Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kapolres Jembrana Hadiri Pembukaan Kegiatan Pertikawan Regional Bali dan Nusa Tenggara

Kapolres Jembrana Hadiri Pembukaan Kegiatan Pertikawan Regional Bali dan Nusa Tenggara

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Minggu, 19 Nov 2023
  • visibility 506
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Kapolres Jembrana, AKBP I Dewa Gde Juliana, S.H, S.I.K, M.I.K., menghadiri pembukaan kegiatan Pertikawan Regional Bali dan Nusa Tenggara Tahun 2023. Acara ini berlangsung di Bumi Perkemahan Taman Nasional Bali Barat, Lingkungan Penginuman, Kelurahan Gilimanuk, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, Sabtu 18/11).

Kegiatan yang dihadiri oleh sejumlah tokoh penting, antara lain Pj. Gubernur Bali yang diwakili oleh Kalakasa Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Bali, Bupati Jembrana, Dandim 1617/Jembrana, dan pejabat-pejabat daerah lainnya, memiliki tema “Cinta Hutan Lestari Lingkungan.

banner 336x280

Dalam sambutannya, Pj. Gubernur Bali menyampaikan bahwa kegiatan ini bukan hanya tempat berkumpul, melainkan wadah untuk Saka Kalpataru dan Saka Wanabakti meningkatkan keterampilan dan kepedulian terhadap lingkungan. Keterlibatan mereka dianggap memiliki peran strategis dalam membangun generasi yang sadar akan pentingnya melestarikan lingkungan hidup.

Pembukaan kegiatan secara resmi ditandai dengan pemukulan gong dan penyematan tanda peserta oleh Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Bali.

Kapolres Jembrana, AKBP I Dewa Gde Juliana, menyambut baik kegiatan ini sebagai panggung untuk berbagi semangat, pengetahuan, dan kepedulian terhadap alam. “Semoga kebersamaan ini dapat menginspirasi dan menciptakan dampak positif yang nyata bagi lingkungan dan masyarakat sekitar,” kata Kapolres.

Kegiatan berlangsung dalam kondisi yang aman dan tertib, dengan pengamanan baik secara terbuka maupun tertutup oleh personel yang dipimpin oleh Padal Ipda I Nyoman Gede Sedana bersama 8 anggota. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bela Negara Hingga Kuliah Umum: Sinergi TNI-Unud Tak Ada Intervensi Akademik

    Bela Negara Hingga Kuliah Umum: Sinergi TNI-Unud Tak Ada Intervensi Akademik

    • calendar_month Kamis, 3 Apr 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 589
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Beredar di media sosial naskah kerja sama atau MoU antara Universitas Udayana (Unud) dengan TNI AD (Kodam IX/Udayana). Dalam naskah yang viral itu, tertulis kerja sama tentang “Sinergitas di Bidang Pendidikan, Kebudayaan, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi”. Namun, kerja sama ini menuai penolakan dari sejumlah mahasiswa, yang mengkhawatirkan adanya militerisasi di kampus serta intervensi […]

  • Makan Bergizi Gratis, Dukung Generasi Sehat Dengan Kualitas Gizi Anak Sekolah

    Makan Bergizi Gratis, Dukung Generasi Sehat Dengan Kualitas Gizi Anak Sekolah

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 2.295
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Polres Jembrana menyalurkan makanan bergizi gratis kepada ribuan pelajar di Kabupaten Jembrana, Selasa (19/8/2025). Program ini menjadi bentuk kepedulian Polri dalam mendukung tumbuh kembang generasi muda sekaligus menjaga kesehatan serta konsentrasi belajar anak-anak di sekolah. Distribusi makanan dilakukan dengan sistem drop and pick up sejak pukul 07.00 Wita […]

  • Pelepas Liarkan Puluhan Satwa Dilindungi Jenis Penyu Hijau

    Pelepas Liarkan Puluhan Satwa Dilindungi Jenis Penyu Hijau

    • calendar_month Senin, 1 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 332
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pelepasan penyu hijau dilindungi jenis Chelonia Mydas diadakan di Penangkaran Kurma Asih Sea Turtle Conservation Center, Desa Perancak, Kecamatan/Kabupaten Jembrana. Acara yang dihadiri oleh berbagai pihak penting seperti Bupati Jembrana I Nengah Tamba, Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto, S.I.K., M.Si dan Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf Muhamad Adriansyah S.I.P, memiliki tujuan utama […]

  • Bupati Tamba Menghadiri Apel Peringatan HUT Bhayangkara ke-78

    Bupati Tamba Menghadiri Apel Peringatan HUT Bhayangkara ke-78

    • calendar_month Senin, 1 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 339
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Hadir Pada Upacara Hari Bhayangkara Ke-78 Tahun 2024, Bupati Jembrana I Nengah Tamba tampak khidmat mengikuti serangkaian acara yang digelar oleh Polda Bali bertempat di Lapangan Puputan Margarana Niti Mandala Renon, Denpasar, Senin (1/7). Ditemui usai upacara Bupati Jembrana I Nengah Tamba didampingi Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto dan Dandim 1617/Jembrana […]

  • Lomba Makepung, Ratusan Pasang Kerbau Berpacu Meriahkan Jembrana Cup 2023

    Lomba Makepung, Ratusan Pasang Kerbau Berpacu Meriahkan Jembrana Cup 2023

    • calendar_month Senin, 16 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 458
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Makepung sebagai salah satu tradisi khas dan budaya masyarakat Kabupaten Jembrana telah mewarnai dinamika daerah dan masyarakat Jembrana. Selain sebagai ekspresi seni budaya tradisional yang wajib dilestarikan dan dikembangkan, makepung juga merupakan daya tarik wisata yang potensial, karena ciri khas dan keunikannya yang tiada duanya di Bali dan bahkan di tingkat nasional […]

  • Bupati Kembang Fokus “Jemput Bola” Selesaikan Masalah Infrastruktur dan Serap Aspirasi Warga di Desa Medewi

    Bupati Kembang Fokus “Jemput Bola” Selesaikan Masalah Infrastruktur dan Serap Aspirasi Warga di Desa Medewi

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.561
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Di tengah tantangan efisiensi anggaran dan kondisi fiskal yang ketat, Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan terus menunjukkan komitmennya dalam memenuhi kebutuhan dasar masyarakat. Salah satu fokus utamanya adalah percepatan perbaikan infrastruktur jalan yang berdampak langsung pada mobilitas dan keselamatan warga. Dalam kunjungan kerja sehari di Medewi, senin ( 13/10) , Bupati Kembang […]

expand_less