Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » TNI dan Polri » Memperingati Hari Juang TNI AD Kodim 1617/Jembrana Lakukan Karya Bakti di TMP 

Memperingati Hari Juang TNI AD Kodim 1617/Jembrana Lakukan Karya Bakti di TMP 

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Rabu, 13 Des 2023
  • visibility 333
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD Tahun 2023 yang diperingati setiap tanggal 15 Desember, Kodim 1617/Jembrana melakukan kegiatan karya bakti pembersihan yang dilaksanakan di Taman Makam Pahlawan Kesatria Kusuma Mandala Kecamatan Jembrana, Kabupaten Jembrana. Rabu (13/12/2023).

Pasi Teritorial Kodim 1617/Jembrana Kapten Inf Tri Winarto selaku koordinator kegiatan dalam keterangannya menyampaikan kegiatan pembersihan Taman Makam Pahlawan ini dilakukan dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD Tahun 2023 atau yang kita kenal dengan Hari Juang Kartika.

banner 336x280

Menurut Pasiter dipilihnya Taman Makam Pahlawan dalam kegiatan karya bakti pembersihan ini bukan tanpa alasan. Sesuai sejarahnya Hari Juang TNI AD yang berlangsung setiap tanggal 15 Desember ini dilakukan untuk mengenang sejarah peristiwa Palagan Ambarawa yang biasa disebut dengan Hari Infantri dan belakangan disebut Hari Juang Kartika TNI AD.

“Kita pilih Taman Makam Pahlawan untuk mewujudkan kecintaan prajurit TNI kepada pejuang yang telah mendahului kita, sesuai sejarahnya maka kegiatan kali ini memfokuskan pada kegiatan pembersihan TMP Kesatria Kusuma Mandala dengan melibatkan personil Kodim 1617/Jembrana, Batalyon Infanteri 741/Garuda Nusantara,” ungkap Pasiter Kapten Inf Tri Winarto

Ditambahkan Pasiter Kapten Inf Tri Winarto kegiatan kali ini menyasar pembersihan di lingkungan Taman Makam Pahlawan, bahkan sampah sekitar makam yang bertebaran merusak pemandangan taman juga dibersihkan.

“Marilah kita laksanakan kegiatan ini dengan penuh rasa tanggung jawab dan semoga kegiatan ini bermanfaat dan dijadikan amal ibadah untuk kita semua,” ucapnya.

Pasiter juga mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari upaya memantapkan rasa cinta tanah air, bela negara yang harus selalu tertanam dalam kehidupan sebagai prajurit TNI agar selalu diingat bahwa kita menikmati kemerdekaan ini adalah hasil jerih payah para pejuang, para pahlawan, termasuk beliau-beliau yang rela berkorban jiwa dan raga, yang saat ini bersemayam di Taman Makam Pahlawan Kesatria Kusuma Mandala ini,” pungkas Kapten Tri Winarto. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemkab Jembrana Tingkatkan Infrastruktur Modal Dasar Transformasi Pembangunan

    Pemkab Jembrana Tingkatkan Infrastruktur Modal Dasar Transformasi Pembangunan

    • calendar_month Rabu, 31 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 344
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Jembrana Tahun 2025, menitikberatkan pada peningkatan ekonomi masyarakat melalui pembangunan infrastruktur yang handal sebagai modal dasar transformasi pembangunan. Guna memperoleh pemahaman bersama terkait arah kebijakan pembangunan tahun 2025, Badan Perencana Pembangunan Daerah (Bappeda) kabupaten Jembrana menggelar Forum Konsultasi Publik Penyempurnaan Rancangan Awal RKPD Kabupaten Jembrana Tahun […]

  • Bupati Tamba Kembali Gelontorkan Beras CPP Kepada Belasan Ribu KPM

    Bupati Tamba Kembali Gelontorkan Beras CPP Kepada Belasan Ribu KPM

    • calendar_month Kamis, 18 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 349
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana kembali menyalurkan Bantuan Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) tahap III sebagai wujud kepedulian dan perhatian Pemerintah kepada masyarakat dengan tujuan mengurangi beban pengeluaran bagi penerima bantuan manfaat. Distribusi Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) diawali dari Kecamatan Melaya di Banjar Pangkung Dedari, Desa Melaya dan dilanjutkan di Kecamatan Negara Banjar Pebuahan, Desa […]

  • Gerakan Pangan Murah Polri, Wakapolres Pantau Pendistribusian Beras SPHP

    Gerakan Pangan Murah Polri, Wakapolres Pantau Pendistribusian Beras SPHP

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 264
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Wakapolres Jembrana, Kompol I Ketut Darta, S.H., M.H., memantau langsung kegiatan pendistribusian beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) dari Bulog Penyaringan kepada masyarakat di depan Mapolres Jembrana, Rabu (13/8). Kegiatan yang berlangsung pukul 07.15 hingga 09.45 WITA ini merupakan bagian dari program Gerakan Pangan Murah Polri, dengan tujuan menjaga stabilitas harga pangan […]

  • Banyubiru Festival Gelar Lomba Ogoh-Ogoh Mini, Tapel dan Sketsa Ogoh-Ogoh

    Banyubiru Festival Gelar Lomba Ogoh-Ogoh Mini, Tapel dan Sketsa Ogoh-Ogoh

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 387
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat) membuka secara resmi lomba ogoh-ogoh mini, tapel dan sketsa ogoh-ogoh dalam acara Banyubiru Festival 2025 bertempat di Balai Banjar Banyubiru, Desa Banyubiru , Sabtu (19/7). Digagas oleh Sekaa Truna Truni (STT) Kembang Sari, Banyubiru Festival 2025 diisi dengan berbagai perlombaan menarik. Kegiatan dimulai dengan […]

  • Menghibur, Gong Kebyar Anak-Anak Jembrana, Tampilkan Metajoga di PKB 2024

    Menghibur, Gong Kebyar Anak-Anak Jembrana, Tampilkan Metajoga di PKB 2024

    • calendar_month Rabu, 26 Jun 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 340
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Gong Kebyar Anak-Anak dari Komunitas Seni Cakra Birama tampil menghibur sebagai Duta Kabupaten Jembrana pada Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVI Tahun 2024. Mendapat sambutan positif , Gong Kebyar Anak-Anak ini juga sukses mengundang gelak tawa ribuan pasang mata yang memadati Panggung Terbuka Ardha Candra, Taman Budaya Art Center, Selasa (25/6) malam. Sekaa […]

  • Nonton Bareng Apresiasi Media Bersama Merawat Kebangsaan

    Nonton Bareng Apresiasi Media Bersama Merawat Kebangsaan

    • calendar_month Selasa, 11 Jul 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 486
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Dandim 1617/Jembrana bersama anggota dan Kesbangpol serta Pengadilan menyimak kegiatan KASAD Award yang merupakan inisiatif pimpinan TNI Angkatan Darat untuk memberikan apresiasi kepada media yang mengangkat sepuluh isu strategis dalam pemberitaan mereka. Sepuluh isu strategi yang menjadi katagori penilaian ini menjadi penting karena merupakan bagian dari prioritas program pemerintah dan menjadi perhatian […]

expand_less