Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Proses Evakuasi Moly, Gajah Terseret Arus Sungai Cengcengan

Proses Evakuasi Moly, Gajah Terseret Arus Sungai Cengcengan

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Rabu, 18 Des 2024
  • visibility 348
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Proses evakuasi Moly gajah betina di kandang Bali Zoo, yang sempat hanyut terbawa arus. Sempat dinyatakan hilang pada Senin (16/12/2024), akhirnya ditemukan Desa Singapadu. Kondisi medan yang cukup berat, tentu memakan proses evakuasi harus melibatkan beberapa pihak terkait, Selasa (17/12/2024).

Babinsa Desa Guwang Koramil 1616-05/Sukawati, Serma Ida Bagus Oka Bisma bersama Bhabinkamtibmas Desa Guwang Polsek Sukawati, Aiptu I Nengah Nirka turut serta katakan, proses evakuasi seekor gajah betina milik kebun binatang Bali Zoo yang terseret arus deras dari sungai yang ada di Kebun Binatang Bali Zoo tepatnya di Desa Singapadu.

banner 336x280

“Gajah tersebut bernama Moli dengan usia diperkirakan 30 tahun dan berat kurang lebih 2,5 Ton yang ditemukan dalam keadaan sudah mati pada jari Selasa (17/12/2024),” ujar Oka Bisma.

Menurutnya tim BKSDA, tim Bali Zoo, personel TNI Koramil 1616-05/Sukawati, personel Polsek Sukawati dan turut dibantu warga sekitar di Desa Guwang.

“Proses evakuasi menggunakan alat berat excavator dan disaat proses evakuasi mengalami kesulitan dikarenakan faktor medan yang begitu sulit dan curam serta licin dikarenakan pasca hujan dan banjir di lokasi tempat ditemukannya mayat gajah tersebut,” jelasnya.

Ikut dalam proses evakuasi Danramil 1616-05/Sukawati Kapten Inf Abdul Mukib dan Kompol I Ketut Suaka Purnawasa.™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dua Korban Mengalami Luka Bakar Akibat Kompor Mayat Meledak

    Dua Korban Mengalami Luka Bakar Akibat Kompor Mayat Meledak

    • calendar_month Kamis, 28 Des 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 437
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kompor mayat meledak saat prosesi ngaben di Setra Desa Pakraman Yehsumbul, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana, Kamis (28/12). Akibatnya, dua orang terbakar. Diketahui dua korban adalah I Gusti Ngurah Kade Sandia (70) dan I Gusti Ngurah Kade Arta (70). Keduanya merupakan warga Desa Yehsumbul yang bertugas sebagai juru ngaben. Perbekel Yehsumbul I Putu […]

  • Polres Jembrana Buka Latihan Sispam Kota Ops Mantab Brata Agung 2023-2024

    Polres Jembrana Buka Latihan Sispam Kota Ops Mantab Brata Agung 2023-2024

    • calendar_month Rabu, 4 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 400
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pada hari Rabu, 4 Oktober 2023, Polres Jembrana secara resmi membuka Latihan Sispam Kota Ops Mantab Brata Agung 2023-2024. Kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan pengamanan tahapan Pemilu tahun 2023-2024 di Kabupaten Jembrana. Kegiatan pembukaan tersebut berlangsung di GOR Kresna Jvara, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan/Kabupaten Jembrana, mulai pukul 09.08 hingga 09.40 Wita. Acara ini […]

  • Gerak Cepat Pemkab Jembrana Bantu Penanganan Evakuasi Korban Kapal Tenggelam di Selat Bali Play Button

    Gerak Cepat Pemkab Jembrana Bantu Penanganan Evakuasi Korban Kapal Tenggelam di Selat Bali

    • calendar_month Kamis, 3 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 411
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana menunjukkan respons cepat dan sigap dalam menangani musibah kapal tenggelam Kapal Motor Penyebrangan (KMP) Tunu Prathama Jaya yang terjadi di perairan Selat Bali, kamis dini hari (3/7). Segera setelah menerima laporan, Bupati Jembrana, I Madé Kembang Hartawan menugaskan Sekda Jembrana, I Madé Budiasa bersama unsur terkait, dikerahkan ke lokasi kejadian […]

  • Manfaat Komsos Edukasi Warga Terkait Pompa Pertanian Sistem Subak

    Manfaat Komsos Edukasi Warga Terkait Pompa Pertanian Sistem Subak

    • calendar_month Rabu, 31 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 393
    • 0Komentar

    Gianyar suarajembrana.com – Guna memantau situasi wilayah Binaan, Babinsa Desa Batubulan Kangin Serka I Nengah Metra bersama Bhabinkamtibmas Desa Batubulan Kangin, Aiptu I Kadek Sukadana, lakukan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan Pekaseh Subak Asak Sandan I Ketut Dura dan Bpk I Wayan Widya selaku Pekaseh lama dan sekaligus merupakan Jero Mangku Sedayu. Rabu (31/7/2024) Babinsa Desa […]

  • Atlet Muda Jembrana Wakili Indonesia di Kejuaraan Tenis Internasional di Thailand

    Atlet Muda Jembrana Wakili Indonesia di Kejuaraan Tenis Internasional di Thailand

    • calendar_month Kamis, 22 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 649
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh putra daerah Jembrana. Atlet muda berbakat, I Kadek Adyatama Daniswara, resmi dilepas oleh Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan dan Wabup IGN Patriana Krisna (Ipat) untuk mengikuti Kejuaraan Tenis Internasional ITF 12 & Under Team Competition yang akan digelar di Nonthaburi, Thailand pada 9–13 Juni 2025. Prosesi pelepasan […]

  • Puluhan Jemaah Haji Jembrana Diberangkatkan Menuju Mekkah

    Puluhan Jemaah Haji Jembrana Diberangkatkan Menuju Mekkah

    • calendar_month Rabu, 21 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 628
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Sebanyak 87 Jemaah Haji (JH) asal Kabupaten Jembrana secara resmi diberangkatkan menuju Embarkasi Surabaya, Rabu (21/5/2025). Pelepasan dilakukan langsung oleh Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, di Gedung Kesenian Bung Karno. Dari total 698 kuota haji Provinsi Bali tahun ini, 87 dialokasikan untuk Jembrana. Para jemaah, yang terdiri dari 38 pria dan 49 […]

expand_less