Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Membuktikan Pelayanan Masyarakat, Babinsa Amankan Upacara Pitra Yadnya

Membuktikan Pelayanan Masyarakat, Babinsa Amankan Upacara Pitra Yadnya

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Jumat, 29 Des 2023
  • visibility 248
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Babinsa Desa Yeh Sumbul Koramil 1617-02/Mendoyo Pelda Ida Bagus Priada bersinergi dengan Bhabinkamtibmas melaksanakan pengamanan dan pengawalan kegiatan Upacara Pitra Yadnya bertempat di banjar Yeh santang, Desa Yeh Sumbul, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana. Kamis (28/12/2023).

banner 336x280

Pengamanan tersebut di laksanakan guna menciptakan rasa aman dan nyaman serta memperlancar mobilitas warga masyarakat yang mengikuti Upacara Ngaben Tersebut.

Di sela kegiatan Pelda Ida Bagus Priada mengatakan, hari ini bersama Bhabinkamtibmas dan Pecalang, dirinya memberikan pengawalan rangkaian pelebon almarhum mulai dari upacara mebersih, ngaskara sampai dengan jenasah almarhum di usung ke kuburan untuk di perabukan

“Kehadiran pihaknya bersama Bhabinkamtibmas adalah dalam rangka mengamankan rangkaian prosesi pelebon agar berjalan aman dan lancar,” ucap Pelda Ida Bagus Priada.

Selain itu ia pula sampaikan, dengan melaksanakan pengawalan dan pengamanan kegiatan seperti ini selalu dilakukan pihaknya sebagai wujud pelayanan Babinsa kepada masyarakat. Pada intinya kita pastikan kegiatan berjalan aman dan kondusif, sehingga masyarakat merasa nyaman dalam melaksanakan upacara keagamaannya, “tutupnya.

Di tempat terpisah, Dandim 1617/Jembrana, Letkol Inf Teguh Dwi Raharja S.Sos. menyampaikan bahwa seorang Babinsa merupakan garda terdepan TNI di tingkat Koramil, maka dari itu Babinsa diharapkan, agar selalu hadir di tengah tengah masyarakat dalam kegiatan apa pun yang ada di wilayah desa binaannya.

“Baik itu dalam kegiatan yang bersifat resmi, atau pun kegiatan keagamaan, sehingga dapat menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat, dan dapat mempererat tali silaturahmi antara masyarakat dengan TNI,” pungkas Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf Teguh Dwi Raharja S, Sos. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wabup Ipat Serahkan Tongkat Adaptif Bagi Penyandang Disabilitas

    Wabup Ipat Serahkan Tongkat Adaptif Bagi Penyandang Disabilitas

    • calendar_month Jumat, 3 Mei 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 294
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana memberikan perhatian khusus bagi masyarakat penyandang disabilitas dengan memberikan bantuan tongkat adaptif. Sebanyak 38 tongkat adaptif bagi disabilitas netra tersebut bersumber dari anggaran Kementerian Sosial RI melalui Sentra Kartini Temanggung dan diserahkan langsung Wakil Bupati Jembrana IGN Patriana Krisna kepada para penerima di Gedung Kesenian Bung Karno, Jumat (3/5). […]

  • Komandan Seskoad Tinjau KKL binsat Pasis Seskoad di Yonzipur 18/YKR

    Komandan Seskoad Tinjau KKL binsat Pasis Seskoad di Yonzipur 18/YKR

    • calendar_month Kamis, 29 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 495
    • 0Komentar

    Gianyar suarajembrana.com – Komandan Sekolah Staf dan Komando Angkatan Darat (Seskoad), Mayjen TNI Agus Prangarso, S.Sos. beserta jajaran pejabat teras Seskoad, melaksanakan peninjauan terhadap kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Pembinaan Satuan (Binsat) Perwira Siswa (Pasis) Seskoad di Yonzipur 18/YKR, Bali, Kamis (29/08/2024). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya peningkatan pemahaman perwira siswa Seskoad dalam peningkatan […]

  • Kapolres Jembrana Memberikan Penghargaan Kepada Siswi SMPN 1 Negara Bacakan Deklarasi Damai

    Kapolres Jembrana Memberikan Penghargaan Kepada Siswi SMPN 1 Negara Bacakan Deklarasi Damai

    • calendar_month Rabu, 11 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 295
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bertempat di SMP Negeri 1 Negara yang berlokasi di Jalan Ngurah Rai, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan Jembrana, Kabupaten Jembrana, Rabu (11/10/2023) telah berlangsung acara penyerahan Piagam Penghargaan kepada dua siswi berprestasi yang telah membacakan Deklarasi Damai dan Puisi. Acara ini diselenggarakan dari pukul 08.00 hingga 08.25 Wita dan disaksikan oleh para tamu undangan […]

  • Wujudkan Makna Toleransi Desa Banyubiru Optimis Membangun Bersama Masyarakat

    Wujudkan Makna Toleransi Desa Banyubiru Optimis Membangun Bersama Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 7 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 324
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Desa Banyubiru peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dengan melaksanakan khitanan massal dan santunan anak yatim. Keunikan ini melalui wujud toleransi bagi umat beragama. Dimana perbekel Desa Banyubiru I Komang Yuhartono optimis membangun desa bersama umat. Toleransi saling berbagi dan tanamkan jiwa sosial adalah kewajiban umat yang taat menjalankan ibadah. Apapun agamanya jika […]

  • Lomba Burung Merpati Terbang Tinggi Bupati Cup Tahun 2023

    Lomba Burung Merpati Terbang Tinggi Bupati Cup Tahun 2023

    • calendar_month Sabtu, 26 Agt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Lomba Burung Merpati Terbang Tinggi Bupati Cup Tahun 2023 kembali digelar di Lapangan Umum Dauhwaru. Lomba dibuka langsung Wakil Bupati Jembrana IGN Patriana Krisna, Sabtu (26/8) ditandai dengan pelepasan burung merpati ke udara. Sebanyak 200 pasang burung merpati terbaik terlihat beradu tinggi dalam lomba tersebut. Adapun kriteria perlombaan dibagi menjadi 2 kategori […]

  • Sejumlah 941 PPPK Pemerintah Kabupaten Jembrana dilantik 

    Sejumlah 941 PPPK Pemerintah Kabupaten Jembrana dilantik 

    • calendar_month Selasa, 30 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 333
    • 0Komentar

    Jembrana – Bupati Jembrana I Nengah Tamba didampingi Wakil Bupati Jembrana IGN Patriana Krisna mengambil sumpah dan melantik 941 orang Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi JF (Jabatan Fungsional) Teknis Tahun 2023 di lingkungan Pemkab Jembrana, pengambilan sumpah dan pelantikan itu dilaksanakan di GOR Kresna Jvara, Selasa 30/4. Sebelumnya, Pemerintah Kabupaten Jembrana untuk Tahun […]

expand_less