Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pemerintah » Bupati Tamba Lepas 45 Truk Angkut Distribusi Logistik Pemilu

Bupati Tamba Lepas 45 Truk Angkut Distribusi Logistik Pemilu

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Selasa, 13 Feb 2024
  • visibility 418
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Nengah Tamba bersama Forkopimda Kabupaten Jembrana melaksanakan pelepasan kendaraan distribusi logistik Pemilu Tahun 2024 di Gedung Auditorium Kabupaten Jembrana, Selasa (13/2).

Sebanyak 45 truk mengangkut logistik Pemilu Tahun 2024 yang di distribusikan ke 51 Desa/Kelurahan di lima Kecamatan Kabupaten Jembrana. Dimana seluruh armada telah melalui pengecekan kelayakan oleh Dinas Perhubungan Kabupaten Jembrana serta Kepolisian Resort Jembrana untuk memastikan agar proses Pendistribusian logistik dapat berjalan sesuai dengan yang telah direncanakan.

banner 336x280

Dalam acara tersebut Bupati Tamba mengatakan masa pemilu ini berjalan baik, nyaman, bahagia dan ceria . Karena itu Ia meyakini pemilu di Kabupaten Jembrana dapat berjalan dengan lancar dan aman.

“Saya lihat masa pemilu ini berjalan baik, nyaman dan mungkin dibuat bahagia dan ceria sehingga akhirnya semua peserta kontestasi daripada partai politik ini merasa tidak perlu lagi kita ribut-ribut, kita harus menjaga situasi kenyamanan dan keamanan. Apalagi di Jembrana mewujudkan Jembrana Emas Tahun 2026, saya sering katakan kepada seluruh jajaran peserta daripada kontestasi politik ini untuk menjaga stabilisasi daripada kondisi Kabupaten Jembrana,” ucapnya.

Pihaknya mengucapkan terima kasih kepada seluruh jajaran KPU dan aparat keamanan dalam rangka pendistribusian logistik pemilu.

“Saya juga ucapkan terima kasih kepada seluruh Jajaran KPU dan pihak keamanan yang sudah hadir pada hari ini dalam rangka pendistribusian logistik pemilu pada hari ini menuju 51 Desa/Kelurahan di Jembrana. Hari ini berjalan dengan aman, tertib dan lancar sesuai dengan azas pemilu yang kita miliki,” tandasnya.

Sementara itu, Ketua KPU Jembrana I Ketut Adi Sanjaya menjelaskan jumlah kotak suara beserta surat suara yang didistribusikan ke Desa/Kelurahan se Kabupaten Jembrana.

“Hari ini kami akan mendistribusikan 4.490 kotak suara beserta surat suara sebanyak 248.998 disetiap pemilihan. Kita akan distribusikan ke 51 Desa/Kelurahan di 5 Kecamatan dan tersebar di 898 Tempat Pemungutan Suara (TPS) . Kebutuhan armada pengangkut kita siapkan 45 truck berukuran sedang,” jelasnya.

Pihaknya juga mengucapkan terima kasih kepada Forkopimda Kabupaten Jembrana serta seluruh Instansi terkait atas peran serta menyukseskan tahapan pemilu.

“Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Forkopimda Kabupaten Jembrana serta seluruh instansi terkait yang telah memberi dukungan penuh sehingga seluruh tahapan dapat kami laksanakan dengan baik,” terangnya. Usai melaksanakan acara pelepasan logistik pemilu, acara dilanjutkan dengan Pemusnahan Kelebihan Surat Suara Pemilu Tahun 2024. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Silahturahmi Ramadhan Persatuan Karyawan Muslim PT Bali Maya Permai

    Silahturahmi Ramadhan Persatuan Karyawan Muslim PT Bali Maya Permai

    • calendar_month Kamis, 28 Mar 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 429
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Silahturahmi Persatuan Karyawan Muslim PT Bali Maya Permai berbuka bersama. Dihadiri perwakilan manajemen dan seluruh karyawan Muslim PT Bali Maya Permai FCI Desa Tegalbadeng Barat, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana, acara dibuka dengan pembacaan Dzikir Jama’i yang dipimpin oleh ustad Raden Juna, dirangkai sholat magrib bersama dan doa ditutup dengan melaksanakan buka bersama […]

  • Dandim 1617/Jembrana Hadiri HUT Korpri Ke-52 Dan HUT PGRI Ke-78

    Dandim 1617/Jembrana Hadiri HUT Korpri Ke-52 Dan HUT PGRI Ke-78

    • calendar_month Jumat, 24 Nov 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 369
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Perayaan Hari Ulang Tahun KORPRI ke 52 dan Hari Ulang Tahun PGRI ke 78 Tahun 2023 di Kabupaten Jembrana dimeriahkan dengan kegiatan Jalan santai, yang dipusatkan di Halaman Gedung Kesenian Dr. Ir. Soekarno, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan Jembrana, Kabupaten Jembrana. Jum’at (24/11). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Jembrana I Nengah Tamba, SH, […]

  • Danrem 163/WSA Pimpin Upacara Pengantaran Satgas Yonif 741/GN Pamtas RI – RDTL 2024

    Danrem 163/WSA Pimpin Upacara Pengantaran Satgas Yonif 741/GN Pamtas RI – RDTL 2024

    • calendar_month Jumat, 13 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 551
    • 0Komentar

    Denpasar suarajembrana.com – Danrem 163/Wira Satya Brigjen TNI Ida Idewa Agung Hadisaputra, S.H., didampingi Ketua Persit KCK Koorcab Rem 163 PD IX/Udayana Ny. Ayu Agung Hadisaputra memimpin upacara pengantaran prajurit Batalyon Infanteri (Yonif) 741/Garuda Nusantara sebagai Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan (Satgas Pamtas) RI – RDTL Tahun 2024 di Pelabuhan Benoa Bali, Jumat (13/9/2024). Dalam amanatnya […]

  • Pasar Umum Negara Jelang Rampung, Disiapkan Menjadi Ikon Wisata dan Sentra Niaga

    Pasar Umum Negara Jelang Rampung, Disiapkan Menjadi Ikon Wisata dan Sentra Niaga

    • calendar_month Selasa, 20 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 498
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Nengah Tamba, kembali meninjau progress revitalisasi pasar umum negara. Ia menegaskan bahwa hari ini, Selasa (20/8/2024) merupakan kesempatan terakhir untuk melakukan sosialisasi dan inspeksi terhadap perkembangan revitalisasi. Bupati hadir dengan mengajak para Asisten Setda Jembrana, kepala OPD, serta anak-anak muda dari OSIS SMA dan Yowana. Selain itu tampak hadir […]

  • Berprestasi 39 Personel Naik Pangkat, Polres Gelar Upacara dan Beri Penghargaan

    Berprestasi 39 Personel Naik Pangkat, Polres Gelar Upacara dan Beri Penghargaan

    • calendar_month Senin, 30 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 452
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Polres Jembrana menggelar upacara laporan kenaikan pangkat bagi 39 personel Polri yang dirangkaikan dengan pemberian penghargaan kepada sejumlah anggota yang dinilai berprestasi selama tahun 2024. Upacara tersebut berlangsung di Lapangan Apel Mapolres Jembrana. Senin (30/6/2025) pagi. Upacara tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Jembrana AKBP Kadek Citra Dewi Suparwati, S.H., S.I.K., M.I.K., yang bertindak […]

  • Asupan Gizi Lansia Benar-Benar Memenuhi Kriteria Kesehatan

    Asupan Gizi Lansia Benar-Benar Memenuhi Kriteria Kesehatan

    • calendar_month Selasa, 30 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 342
    • 0Komentar

    Gianyar suarajembrana.com – Kegiatan posyandu lansia dan penyuluhan tentang pengolahan daging babi yang di awali dengan pemeriksaan kesehatan dengan melakukan penimbangan berat badan cek tensi, cek darah, asam urat dan cek kolesterol yang dilaksanakan di Wantilan Pura Puseh Desa Adat Bona Desa Bona. Babinsa Bona Koramil 1616-04/Blahbatuh Serda I Nyoman Widastra sampaikan para lansia selain […]

expand_less