di Polres Jembrana dan saya mengucapkan terima kepada rekan-rekan atas dukungan serta dedikasinya,” kata Kapolres Dewa Juliana dengan penuh keakraban. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sekda Jembrana Pimpin Apel Rutin Awal Tahun 2025

    Sekda Jembrana Pimpin Apel Rutin Awal Tahun 2025

    • calendar_month Senin, 6 Jan 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 192
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana melaksanakan Apel rutin awal tahun 2025 diikuti oleh seluruh ASN dan pegawai Non ASN di lingkup Pemkab Jembrana bertempat di depan Kantor Bupati Jembrana, Senin (6/1/2025). Sekretaris Daerah Jembrana I Made Budiasa, yang bertindak sebagai Pembina apel mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025, semoga di tahun 2025 ini kita senantiasa dianugerahi […]

  • Ipat Sampaikan Jawaban Bupati atas Pandangan Umum Fraksi DPRD Jembrana

    Ipat Sampaikan Jawaban Bupati atas Pandangan Umum Fraksi DPRD Jembrana

    • calendar_month Senin, 18 Mar 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 195
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat) menyampaikan jawaban Bupati Jembrana atas Pandangan Umum Fraksi DPRD kabupaten Jembrana terhadap dua Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) yang sebelumnya diusulkan Pemerintah Kabupaten Jembrana. Hal tersebut disampaikan dalam Rapat Paripurna III DPRD Kabupaten Jembrana masa persidangan II Tahun Sidang 2023/2024 yang dipimpin ketua DPRD […]

  • Kapolres Jembrana Lakukan Pengecekan Pelabuhan Gilimanuk dalam Ops Tribrata Agung 2023

    Kapolres Jembrana Lakukan Pengecekan Pelabuhan Gilimanuk dalam Ops Tribrata Agung 2023

    • calendar_month Selasa, 10 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 220
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pada hari Selasa, tanggal 10 Oktober 2023, Kapolres Jembrana, AKBP I Dewa Gde Juliana, S.H., S.I.K., M.I.K. melakukan pemantauan dan pengecekan/pemeriksaan terhadap kendaraan, barang, dan orang dalam rangka Ops Tribrata Agung Tahun 2023. Kegiatan ini berlangsung di Pos 2 Pintu Masuk Bali Pelabuhan Gilimanuk. Kegiatan ini melibatkan beberapa pejabat terkait, termasuk Kabag […]

  • Bocah 8 Tahun Hanyut Terseret Arus Ditemukan Nelayan

    Bocah 8 Tahun Hanyut Terseret Arus Ditemukan Nelayan

    • calendar_month Minggu, 3 Sep 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 246
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Upaya tim gabungan akhirnya menemukan titik terang, setelah masuk masa pencarian 2 hari jenazah Muhammad Bintang Rihaldi (8) tahun yang tinggal di Dusun Ketapang Lampu Desa Pengambengan. Ditemukan 2 mil (4 km) dari awal saat tenggelam, saat itu ditemukan seorang nelayan Samsudin asal Banjar Rening Desa Cupel. Penemuan jenazah kisaran pukul 08.05 […]

  • Tersangka Korupsi Unit BRI Rugikan Negara Capai Rp. 1,7 Milyar Ditetapkan Kejari Jembrana

    Tersangka Korupsi Unit BRI Rugikan Negara Capai Rp. 1,7 Milyar Ditetapkan Kejari Jembrana

    • calendar_month Selasa, 15 Apr 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 530
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Jembrana, Dr. Salomina Meyke Saliama, S.H., M.H., secara resmi menetapkan SPRD sebagai tersangka dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi pada unit kerja PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk di BRI Unit Ngurah Rai – BRI BO Negara. Tersangka SPRD yang sebelumnya menjabat sebagai Mantri di BRI Unit Ngurah Rai […]

  • Pasar Umum Negara Kebanggaan Masyarakat Resmi di Pelaspas

    Pasar Umum Negara Kebanggaan Masyarakat Resmi di Pelaspas

    • calendar_month Kamis, 5 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 406
    • 0Komentar

    Jembrana – Dalam rangka persiapan peresmian Pasar Umum Negara (PUN), Pasar yang menjadi kebanggaan masyarakat Jembrana ini di pelaspas. Pasar Umum Negara resmi di pelaspas,melalui upacara melaspas alit ini, di puput oleh Ida Pedanda Gede Ketut Putra Kemenuh dari Griya Kemenuh Suka Taman Ketugtug. Proses pembangunan pasar, kini hanya menyisakan beberapa tahap akhir seperti pembersihan […]

expand_less