Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Tamba Ucapkan Selamat Pasangan Bang Ipat, Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Jembrana

Tamba Ucapkan Selamat Pasangan Bang Ipat, Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Jembrana

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Selasa, 14 Jan 2025
  • visibility 304
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Nengah Tamba secara terbuka menyampaikan ucapan selamat kepada Bupati dan Wakil Bupati Jembrana terpilih periode 2025-2030 saat rapat penetapan tiga Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) menjadi Peraturan Daerah (Perda).

“Selamat kepada Bapak Kembang Hartawan dan Bapak IGN Patrina Krisna (Ipat),” ucap Bupati Tamba, Senin (13/1/2025) di ruang sidang utama DPRD Jembrana.

banner 336x280

Di hadapan para anggota DPRD Jembrana, Bupati Tamba juga menyampaikan permohonan maaf atas hal-hal yang mungkin kurang berkenan selama masa kepemimpinannya. Dirinya juga berharap supaya silahturahmi ini tetap terjaga.

“Secara pribadi, saya mohon maaf jika selama saya memimpin ada hal-hal yang kurang berkenan yang saya dilakukan,” ucapnya.

Selain itu, pihaknya sampaikan kepada seluruh lembaga dan anggota DPRD Kabupaten Jembrana agar terus maju dan sukses dalam mengemban amanah demi terwujudnya cita-cita bersama untuk kemajuan Kabupaten Jembrana.

“Semoga teman-teman semua, baik dari lembaga maupun DPRD Kabupaten Jembrana, semakin maju dan semakin sukses dalam mengemban cita-cita untuk Kabupaten Jembrana,” ungkapnya

Berdasarkan hasil pleno KPU Kabupaten Jembrana pada Kamis (9/1/2025), secara resmi menetapkan pasangan calon nomor urut 2, I Made Kembang Hartawan dan I Gede Ngurah Patriana Krisna (Bang-Ipat) sebagai Bupati dan Wakil Bupati Jembrana terpilih periode 2025-2030.

Pasangan ini berhasil memperoleh 61,89 persen suara sah dengan total 106.119 suara pada Pilkada Jembrana 2024. Pelaksanaan Pilkada serentak di Kabupaten Jembrana pun berjalan dengan aman dan lancar.  ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Meriah, Ratusan Penari Anak Dalam Festival Tari Ke VII

    Meriah, Ratusan Penari Anak Dalam Festival Tari Ke VII

    • calendar_month Senin, 29 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 392
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Nengah Tamba membuka secara resmi Festival Tari Bali VII dengan tema “Harmoni Dalam Keberagaman” di Gedung Kesenian Ir. Soekarno, Minggu (28/1). Kegiatan yang rutin dilaksanakan setiap tahunnya tersebut diikuti oleh ratusan penari yang mayoritas anak-anak yang berasal dari Sanggar Tari Bali Pradnya Swari. Menariknya tidak hanya anak-anak normal secara […]

  • Tinjau Pelabuhan Gilimanuk, Kapolri Didampingi Tamba Cek Kesiapan Hadapi Arus Mudik

    Tinjau Pelabuhan Gilimanuk, Kapolri Didampingi Tamba Cek Kesiapan Hadapi Arus Mudik

    • calendar_month Kamis, 4 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 302
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com –  Arus mudik yang menyeberang ke Jawa melalui Pelabuhan Gilimanuk mendapat perhatian dari Kapolri Jendral Polisi Drs Listyo Sigit Prabowo, Kamis (4/4). Kapolri bersama rombongan datang dengan mengunakan helikopter dan mendarat di Lapangan Gilimanuk, kedatangan Tribrata 1 itu disambut Bupati Jembrana, I Nengah Tamba, Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto serta pimpinan instansi […]

  • Penyandang Disabilitas dan Perempuan Rawan Sosial Ekonomi di Jembrana Mendapatkan Sembako

    Penyandang Disabilitas dan Perempuan Rawan Sosial Ekonomi di Jembrana Mendapatkan Sembako

    • calendar_month Kamis, 22 Agt 2024
    • account_circle Izzoel
    • visibility 807
    • 0Komentar
  • Bupati Kembang Serahkan Remisi Umum 114 Orang dan Remisi Dasawarsa 128 Orang Serta 2 Napi Dinyatakan Bebas

    Bupati Kembang Serahkan Remisi Umum 114 Orang dan Remisi Dasawarsa 128 Orang Serta 2 Napi Dinyatakan Bebas

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 277
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, sejumlah warga binaan Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Negara memperoleh remisi bahkan dua diantaranya dinyatakan bebas. Remisi pun dibagi menjadi dua, yaitu Remisi Umum dan Remisi Dasawarsa, dimana 114 orang warga binaan memperoleh Remisi Umum dan Remisi Dasawarsa diterima oleh 128 orang warga […]

  • Danramil 01 Gianyar Lettu Inf. Bambang Sutikno, Genjot Peningkatan Produksi Pangan

    Danramil 01 Gianyar Lettu Inf. Bambang Sutikno, Genjot Peningkatan Produksi Pangan

    • calendar_month Kamis, 15 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 377
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bagian dari upaya percepatan luas tambah tanam, peningkatan produksi pangan, serta pengendalian inflasi komoditas strategis, telah dilaksanakan kegiatan gerakan tanam padi di Subak Pacung, Kelurahan Bitera, Kabupaten Gianyar, Kamis (15/5/2025). Kegiatan tanam ini berlangsung di lahan milik Pekaseh Subak Pacung I Dewa Nyoman Gede Widana, yang berlokasi di Lingkungan Pacung, Kelurahan Bitera, dengan […]

  • Megesah dan Medayoan Dalam Menjaga Nilai Toleransi di Kampung Loloan

    Megesah dan Medayoan Dalam Menjaga Nilai Toleransi di Kampung Loloan

    • calendar_month Kamis, 25 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 597
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kearifan budaya, seni dan adat tradisi yang tetap terjaga dan terawat apik. Inilah yang selalu dijaga harmonis di kampung Loloan, Kabupaten Jembrana. Walaupun generasi muda dengan era jaman modern saat ini. Tak lapuk oleh jaman dua tokoh pun ikut andil mengingatkan bahwa pentingnya, merawat dan mengedukasi para generasi. Konsep mebraya baik umat […]

expand_less