Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Proses Evakuasi Moly, Gajah Terseret Arus Sungai Cengcengan

Proses Evakuasi Moly, Gajah Terseret Arus Sungai Cengcengan

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Rabu, 18 Des 2024
  • visibility 344
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Proses evakuasi Moly gajah betina di kandang Bali Zoo, yang sempat hanyut terbawa arus. Sempat dinyatakan hilang pada Senin (16/12/2024), akhirnya ditemukan Desa Singapadu. Kondisi medan yang cukup berat, tentu memakan proses evakuasi harus melibatkan beberapa pihak terkait, Selasa (17/12/2024).

Babinsa Desa Guwang Koramil 1616-05/Sukawati, Serma Ida Bagus Oka Bisma bersama Bhabinkamtibmas Desa Guwang Polsek Sukawati, Aiptu I Nengah Nirka turut serta katakan, proses evakuasi seekor gajah betina milik kebun binatang Bali Zoo yang terseret arus deras dari sungai yang ada di Kebun Binatang Bali Zoo tepatnya di Desa Singapadu.

banner 336x280

“Gajah tersebut bernama Moli dengan usia diperkirakan 30 tahun dan berat kurang lebih 2,5 Ton yang ditemukan dalam keadaan sudah mati pada jari Selasa (17/12/2024),” ujar Oka Bisma.

Menurutnya tim BKSDA, tim Bali Zoo, personel TNI Koramil 1616-05/Sukawati, personel Polsek Sukawati dan turut dibantu warga sekitar di Desa Guwang.

“Proses evakuasi menggunakan alat berat excavator dan disaat proses evakuasi mengalami kesulitan dikarenakan faktor medan yang begitu sulit dan curam serta licin dikarenakan pasca hujan dan banjir di lokasi tempat ditemukannya mayat gajah tersebut,” jelasnya.

Ikut dalam proses evakuasi Danramil 1616-05/Sukawati Kapten Inf Abdul Mukib dan Kompol I Ketut Suaka Purnawasa.™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bawaslu Jembrana Serentak Melantik 898 PTPS

    Bawaslu Jembrana Serentak Melantik 898 PTPS

    • calendar_month Senin, 22 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 438
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com- Sebanyak 898 Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) di Jembrana dilantik secara serentak, Senin (22/1/24). dalam upaya mempersiapkan jalannya pemilu. Pelantikan ini, yang diselenggarakan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jembrana dan Panwascam di 5 Kecamatan, terdiri Kecamatan Negara : 252, Kecamatan Jembrana : 178, Kecamatan Melaya : 169, Kecamatan Mendoyo : 210, dan Kecamatan Pekutatan […]

  • Perbaikan Lampu Penerangan Wujudkan Keamanan Pengguna Jalan Umum

    Perbaikan Lampu Penerangan Wujudkan Keamanan Pengguna Jalan Umum

    • calendar_month Rabu, 31 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 407
    • 0Komentar

    Gianyar suarajembrana.com – Untuk mewujudkan keamanan dan kenyamanan bagi para pengguna jalan, Babinsa Desa Sumita Ramil 1616-01/Gianyar Koptu I Made Juliarta melaksanakan pengamanan kegiatan perawatan/perbaikan lampu penerangan jalan umum di wilayah Desa Sumita oleh Dinas Perhubungan Kabupaten Gianyar Kepala Teknisi I Wayan Eka di lingkungan Banjar Sema, Desa Sumita, Kec.Kab.Gianyar. Rabu (31/7/2024) Babinsa Desa Sumita […]

  • Kapolres Jembrana Berikan Bea Siswa Kepada Anak Anggota Polri Berprestasi

    Kapolres Jembrana Berikan Bea Siswa Kepada Anak Anggota Polri Berprestasi

    • calendar_month Kamis, 27 Jun 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 409
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto, S.I.K, M.S.i., berikan bea siswa kepada anak anggota Polri yang berprestasi bertempat di Loby Mako Polres Jembrana. Kamis ( 27/6/2024 ) Penyerahan bea siswa tersebut di rangkaikan dengan kegiatan apel siang personil Polres Jembrana yang di hadiri oleh Waka Polres Jembrana Kompol I Made Katon, S.H., […]

  • Sebanyaknya 52 Warga Tegalbadeng Barat di Duga Keracunan Makanan

    Sebanyaknya 52 Warga Tegalbadeng Barat di Duga Keracunan Makanan

    • calendar_month Selasa, 31 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 451
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Sebanyak 52 warga Desa Tegalbadeng Barat mengalami muntah, mual, diare hingga 2 warga harus menjalankan rawat inap. Salah satunya balita yang terbaring lemas di Puskesmas II. Di duga beberapa warga bahwa sate yang basi dan telur yang dimakan anaknya mengakibatkan mual dan muntah serta diare. Hal ini usai menghadiri pengajian di Teluk […]

  • Ratusan Orang Ikuti Kick Off Pelestarian Alam dan Tanam Ratusan Pohon

    Ratusan Orang Ikuti Kick Off Pelestarian Alam dan Tanam Ratusan Pohon

    • calendar_month Jumat, 5 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 392
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf Teguh Dwi Raharja S.Sos, memimpin kegiatan Kick Off Pelestarian Korem 163/Wira Satya Wilayah Kodim 1617/Jembrana, bertempat di kawasan Objek Wisata Camping Ground Mantu Cager, Banjar Mekarsari, Desa Manistutu, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana. Jum’at (05/01/2024) Saat dikonfirmasi Komandan Kodim 1617/Jembrana menyampaikan, Kick Off Pelestarian Alam ini dilaksanakan dalam rangka […]

  • Enam Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Dirotasi, Bupati Kembang : Bangun Konektivitas dan Ciptakan Inovasi

    Enam Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Dirotasi, Bupati Kembang : Bangun Konektivitas dan Ciptakan Inovasi

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 819
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana merotasi enam pejabat pimpinan tinggi pratama dalam upaya penyegaran dan peningkatan kinerja organisasi perangkat daerah (OPD). Pengambilan sumpah jabatan dan pelantikan dilangsungkan di Ballroom, Gedung Kesenian Ir. Soekarno, Selasa (28/10/2025) dan dipimpin langsung oleh Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan. Hadir dalam kesempatan tersebut, Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah […]

expand_less