Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » TNI dan Polri » Kodim 1617/Jembrana Berbagi Takjil Untuk Jama’ah Masjid di Kota Negara

Kodim 1617/Jembrana Berbagi Takjil Untuk Jama’ah Masjid di Kota Negara

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Selasa, 2 Apr 2024
  • visibility 367
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Terlihat para anggota TNI dari Kodim 1617/Jembrana dengan penuh semangat dan senyuman berbagi takjil berbuka puasa untuk masyarakat di masjid-masjid yang berada di Kota Negara. Selasa (02/04/24).

Saat dikonfirmasi Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf M. Adriansyah S.I.P. menyampaikan bahwa di bulan yang penuh berkah ini menjadi momentum bagi semua yang melaksanakan untuk meningkatkan amal ibadah kepada Allah SWT.

banner 336x280

“Salah satunya berupa saling berbagi kepada warga yang berpuasa, memberikan sebagian rezeki yang kita punya kepada masyarakat tidak mampu yang harus kita tolong pastinya sangat bermanfaat,” katanya,

Kegiatan berbagi takjil ke masjid-masjid juga dalam rangka untuk menjalin silaturahmi. Meskipun sederhana namun memiliki hikmah dan arti yang luar biasa bagi masyarakat di bulan suci ramadan.

“Dan alhamdulillah dengan adanya kegiatan berbagi takjil seperti ini, setidaknya kita bisa membantu masyarakat yang masih beraktivitas untuk sekedar berbuka puasa,” pungkasnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ajang Sprint Rally Pertama di Geber di Sirkuit Perancak

    Ajang Sprint Rally Pertama di Geber di Sirkuit Perancak

    • calendar_month Kamis, 1 Feb 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 499
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Setelah dilaksanakan kegiatan pembukaan Sprint Rally Putaran 1 Sirkuit Prancak tahun 2024 pada tanggal 31 Januari 2024 dari tanggal 3 dan 4 Februari 2024 di Sirkuit Prancak, Desa Perancak, Kecamatan/Kabupaten Jembrana kembali dilaksanakan lomba balap mobil Sprint Rally Putaran 1 yang diikuti oleh 70 starter dari seluruh Indonesia. Wakil Bupati Patriana Krisna […]

  • Wakil Bupati Jembrana Komitmen Perluas Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Bagi Pekerja

    Wakil Bupati Jembrana Komitmen Perluas Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Bagi Pekerja

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 528
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana terus memperkuat komitmennya dalam memperluas cakupan jaminan sosial ketenagakerjaan bagi seluruh masyarakat. Hal ini ditunjukkan melalui Rapat Konsolidasi Terkait Universal Coverage Jamsostek (UCJ) yang diselenggarakan oleh BPJS Ketenagakerjaan di Plataran Menjangan Resort & spa pada Jumat (31/10/25). Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna menegaskan pentingnya sinergi antara pemerintah […]

  • Strategis PLN-Pemkab Jembrana : Tingkatkan Layanan Listrik dan Optimalisasi Pajak Daerah

    Strategis PLN-Pemkab Jembrana : Tingkatkan Layanan Listrik dan Optimalisasi Pajak Daerah

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 532
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana dan PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Bali melalui Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bali Utara  resmi menjalin kesepakatan kerja sama strategis. Kerja sama ini berfokus pada efisiensi tata kelola keuangan daerah melalui pemungutan dan penyetoran Pajak Barang dan Jasa Tertentu (PBJT) atas Tenaga Listrik, sekaligus memastikan peningkatan kualitas layanan kelistrikan […]

  • Danrem 163/Wira Satya Dampingi Pangdam IX/Udayana Tinjau Kesiapan Venue KTT IAF

    Danrem 163/Wira Satya Dampingi Pangdam IX/Udayana Tinjau Kesiapan Venue KTT IAF

    • calendar_month Kamis, 29 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 362
    • 0Komentar

    Denpasar suarajembrana.com – Selaku Komandan Satgas Evakuasi (Dansat Evakuasi) Pengamanan KTT IAF Ke II dan HLF MSP Tahun 2024, Danrem 163/ Wira Satya dampingi Pangdam IX/Udayana selaku Dansatgas Pamwil mengecek kesiapan kesiagaan posko dan tempat kegiatan KTT IAF di Nusa Dua Bali pada hari Selasa (28/8/2024). Setelah kemarin melaksanakan Apel gelar pasukan Satgas Pamwil dan […]

  • Kolaborasi Apik Koperasi KSS dan Pipiltin Cocoa Lahirkan Cokelat Premium Raya Jembrana

    Kolaborasi Apik Koperasi KSS dan Pipiltin Cocoa Lahirkan Cokelat Premium Raya Jembrana

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.015
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Kolaborasi luar biasa ditunjukan Koperasi Kakao Kerta Samaya Samaniya (KSS) dengan Pipiltin Cocoa, produsen cokelat bean to bar asli Indonesia dengan meluncurkan produk terbaru bernama “Raya Jembrana”, sebuah cokelat single origin yang berasal dari Jembrana, Bali. Peluncuran “Raya Jembrana” dengan citarasa Kakao Jembrana tersebut dilaksanakan di Alun – Alun Indonesia, Grand Indonesia, West […]

  • MH Tega Sebarluaskan Video Tak Senonoh Sang Mantan

    MH Tega Sebarluaskan Video Tak Senonoh Sang Mantan

    • calendar_month Selasa, 6 Feb 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 383
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Merasa kesal diputusin sang kekasih, MH (29) tahun pria asal Seririt, Buleleng ancam sebarkan video call tanpa busana sang mantan. Pelaku berhasil ditangkap di Kabupaten Banyuwangi oleh Satreskrim Polres Jembrana. MH merasa dirinya hebat dengan mangaku sebagai anggota tentara. Kapolres Jembrana, AKBP Endang Tri Purwanto menjelaskan, MH (31) tahun merupakan buruh harian […]

expand_less