Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » TNI dan Polri » Kodim 1617/Jembrana Berbagi Takjil Untuk Jama’ah Masjid di Kota Negara

Kodim 1617/Jembrana Berbagi Takjil Untuk Jama’ah Masjid di Kota Negara

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Selasa, 2 Apr 2024
  • visibility 372
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Terlihat para anggota TNI dari Kodim 1617/Jembrana dengan penuh semangat dan senyuman berbagi takjil berbuka puasa untuk masyarakat di masjid-masjid yang berada di Kota Negara. Selasa (02/04/24).

Saat dikonfirmasi Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf M. Adriansyah S.I.P. menyampaikan bahwa di bulan yang penuh berkah ini menjadi momentum bagi semua yang melaksanakan untuk meningkatkan amal ibadah kepada Allah SWT.

banner 336x280

“Salah satunya berupa saling berbagi kepada warga yang berpuasa, memberikan sebagian rezeki yang kita punya kepada masyarakat tidak mampu yang harus kita tolong pastinya sangat bermanfaat,” katanya,

Kegiatan berbagi takjil ke masjid-masjid juga dalam rangka untuk menjalin silaturahmi. Meskipun sederhana namun memiliki hikmah dan arti yang luar biasa bagi masyarakat di bulan suci ramadan.

“Dan alhamdulillah dengan adanya kegiatan berbagi takjil seperti ini, setidaknya kita bisa membantu masyarakat yang masih beraktivitas untuk sekedar berbuka puasa,” pungkasnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Meriah, Ratusan Penari Anak Dalam Festival Tari Ke VII

    Meriah, Ratusan Penari Anak Dalam Festival Tari Ke VII

    • calendar_month Senin, 29 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 437
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Nengah Tamba membuka secara resmi Festival Tari Bali VII dengan tema “Harmoni Dalam Keberagaman” di Gedung Kesenian Ir. Soekarno, Minggu (28/1). Kegiatan yang rutin dilaksanakan setiap tahunnya tersebut diikuti oleh ratusan penari yang mayoritas anak-anak yang berasal dari Sanggar Tari Bali Pradnya Swari. Menariknya tidak hanya anak-anak normal secara […]

  • Kapolres Jembrana Tutur Hadir Persembahyangan Bersama Pujawali di Pura Jagatnatha

    Kapolres Jembrana Tutur Hadir Persembahyangan Bersama Pujawali di Pura Jagatnatha

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 257
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Kapolres Jembrana AKBP Kadek Citra Dewi Suparwati, S.H., S.I.K., M.I.K., menghadiri kegiatan persembahyangan bersama dalam rangka Pujawali di Pura Jagatnatha, Lingkungan Dauhwaru, Kecamatan/Kabupaten Jembrana, Jumat (8/8). Kegiatan yang dimulai pukul 10.40 Wita tersebut dipuput oleh Ida Pedanda Griya Anom Batuagung, diikuti oleh jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jembrana, perangkat pemerintah daerah, tokoh […]

  • Pertama di Bali, Seribu UMKM Jembrana Dapatkan Sertifikat Halal

    Pertama di Bali, Seribu UMKM Jembrana Dapatkan Sertifikat Halal

    • calendar_month Kamis, 25 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 488
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Sebanyak 1000 pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Jembrana di Fasilitasi Pendampingan Sertifikat Halal Self-declare secara Gratis di GOR Kresna Jvara, Kamis (25/4). Program pengurusan sertifikat halal bagi produk makanan dan minuman kategori self declare merupakan program sertifikasi halal bagi makanan dan minuman yang tidak mengandung unsur daging atau hewan sembelihan. […]

  • Manfaat Rumah Singgah Harmoni Benar-Benar Dirasakan Warga Jembrana di Denpasar

    Manfaat Rumah Singgah Harmoni Benar-Benar Dirasakan Warga Jembrana di Denpasar

    • calendar_month Selasa, 8 Apr 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 558
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pasca dilaunching pada 23 Maret 2025 lalu, Rumah Singgah Harmoni yang merupakan rumah singgah bagi warga Jembrana di Denpasar mendapat respon positif dari masyarakat. Rumah singgah yang berlokasi di Jalan Pulau Bali No. 23, Dauh Puri Kelod, Denpasar Barat yang berada dekat RSUP Prof. dr. IGNG Ngoerah ini sangat membantu warga Jembrana terutama […]

  • Hadiri Soft Launching LX Sports Bar Bali, Bamsoet Dorong Peningkatan Industri Makanan Minuman

    Hadiri Soft Launching LX Sports Bar Bali, Bamsoet Dorong Peningkatan Industri Makanan Minuman

    • calendar_month Rabu, 3 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 410
    • 0Komentar

    Bali suarejembrana.com – Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo mendorong berkembangnya industri makanan dan minuman di tanah air. Terlebih, industri makanan dan minuman telah membuktikan sebagai salah satu usaha yang mampu bertahan di saat pandemi Covid 19. Dibutuhkan kreativitas dan inovasi guna meningkatkan daya saing ditengah persaingan industri makanan dan […]

  • Peran Aktif Babinsa Kodim 1617/Jembrana Dukung Program Posyandu

    Peran Aktif Babinsa Kodim 1617/Jembrana Dukung Program Posyandu

    • calendar_month Senin, 18 Des 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 329
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Mendukung serta mensukseskan program pemerintah konsisten dilakukan oleh Kodim 1617/Jembrana. Melalui peran Babinsa yang berada dimasing-masing wilayah binaan, para Babinsa secara aktif turut serta memberikan pendampingan dalam setiap kegiatan dalam mendukung program pemerintah tersebut. Seperti halnya kegiatan Pos Yandu “Darma Sentana’” di Balai Lingkungan Samblong, Kelurahan Sangkaragung, Kecamatan Jembrana, Kabupaten Jembrana. Babinsa […]

expand_less