Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Buktikan Tugas dan Fungsi Babinsa Anjangsana Ke Rumah Warga

Buktikan Tugas dan Fungsi Babinsa Anjangsana Ke Rumah Warga

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Kamis, 7 Des 2023
  • visibility 369
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Upaya ketertiban dan lingkungan kondusif salah yang diemban tugas adalah faktor keamanan dan ketertiban di wilayah tugas. Kepekaan apapun yang terjadi Babinsa harus tahu dan bisa mengatasi solusi yang terjadi hingga menuntaskan dengan aman dan damai. Daerah binaan warga benar-benar terpelihara baik, tentram serta menimbulkan ketentraman lahir dan batin. Walau tak luput pula ada sebagian yang perlu diperbaiki.

Salah satunya Babinsa Desa Batuagung 01/ Koramil 1617 Jembrana Serma Masduki merupakan Babinsa yang aktif melakukan pemantauan baik itu kesulitan warga, bahkan bantuan program-program pemerintah Desa ataupun pemerintah pusat serta kabupaten. Cara jitu dengan penerapan komsos atau yang biasa disebut anjangsana dimana bisa meleburkan sebuah masalah yang terkadang terjadi.

banner 336x280

“Adanya bantuan program bantuan sosial dari kementerian sosial melalui PT POS juga masyarakat penerima bantuan bisa memanfaatkan dengan baik dan berfungsi bisa meringankan ekonomi warga. Baik itu program BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai) yang kini pula warga penerima menerima berupa uang. Dan uang dipergunakan untuk keperluan sehingga bisa menunjang ekonomi di masyarakat,” tuturnya.

Serma Masduki jelaskan, Kelompok Penerima Manfaat (KPM) Gusti Ketut Garpa (90) tahun Banjar Pertanahan Desa Batuagung yang istrinya awalnya yang dapat bantuan sembako atas nama Sayu Kade Nendri yang sudah almarhum kurang lebih 6 bulan lalu. Dan bulan ini sudah mengambil dana di PT pos hari selasa bernilai 1.200.000,- Dana yang diperoleh harus benar-benar dimanfaatkan buat kebutuhan keseharian Gusti Ketut Garpa yang usianya sudah lansia. Apalagi kini penerima bantuan didampingi salah satu keluarganya.

“Didampingi Kepala Kewilayahan Banjar Pertahanan Ida Bagus Wiardika dan Bhabinkamtibmas Iptu Putu Eko yang merupakan tugas yang sama melaksanakan tugas yang penuh rasa tanggung-jawab. Apapun kesulitan warga pasti kami yang selalu dihubungi bahkan tak kenal batas waktu,” ujarnya.

Ia pun secara tegas menyatakan, hal ini sesuai perintah komandan Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf. Dwi Raharja, S.sos adalah menetralisir keamanan dan lingkungan tetap terjaga di wilayah tugas. “Jangan segan-segan bantu dan serta ditangani dengan rasa bangga bisa menolong. Karena hidup merupakan mencari karma yang ditanam dengan baik tentu akan menghasilkan hal baik pula,” jelasnya saat diwawancari media. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Puncak Peringatan Hari Anak di Jembrana, Anak Terlindungi, Jembrana Bahagia

    Puncak Peringatan Hari Anak di Jembrana, Anak Terlindungi, Jembrana Bahagia

    • calendar_month Selasa, 6 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 377
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – AKSARA (Aksi Sambut Hari Anak) yang dinahkodai oleh FAD (Forum Anak Daerah) Kabupaten Jembrana melaksanakan Puncak Peringatan Hari Anak Nasional tahun 2024. Selasa, 6/8/2024 bertempat di Auditorium Jembrana. Peringatan Hari Anak di Kabupaten Jembrana mengambil tema nasional “Anak Terlindungi Jembrana Bahagia” dan sub tema “Jagawana Segara Loka” yang artinya bersama kita lindungi […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Tuwed Dukung Ketahanan Pangan Lewat Budidaya Kangkung

    Bhabinkamtibmas Desa Tuwed Dukung Ketahanan Pangan Lewat Budidaya Kangkung

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 284
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan nasional, Bhabinkamtibmas Desa Tuwed melaksanakan kegiatan monitoring dan pendampingan terhadap warga yang mengelola lahan pertanian sayuran, khususnya kangkung, di Banjar Taman, Desa Tuwed, Kecamatan Melaya, Kamis (17/7/2025). Kegiatan ini berlangsung sejak pukul 09.00 WITA dan difokuskan pada kunjungan ke lahan pertanian milik warga bernama Ni Putu Juli […]

  • Membanggakan Siswa SMP 1 Negara Raih Peringkat 2 dan 3 Olimpiade Sains Nasional

    Membanggakan Siswa SMP 1 Negara Raih Peringkat 2 dan 3 Olimpiade Sains Nasional

    • calendar_month Kamis, 14 Sep 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 462
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Prestasi demi prestasi terus diukir siswa-siswi SMP Negeri 1 Negara baik tingkat provinsi maupun nasional. Terbaru, tiga medali berhasil diperoleh sebagai bukti prestasi siswa pada Olimpiade Sains Nasional (OSN) 2023. Babak final OSN 2023 digelar secara luring dan daring 27 Agustus hingga 2 September 2023 dan khusus OSN jenjang SD/MI dan SMP/MTs […]

  • Momentum Hari Kemerdekaan, Jembrana Ekspor Kakao Ke Negeri Belanda

    Momentum Hari Kemerdekaan, Jembrana Ekspor Kakao Ke Negeri Belanda

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 833
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Tepat dihari perayaan Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-80, Bupati Jembrana Kembang Hartawan dan Wakil Bupati Patriana Krisna melepas ekspor Biji Kakao Fermentasi Koperasi Kakao Kerta Semaya Samaniya (KSS) ke Belanda. Turut hadir Ketua DPRD Jembrana, Kepala Kantor Pengawasan Bea dan Cukai TMP A Denpasar, Kepala Balai Besar Karantina Hewan, Ikan dan Tumbuhan Bali. […]

  • Diresmikan Serentak Bale Kertha Adhyaksa di 51 Desa/Kelurahan dan 64 Desa Adat Se-Kabupaten Jembrana

    Diresmikan Serentak Bale Kertha Adhyaksa di 51 Desa/Kelurahan dan 64 Desa Adat Se-Kabupaten Jembrana

    • calendar_month Rabu, 11 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 546
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan mendampingi Kepala Kejaksaan Tinggi Bali, Dr. Ketut Sumedana, dan Gubernur Bali, I Wayan Koster, meresmikan secara serentak Bale Kertha Adhyaksa di 51 Desa/Kelurahan dan 64 Desa Adat se-Kabupaten Jembrana. Peresmian ini digelar di Ballroom Gedung Kesenian Ir. Soekarno, Rabu (11/6) dengan mengusung tema “Optimalisasi Peran Kejaksaan dalam […]

  • Rakercab Pramuka Jembrana 2025, Fokus Tingkatkan Kompetensi Para Pembina

    Rakercab Pramuka Jembrana 2025, Fokus Tingkatkan Kompetensi Para Pembina

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 324
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Rapat Kerja Cabang (Rakercab) Tahun 2025 yang merupakan agenda rutin Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Jembrana digelar di Aula Lantai II Jimbarwana, Kantor Bupati Jembrana pada Minggu (20/7). Rakercab ini dibuka secara resmi oleh Sekda Jembrana I Made Budiasa dengan penyerahan Palu Rakercab kepada perwakilan Kwarcab Jembrana yang juga didampingi Sekretaris Kwarda Bali dan […]

expand_less