Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » TNI dan Polri » Babinsa Yehembang Kauh Terjun Langsung Amankan Odalan

Babinsa Yehembang Kauh Terjun Langsung Amankan Odalan

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Rabu, 27 Des 2023
  • visibility 464
  • comment 0 komentar
Jembrana suarajembrana.com – Babinsa Desa Yehembang kauh Koramil 1617-02/Mendoyo, Sertu Zaenal Efendi terjun langsung melaksanakan pengamanan kegiatan upacara Odalan di Pura Puseh, Desa Adat Munduk Anggrek Kaja, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana yang di Puput oleh Ida Pandita Munduk Anggrek, Rabu (27/12/2023).
Hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya, Ketua DPRD Kabupaten Jembrana, Ibu Sri Sutarmi, Jro Bendesa Desa Adat Munduk Anggrek, Gede Wiracita, Wakil Ketua BPD Desa Yehembang Kauh, Wayan Arsana, Klian Banjar Dinas Munduk Anggrek Kaja, IB Putu Dharma Wiguna, Klian Adat Se-Desa Adat Munduk Anggrek Kaja, Kerta dan Sabhe Desa Adat Munduk Anggrek Kaja
Kegiatan Odalan tersebut merupakan kegiatan untuk mensucikan tempat Ibadah dan Persembahan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa.
Bali merupakan suatu wilayah yang identik dengan kegiatan adat maupun keagamaan umat Hindu Bali yang mana disini peran Babinsa selaku Aparat Komando Kewilayahan sangat dibutuhkan guna memastikan setiap kegiatan dapat berjalan dengan aman dan lancar
Ditemui di sela sela kegiatannya Babinsa Yehembang kauh Sertu Zaenal Efendi mengatakan bahwasanya Dirinya selalu turun kelapangan setiap ada kegiatan warga masyarakat di wilayahnya, maka dari itu dirinya bersama Aparat terkait senantiasa berkolaborasi dan memastikan setiap kegiatan yang dilaksanakan di wilayah binaan dapat berjalan dengan aman dan lancar.
“Kami selaku Babinsa selalu berkolaborasi dengan Bhabinkamtibmas, Pecalang dan aparat terkait,” ungkap Babinsa. ™
  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pawai Obor dan Cikar-Cikaran Melestarikan Tradisi Keliling Kampung

    Pawai Obor dan Cikar-Cikaran Melestarikan Tradisi Keliling Kampung

    • calendar_month Rabu, 19 Jul 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 492
    • 0Komentar

    Jembrana, suarajembrana.com- Meriah dan marak pawai obor dan cikar-cikaran dalam merayakan Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 Hijrah di kampung muslim Loloan, Kelurahan Loloan Timur, Kecamatan Jembrana, Kabupaten Jembrana, Rabu (19/07). Budaya dan tradisi yang tetap dipertahankan dari tahun ke tahun sebagai rasa puji syukur akan kebesaran Ilahi di tahun baru ini. Tak hanya pawai […]

  • Polsek Gilimanuk Perketat Pengawasan Pintu Masuk Bali Menjelang KTT AIS 2023

    Polsek Gilimanuk Perketat Pengawasan Pintu Masuk Bali Menjelang KTT AIS 2023

    • calendar_month Senin, 9 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 361
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Minggu (8/10/2023) Polsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk telah memperketat pengawasan dan pemeriksaan di pintu masuk Bali, khususnya melalui Pelabuhan Gilimanuk, menjelang pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi Archipelagic and Island States (KTT AIS) Forum tahun 2023 di Nusa Dua, Kabupaten Badung, Bali pada tanggal 10 dan 11 Oktober 2023. Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban […]

  • Bupati Kembang Soroti Kebersihan Pasar Umum Negara Bahagia

    Bupati Kembang Soroti Kebersihan Pasar Umum Negara Bahagia

    • calendar_month Sabtu, 24 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 374
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan meninjau langsung Pasar Umum Negara Bahagia, Sabtu (24/5). Kedatanganya tersebut untuk menyapa pedagang dan mendengar berbagai keluhan pedagang secara langsung. Hal utama yang menjadi sorotan Kembang adalah soal kebersihan pasar. Ia menemukan sampah-sampah berserakan disekitar areal pasar. Kondisi itu membuat lingkungan pasar terlihat jorok tidak sebanding dengan […]

  • Kapolres Jembrana Edukasi Generasi Muda Untuk Peduli Sampah

    Kapolres Jembrana Edukasi Generasi Muda Untuk Peduli Sampah

    • calendar_month Kamis, 13 Jul 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 543
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kapolres Jembrana AKBP I Dewa Gde Juliana, S.H., S.I.K., M.I.K. mengajak anak anak sekolah sejak dini untuk peduli terhadap bersih lingkungan, khususnya bersih sampah plastik. Hal ini disampaikan oleh orang nomor satu di jajaran Kepolisian Resor Jembrana usai Gelar Pembersihan Sampah Serentak, Kapolres Jembrana Pimpin langsung Bersih Sampah di Desa Pengambengan,” Kamis […]

  • Kapolres Jembrana dan Forkopimda Lepasliarkan 19 Ekor Penyu Hijau

    Kapolres Jembrana dan Forkopimda Lepasliarkan 19 Ekor Penyu Hijau

    • calendar_month Selasa, 21 Nov 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 409
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kapolres Jembrana AKBP I Dewa Gde Juliana, S.H., S.I.K., M.I.K., memimpin kegiatan press release dan pelepasliaran 19 ekor Penyu Hijau (Chelonia Mydas) ke habitatnya, Selasa (21/11/2023) pukul 09.30 WITA, yang dilangsungkan di Penangkaran Penyu Kurma Asih Desa Perancak, Kecamatan/Kabupaten Jembrana. Dihadiri oleh sejumlah tokoh penting termasuk Bupati Jembrana I Nengah Tamba, S.H., […]

  • Lomba Dayung Sampan Tradisional di Pantai Desa Banyubiru

    Lomba Dayung Sampan Tradisional di Pantai Desa Banyubiru

    • calendar_month Minggu, 10 Sep 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 421
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Membangkitkan olahraga dayung tradisional 30 peserta yang merupakan asli para nelayan di Banjar Pebuahan, Desa Banyubiru, Kecamatan Negara. Selain melestarikan budaya para nelayan juga hiburan bagi para masyarakat pesisir sekitarnya. Lomba yang cukup meriah dan di sekitar masyarakat juga bisa menikmati sajian kuliner di jual masyarakat. Rangkaian ini wujud para nelayan dalam […]

expand_less