Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Sukra Negara Lantik Ketua Baznas Jembrana Periode Tahun 2024-2029

Sukra Negara Lantik Ketua Baznas Jembrana Periode Tahun 2024-2029

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Rabu, 30 Okt 2024
  • visibility 583
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Pjs Bupati Jembrana I Ketut Sukra Negara melantik lima (5) pimpinan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Jembrana periode 2024 – 2029 bertempat di Gedung FKUB Kantor Kementrian Agama Kabupaten Jembrana, Rabu (30/10).

Berdasarkan lampiran keputusan Bupati Jembrana Nomor : 414/KESRA/2024 Tanggal 20 September 2024 Susunan Pimpinan Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Jembrana Periode tahun 2024 – 2029, terdiri dari Zainal Abidin, S.Sos.M.H. , Shohabil Mahalli, S.Pd, M.SI, H. Moh. Halil, S.Ag, H. Sakirin, S.Ag, Nurul Chakim, M.Pd.

banner 336x280

Dalam sambutanya Pjs Bupati I Ketut Sukra Negara mengatakan keberadaan BAZNAS sebagai lembaga pemerintah nonstruktural dibawah naungan Kementrian Agama merupakan instrumen untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi pelayanan dalam pengelolaam zakat yang dikeluarkan masyarakat khususnya umat muslim untuk kesejahtraan masyarakat.

“Zakat dalam keagamaan memiliki tujuan yang luhur untuk meningkatkan keadilan dan kesejahteraan masyarakat. Karena itu untuk meningkatkan nilai dan manfaat kegunaannya zakat perlu di kelola secara kelembagaan sesuai Syariat Islam,” ucapnya.

Pelantikan dan mengambil sumpah jabatan lima pimpinan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) menurutnya upaya untuk meningkatkan peran Baznas dalam mengelola zakat untuk kesejahteraan masyarakat.

“Saya menyambut baik diselenggarakanya pelantikan pimpinan BAZNAS kabupaten Jembrana dalam rangka penyegaran organisasi di tingkat daerah,” ungkapnya.

Terakhir ia mengucapkan selamat kepada pimpinan BAZNAS yang baru dilantik dan diharapkan mampu menjalankan amanat yang diberikan dengan baik dan penuh rasa tanggungjawab.

“Kami harap pimpinan BAZNAS terpilih agar lebih optimal dalam menjalankan tugas,” harapnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ny Candrawati Tamba dampingi PJ Ketua Dekranasda Bali

    Ny Candrawati Tamba dampingi PJ Ketua Dekranasda Bali

    • calendar_month Rabu, 24 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 322
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pj Ketua Dekranasda didampingi Ketua Dekranasda Jembrana Ny. Candrawati Tamba dan beberapa pengurus Dekranasda Kabupaten Jembrana menyampaikan apresiasi kepada para pelaku IKM terus berupaya mempertahankan dan mengembangkan usaha produktif. Kunjungan ke sejumlah pelaku IKM Jembrana pada Rabu (24/4), juga untuk memberikan motivasi dan bimbingan agar pelaku akan senantiasa tumbuh di Jembrana. Adapun […]

  • Adat Tradisi Perjodohan Dara Pingitan di Kampung Muslim Loloan

    Adat Tradisi Perjodohan Dara Pingitan di Kampung Muslim Loloan

    • calendar_month Rabu, 20 Mar 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 405
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Hampir luput dari ingatan kita dahulu di kampung Loloan, Jembrana Bali pernah menganut tradisi yang amat kuat khusus bagi kaum perempuan yang dibatasi ruang gerak berinteraksi dengan masyarakat luar. Setiap keluarga yang memiliki anak gadis menginjak dewasa langsung terikat dengan tradisi ini. Obralan tradisi adat, budaya dan kesenian Loloan sangatlah menarik yang […]

  • Tamba Bahagiakan Insentif Juru Arah Naik Seratus Persen

    Tamba Bahagiakan Insentif Juru Arah Naik Seratus Persen

    • calendar_month Kamis, 20 Jul 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 424
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Nengah Tamba menunaikan janjinya, menaikkan insentif bagi Juru Arah Dinas /RT se-kabupaten Jembrana. Kenaikan 100 persen dari sebelumnya senilai Rp 1,2 juta/tahun di tahun 2023 insentif Juru Arah ini naik menjadi Rp 2,4 juta/tahun. Selain Juru Arah Dinas/RT, Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) dan Majelis Takmir yang sebelumnya belum mendapat […]

  • AKBP Kadek Citra Dewi Suparwati : Program Minggu Kasih Tanamkan Rasa Kepedulian

    AKBP Kadek Citra Dewi Suparwati : Program Minggu Kasih Tanamkan Rasa Kepedulian

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 246
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Kapolres Jembrana AKBP Kadek Citra Dewi Suparwati, S.H., S.I.K., M.I.K. melaksanakan kegiatan Minggu Kasih dengan menyerahkan bantuan bingkisan kepada warga di Desa Tukadaya, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, Minggu (31/8). Dalam kegiatan yang berlangsung pukul 09.00 WITA tersebut, Kapolres Jembrana didampingi Kapolsek Melaya AKP I Ketut Sukadana, S.H., serta Kasat Binmas Polres Jembrana AKP […]

  • Bupati Kembang Lepas Dua PMI Asal Jembrana ke Luar Negeri Lewat Program Kredit Bersubsidi

    Bupati Kembang Lepas Dua PMI Asal Jembrana ke Luar Negeri Lewat Program Kredit Bersubsidi

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.370
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui program inovatif fasilitasi permodalan tanpa bunga bagi Pekerja Migran Indonesia (PMI) dan Pekerja Pelaut Luar Negeri (PPLN). Salah satu program unggulan Kembang – Ipat ini bertujuan memberikan kemudahan akses kredit bersubsidi kepada warga Jembrana yang akan bekerja atau magang ke luar negeri. […]

  • Tiga Ranperda, Bupati Jembrana Mengesahkan Jadi Perda

    Tiga Ranperda, Bupati Jembrana Mengesahkan Jadi Perda

    • calendar_month Kamis, 30 Nov 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 373
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Rapat Paripurna VII DPRD Kabupaten Jembrana masa persidangan I Tahun 2023/2024, Kamis (30/11/2023) menetapkan tiga Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) menjadi Peraturan Daerah (Perda). Penetapan Perda itu diantaranya Penyelenggaraan Bantuan Hukum Bagi Penduduk Miskin, Pembangunan Industri Kabupaten Jembrana Tahun 2023 – 2043 dan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2024 dalam Rapat […]

expand_less