Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Dandim 1617/Jembrana Pimpin Langsung Acara Tradisi Anggota Purna Tugas

Dandim 1617/Jembrana Pimpin Langsung Acara Tradisi Anggota Purna Tugas

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Senin, 1 Apr 2024
  • visibility 396
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Dalam sebuah acara laporan Korps tradisi, Dandim 1617/Jembrana, Letkol Inf Muhamad Adriansyah S.I.P memimpin pelepasan purna tugas untuk Satu personel militer dan satu PNS Kodim 1617/ Jembrana di Lapangan Makodim 1617 Jembrana, Acara ini dihadiri oleh sejumlah pejabat dan anggota Makodim. Senin (01/04/24)

Dandim mengungkapkan apresiasinya kepada Mayor Chb (Purn) Karyanto dan PNS Ni Kadek Sukamiasih, atas dedikasi, kerja keras, dan pengabdian mereka selama bertugas di Kodim 1617Jembrana. Dia menyampaikan ucapan selamat dan terima kasih yang sebesar-besarnya atas kontribusi mereka bagi Bangsa dan Negara.

banner 336x280

“Dalam masa purna tugas, semangat dan jiwa Prajurit tetap berkobar untuk membela NKRI tercinta. Tanamkan jiwa Prajurit yang patuh, santun, dan menjadi contoh teladan serta panutan bagi masyarakat sekitar,” kata Letkol Inf Muhamad Adriansyah S.IP.

Dandim juga berharap agar para personel yang memasuki masa purna dapat menikmati waktu pensiun dengan baik, tetap sehat, dan meraih kebahagiaan bersama keluarga. Dia menegaskan bahwa semangat, dedikasi, dan kerja keras para purnawirawan seharusnya menjadi acuan dan inspirasi bagi anggota Kodim 1617/Jembrana yang masih aktif berdinas.

“Beliau adalah tauladan yang sangat baik. Dedikasi dan pengabdiannya patut kita jadikan tauladan dalam menjalani masa dinas. Semangat dan pengorbanan mereka patut kita jadikan motivasi untuk terus berkarya dan berbakti kepada bangsa dan negara,” ujar Dandim. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Intensifkan Patroli Tekankan Potensi Keamanan dan Ketertiban

    Intensifkan Patroli Tekankan Potensi Keamanan dan Ketertiban

    • calendar_month Minggu, 21 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 386
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Satuan Tugas Gabungan Polres Jembrana intensifkan patroli keliling Kota Jembrana dalam upaya menekan potensi gangguan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas). Kegiatan patroli tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Jembrana, AKBP Endang Tri Purwanto, pada Sabtu malam (21/1/24). Dalam wawancara usai patroli, Kapolres Endang menyampaikan, kami menjaga Kamtibmas menjelang Pemilu agar kondusif dan merespons […]

  • Kapolres Jembrana Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Brata Agung 2023-2024 Untuk Pengamanan Pemilu

    Kapolres Jembrana Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Brata Agung 2023-2024 Untuk Pengamanan Pemilu

    • calendar_month Selasa, 17 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 364
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bertempat di Taman Pecangakan Jembrana, Selasa (17/10/2023) pukul 08.00 Wita, Kapolres Jembrana AKBP I Dewa Gde Juliana, S.H., S.I.K., M.I.K. memimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Brata Agung 2023-2024 dalam rangka memastikan kelancaran pengamanan dalam Pemilihan Umum tahun 2024. Hadir juga dalam kegiatan tersebut Bupati Jembrana, Dandim 1617/Jembrana, Kajari Jembrana atau yang […]

  • Kapolres Jembrana Hadiri Pemusnahan Barang Bukti dengan Kekuatan Hukum

    Kapolres Jembrana Hadiri Pemusnahan Barang Bukti dengan Kekuatan Hukum

    • calendar_month Rabu, 6 Des 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 340
    • 0Komentar

    Jembrana – Kapolres Jembrana I Dewa Gde Juliana, S.H., S.I.K, M.I.K. menghadiri kegiatan penting dalam pemusnahan Barang Bukti yang Telah Mempunyai Kekuatan Hukum Tetap (MKHT) atau “In Kracht Van Gewijsde” di Areal Kantor Kejaksaan Negeri Jembrana, Rabu (06/12) Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah pejabat penting termasuk Kepala Kejaksaan Negeri Negara Salomina Meyke Saliama, S.H., M.H., […]

  • Sambangi Jembrana Pangdam IX Udayana Berharap Perkuat Sinergi dan Kebersamaan

    Sambangi Jembrana Pangdam IX Udayana Berharap Perkuat Sinergi dan Kebersamaan

    • calendar_month Selasa, 2 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 382
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Nengah Tamba, menerima kunjungan kerja Pangdam IX Udayana, Mayjen TNI Bambang Trisnohadi, beserta rombongan di Makodim 1617/Jembrana pada Selasa (2/7/2024). Kunjungan ini disambut langsung oleh Bupati I Nengah Tamba. Turut hadir mendampingi Wabup IGN Patriana Krisna, Dandim 1617/Jembrana, serta unsur Forkopimda Kabupaten Jembrana. Kunjungan ke Bumi Makepung sekaligus mempererat […]

  • Strategis PLN-Pemkab Jembrana : Tingkatkan Layanan Listrik dan Optimalisasi Pajak Daerah

    Strategis PLN-Pemkab Jembrana : Tingkatkan Layanan Listrik dan Optimalisasi Pajak Daerah

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 523
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana dan PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Bali melalui Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Bali Utara  resmi menjalin kesepakatan kerja sama strategis. Kerja sama ini berfokus pada efisiensi tata kelola keuangan daerah melalui pemungutan dan penyetoran Pajak Barang dan Jasa Tertentu (PBJT) atas Tenaga Listrik, sekaligus memastikan peningkatan kualitas layanan kelistrikan […]

  • Kapolda Bali Ungkap Sindikat Penyelundupan 29 Penyu Hijau di Jembrana

    Kapolda Bali Ungkap Sindikat Penyelundupan 29 Penyu Hijau di Jembrana

    • calendar_month Kamis, 16 Jan 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 294
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Kapolda Bali ungkap otak penyelundupan 29 penyu hijau (Chelonia mydas) yang digagalkan di Jalan Denpasar-Gilimanuk, Desa Pengeragoan, Kecamatan Pekutatan, Jembrana, Bali, Minggu (12/1/2025) ditangkap. Otak penyelundupan ternyata residivis bernama Sodikin (55) tahun. “Tersangka SD ini merupakan residivis kasus illegal logging vonis 1 tahun 6 bulan pada tahun 2022 dan kasus penyelundupan penyu pada […]

expand_less