Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pemkab Jembrana Gelar Tawur Kesanga di Catus Pata, Harmoni Alam dan Introspeksi Diri Jelang Nyepi

Pemkab Jembrana Gelar Tawur Kesanga di Catus Pata, Harmoni Alam dan Introspeksi Diri Jelang Nyepi

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Jumat, 28 Mar 2025
  • visibility 485
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Menjelang Hari Raya Nyepi Tahun Baru Caka 1947, Pemerintah Kabupaten Jembrana secara rutin menggelar Upacara Tawur Kesanga di Catus Pata Perempatan Kantor Bupati Jembrana, Simpang Jalan Sudirman, Kelurahan Dauhwaru, sebagai bagian dari harmoni alam dan Introspeksi diri jelang Nyepi, Jumat (28/3).

Acara tersebut menggunakan Caru Manca Kelud Agung maulu Bebangkit Gerombong.

banner 336x280

Dengan di puput oleh enam sulinggih, Diantaranya Ida Pedanda Anom Manuaba Griya Anom Manuaba, Ida Shri begawan Dharma Yoga, Griya Kedatuan Dua Sunia Lelateng, Ida Bhujangga Rsi Dharma Santika Griya Batur Suci Gumbrih, Ida Shri Begawan Jayawaringin Grya Mendoyo Dangin Tukad, Ida Shri Mpu Santika Putri, Grya Pande Taman Tigaron Mendoyo Dauh Tukad Banjar Monang, Ida Pandita Mpu Nabe Rastra Guna Wibawa Griya Amertha Kusuma Kaliakah.

Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan bersama Wabup IGN Patriana Krisna beserta istri masing-masing, Perwakilan Foprkopimda, Para Kepala OPD, unsur PHDI dan jajarannya turut hadir mengikuti persembahyangan.

Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan mengatakan prosesi upacara Tawur Kesanga dilaksanakan setiap tahun di catus pata dan setiap perempatan desa adat di Jembrana. Tujuannya adalah untuk melebur semua hal buruk atau negatif yang telah dilakukan selama ini, sehingga harapan di Tahun Caka 1947 bisa tercapai.

“Kami harap bisa lebih maju, sukses dan bisa mensejahterakan masyarakat Jembrana,” kata Kembang.

Bupati Kembang berharap Umat Hindu di Jembrana, dan seluruh Indonesia dapat melaksanakan Hari Raya Nyepi dengan penuh kekhusyukan dan sesuai dengan Catur Brata Penyepian.

“Saya harapkan kepada seluruh umat se-dharma yang ada di Jembrana, Seluruh Bali dan seluruh Indonesia semoga hari suci penyepian ini betul-betul dilaksanakan sesuai dengan asas catur brata penyepian,” harapnya.

Bupati asal Pahyangan ini juga berharap peristiwa serupa tidak terulang lagi di masa depan, dan para orang tua diharapkan selalu fokus saat mengasuh anak. “Semoga dengan pelaksanaan acara ini, Jembrana bisa semakin maju, sukses, dan mensejahterakan masyarakat,” tandasnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tiga Ranperda, Bupati Jembrana Mengesahkan Jadi Perda

    Tiga Ranperda, Bupati Jembrana Mengesahkan Jadi Perda

    • calendar_month Kamis, 30 Nov 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 411
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Rapat Paripurna VII DPRD Kabupaten Jembrana masa persidangan I Tahun 2023/2024, Kamis (30/11/2023) menetapkan tiga Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) menjadi Peraturan Daerah (Perda). Penetapan Perda itu diantaranya Penyelenggaraan Bantuan Hukum Bagi Penduduk Miskin, Pembangunan Industri Kabupaten Jembrana Tahun 2023 – 2043 dan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2024 dalam Rapat […]

  • Kompol I Ketut Darta Dampingi Penyerahan Penghargaan Mahasiswa Berprestasi

    Kompol I Ketut Darta Dampingi Penyerahan Penghargaan Mahasiswa Berprestasi

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 166
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Wakil Kepala Kepolisian Resor (Waka Polres) Jembrana, Kompol I Ketut Darta, S.H., M.H., menghadiri kegiatan penyerahan penghargaan kepada mahasiswa berprestasi yang berasal dari pemuda daerah Kabupaten Jembrana untuk semester ganjil tahun 2025. Acara tersebut berlangsung di Ballroom Gedung Kesenian Dr. Ir. Soekarno, Kelurahan Dauhwaru, Rabu (20/8) sore. Kegiatan dihadiri oleh sejumlah pejabat daerah, […]

  • Pemkab Jembrana Sambut Baik, Green Mangrove Action Program di KTH Lindu Segara Tanjung Pasir Desa Tuwed

    Pemkab Jembrana Sambut Baik, Green Mangrove Action Program di KTH Lindu Segara Tanjung Pasir Desa Tuwed

    • calendar_month Senin, 19 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 466
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana menyambut baik, Green Mangrove Action Program (MAP) yang diinisiasi oleh PT Pertamina Trans Kontinental (PTK) sebagai bentuk Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) atau Corporate Social Responsibility (CSR) PTK di bawah pilar Pertamina Transko Care Environment, yaitu program TJSL yang berfokus pada pelestarian lingkungan. Berlangsung di kawasan mangrove KTH […]

  • Desa Adat Manistutu Gelar Ngaben Massal, Diikuti 55 Sawa

    Desa Adat Manistutu Gelar Ngaben Massal, Diikuti 55 Sawa

    • calendar_month Rabu, 19 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 150
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, turut menghadiri Upacara Pitra Yadnya Pengabenan Lan Memukur Kolektif Kusa Pernawa yang berlangsung di Desa Adat Manistutu, Kecamatan Melaya, pada Rabu (19/3/2025). Upacara yang penuh makna ini juga mencakup kegiatan Atma Wedana Nyekah Masal, diikuti oleh 55 sawa yang melaksanakan mukur dan mungkah, sedangkan untuk ngelungah diikuti […]

  • Fasilitas Mal Pelayanan Publik Jembrana Akan Segara Beroperasi

    Fasilitas Mal Pelayanan Publik Jembrana Akan Segara Beroperasi

    • calendar_month Rabu, 22 Mei 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 382
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Meskipun pembangunan Mal Pelayanan Publik (MPP) Jembrana yang dulu sempat mengalami kendala akibat defisit anggaran pemerintah provinsi Bali pada tahun 2023, yang menyebabkan penundaan pembayaran fisik dan pengadaan fasilitas hingga tahun 2024. Namun kini, keberadaan gedung mal pelayanan publik (MPP) sebagai pusat pelayanan publik di Kabupaten Jembrana sebentar lagi terwujud. MPP Jembrana […]

  • Tumbuhkan Semangat Nasionalisme, Waka Polres Jembrana Bagikan Bendera Merah Putih Bersama PPDI

    Tumbuhkan Semangat Nasionalisme, Waka Polres Jembrana Bagikan Bendera Merah Putih Bersama PPDI

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 720
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Waka Polres Jembrana Kompol I Ketut Darta, S.H., M.H., bersama jajaran turut berpartisipasi dalam kegiatan pembagian Bendera Merah Putih di Perempatan Jalan Sudirman, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan Jembrana, Sabtu (9/8). Kegiatan ini digagas oleh Perkumpulan Penyandang Disabilitas Indonesia (PPDI) Kabupaten Jembrana, dan diikuti oleh […]

expand_less