Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pemerintah » Tamba Pastikan Pengaman Pantai Pebuahan di Bangun Tahun ini

Tamba Pastikan Pengaman Pantai Pebuahan di Bangun Tahun ini

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Senin, 29 Jan 2024
  • visibility 488
  • comment 0 komentar

Jembrana – Pengaman pantai (Sea Wall) di pantai Pebuahan Banyubiru Kecamatan Negara sepanjang 1,9 km segera terealisasikan. Bantuan tersebut bersumber dari Kementrian PUPR RI. Kepastian Bantuan juga tidak terlepas dari pengecekan langsung Tim Kementerian PUPR tahun lalu yang turun untuk melihat kondisi di Pantai Pebuahan.

Kepastian itu disampaikan Bupati Jembrana I Nengah Tamba saat memberikan arahan kepada masyarakat yang terdampak abrasi di pantai pebuahan yang akan menerima proyek pelindung pantai, Minggu (28/1). Kesempatan itu Bupati Tamba juga mengecek kondisi abrasi terkini di pesisir Pebuahan.

banner 336x280

“Kita pastikan di tahun ini abrasi di pebuahan bisa kita tanggulangi dengan anggaran dari pusat kurang lebih sebesar 24 Miliar,” ucapnya

Pihaknya berharap pembangunan bisa segera dilaksanakan, mengingat ombak besar biasanya terjadi pada bulan Agustus. Kondisi itu dikhawatirkan makin menambah parah pemukiman warga , dimana beberapa bangunan mengalami kerusakan berat.

“Mudah-mudahan dalam waktu dekat pemenang tender bisa didapat dan pembangunan bisa segera dikerjakan karena biasanya pada bulan Agustus ombak itu akan besar, dan semoga sebelum bulan agustus pembangunan sudah bisa diselesaikan,” tandasnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Jembrana Gelar Pasukan Operasi Patuh Agung 2024

    Polres Jembrana Gelar Pasukan Operasi Patuh Agung 2024

    • calendar_month Senin, 15 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 385
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Jelang Pelaksanaan Operasi Patuh Agung 2024 Dalam rangka menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalulintas pasca pelaksanaan peringatan Hari Bhayangkara Ke-78, Polrea Jembrana melaksanakan apel gelar pasukan “Operasi Patuh Agung 2024” di Lapangan Apel Mapolres Jembrana, Senin (15/7/2024). Waka Polres Jembrana Kompol I Made Katon, S.H., bertindak sebagai pimpinan apel dan dihadiri […]

  • Kuasai BDM, Wujudkan Prajurit Korem 163/Wira Satya yang Tangguh

    Kuasai BDM, Wujudkan Prajurit Korem 163/Wira Satya yang Tangguh

    • calendar_month Jumat, 19 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 394
    • 0Komentar

    Denpasar suarajembrana.com – Untuk memelihara dan meningkatkan keterampilan penguasaan ilmu bela diri agar memiliki fisik yang selalu prima, tangguh, dan dapat diandalkan setiap saat, sejumlah prajurit Korem 163/Wira Satya melaksanakan kegiatan bela diri militer (BDM) (Bela Diri Militer) di lapangan Apel Makorem Jalan PB.Sudirman Denpasar, Jumat (19/4/2024). Kapenrem 163/Wira Satya Mayor Chb I Made Oka […]

  • Polisi Ungkap AW Dinyatakan Tidak Memiliki Gangguan Jiwa

    Polisi Ungkap AW Dinyatakan Tidak Memiliki Gangguan Jiwa

    • calendar_month Rabu, 24 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 360
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Penyidik Satuan Reserse Kriminal Polres Jembrana Provinsi Bali menetapkan AW (32) sebagai pelaku pembunuhan di Desa Pulukan, Kabupaten Jembrana, Bali karena terbukti waras atau tidak mengalami gangguan kejiwaan. “Penetapan ini memang agak lama karena kami mendapat informasi pelaku mengalami gangguan jiwa. Karena itu kami harus berkoordinasi dengan ahli di bidang itu,” kata […]

  • Nelayan Geger, Mayat Pria Tanpa Identitas Terapung di Perairan Pengambengan

    Nelayan Geger, Mayat Pria Tanpa Identitas Terapung di Perairan Pengambengan

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle Ed27
    • visibility 259
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Warga pesisir Pengambengan, Kabupaten Jembrana, Bali, digegerkan dengan penemuan sesosok mayat laki-laki tanpa identitas yang terapung di tengah perairan, Minggu (11/1/2026) petang. Mayat tersebut pertama kali ditemukan oleh seorang nelayan bernama Nur Holil (48), warga Banjar Anyar, Desa Air Kuning, Kecamatan Jembrana, saat berada di kisaran perairan Pengambengan. Karena kondisi mayat yang sudah […]

  • Malam Lailatul Qadar Adalah Malam Istimewa Bagi Umat Muslim dan Alam Semesta

    Malam Lailatul Qadar Adalah Malam Istimewa Bagi Umat Muslim dan Alam Semesta

    • calendar_month Kamis, 20 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 661
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pada suatu malam, peneliti NASA “Mr Karnar” mencoba meneropong keanehan alam dengan teleskopnya, dari hasil pengamatan tidak terlihat radiasi cahaya seperti biasanya, tidak ada meteor bertabrakan. Cahaya aneh tersorot dari Mekkah, Baitul Haram (Ka’bah) langsung menembus Baitul Makmur di langit. Jagad raya menjadi gelap setelah terbuka pintu jendela dari langit. Itu terjadi pada […]

  • Ratusan Kicau Mania Ikuti Lomba Burung Berkicau Bupati Cup

    Ratusan Kicau Mania Ikuti Lomba Burung Berkicau Bupati Cup

    • calendar_month Minggu, 25 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 954
    • 0Komentar

    Jembrana, suarajembrana.com – Lomba burung berkicau Bupati Cup ke-18 kembali di gelar, Event ini serangkaian memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia dan HUT Kota Negara ke-129, dipusatkan di lapangan Taman Pecangakan, Minggu (25/8/2024). Lomba tersebut dibuka langsung oleh Bupati Jembrana I Nengah Tamba ditandai dengan pelepasan burung ke udara bersama Jajaran Forkopimda […]

expand_less