Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » TNI dan Polri » Kodim 1617/Jembrana Gelar Karya Bakti Taman Sangkur dan Patung Lettu Dwinda

Kodim 1617/Jembrana Gelar Karya Bakti Taman Sangkur dan Patung Lettu Dwinda

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Kamis, 14 Des 2023
  • visibility 359
  • comment 0 komentar
Jembrana suarajembrana.com – Dalam rangka Hari Juang TNI AD Ke-78 Tahun 2023, Kodim 1617/Jembrana gelar karya bakti Penanaman pohon, Pembersihan “Taman Sangkur” dan Patung “Lettu Dwinda” bertempat di Taman Sangkur Jalan Dr. Sutomo, Kelurahan Banjar Tengah Kecamatan Negara dan Patung Lettu Dwinda Jalan Udayana Simpang Taman Sari, Kelurahan BB Agung Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana. Kamis (14/12).
Karya bakti dalam rangka memperingati Hari Juang TNI-AD Ke 78 ini mengangkat tema “TNI-AD Bersama Rakyat Bersatu Dengan Alam Untuk NKRI”.
Sedangkan sasaran karya bakti kali ini diantaranya pembersihan sampah-sampah dan mengangkat sampah yang jatuh di selokan/parit di sekitar Taman Sangkur serta penanaman pohon di sepanjang trotoar.
Kasdim 1617/Jembrana Mayor Inf I Gede Putu Wira Mahardika mengatakan, kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini merupakan rangkaian kegiatan dalam memperingati Hari Juang TNI AD Tahun 2023 dan kegiatan-kegiatan lainnya seperti donor darah, bakti sosial pemberian santunan kepada Veteran, warakawuri dan yatim piatu sudah terlaksana sebelumnya.
“Di samping untuk peringati Hari Juang TNI AD Ke-78 Tahun 2023, kegiatan ini juga dilaksanakan guna menumbuhkan rasa kepedulian akan kebersihan lingkungan kepada seluruh warga masyarakat sekaligus untuk meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat,“ terang Kasdim.
Kegiatan karya bakti ini merupakan wujud nyata TNI AD, dari semangat Hari Juang TNI AD mengajarkan kekompakan dan semangat gotong- royong, melalui kerja sama antara TNI, Polri, pemerintah daerah dan masyarakat.
“Diharapkan dapat tercipta lingkungan yang bersih, aman dan nyaman bagi seluruh warga,” tutup Kasdim. ™
  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • HARPI Jembrana Gelar Lomba Tata Rias Pengantin Kejuang Atau Ngidih Se-Bali

    HARPI Jembrana Gelar Lomba Tata Rias Pengantin Kejuang Atau Ngidih Se-Bali

    • calendar_month Minggu, 25 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 95
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bertepatan dengan Hari Ulang Tahun Ke – 13, DPC HARPI (Himpunan Ahli Rias Pengantin Indonesia) Melati Kabupaten Jembrana menggelar Lomba Tata Rias Pengantin Kejuang Atau Ngidih Se-Bali bertempat di Gedung Pendopo Kesari, Minggu (25/5). Dibuka langsung oleh Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan didampingi istri Ny. Ani Setiawarini Kembang Hartawan ditandai dengan pemotongan […]

  • Babinsa Yehembang Kauh Terjun Langsung Amankan Odalan

    Babinsa Yehembang Kauh Terjun Langsung Amankan Odalan

    • calendar_month Rabu, 27 Des 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 405
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Babinsa Desa Yehembang kauh Koramil 1617-02/Mendoyo, Sertu Zaenal Efendi terjun langsung melaksanakan pengamanan kegiatan upacara Odalan di Pura Puseh, Desa Adat Munduk Anggrek Kaja, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana yang di Puput oleh Ida Pandita Munduk Anggrek, Rabu (27/12/2023). Hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya, Ketua DPRD Kabupaten Jembrana, Ibu Sri Sutarmi, Jro Bendesa […]

  • Wabup Ipat Tekankan Peran Muslimat NU Menentukan Arah Keluarga

    Wabup Ipat Tekankan Peran Muslimat NU Menentukan Arah Keluarga

    • calendar_month Senin, 16 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 2.821
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Anak Cabang Muslimat Nahdlatul Ulama (NU) Kecamatan Mendoyo melaksanakan pengajian bersama dengan tema “Mempererat tali silahturahmi dengan menebar cinta kasih melalui qurban” di depan Masjid Nuruddin, Desa Yeh Sumbul, Kecamatan Mendoyo, Minggu (15/6). Pengajian ini, dihadiri oleh ratusan ibu-ibu anggota Muslimat NU dari Kecamatan Mendoyo dan Kecamatan Pekutatan dengan diisi berbagai kegiatan seperti […]

  • Peran Aktif Babinsa Kodim 1617/Jembrana Dukung Program Posyandu

    Peran Aktif Babinsa Kodim 1617/Jembrana Dukung Program Posyandu

    • calendar_month Senin, 18 Des 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 315
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Mendukung serta mensukseskan program pemerintah konsisten dilakukan oleh Kodim 1617/Jembrana. Melalui peran Babinsa yang berada dimasing-masing wilayah binaan, para Babinsa secara aktif turut serta memberikan pendampingan dalam setiap kegiatan dalam mendukung program pemerintah tersebut. Seperti halnya kegiatan Pos Yandu “Darma Sentana’” di Balai Lingkungan Samblong, Kelurahan Sangkaragung, Kecamatan Jembrana, Kabupaten Jembrana. Babinsa […]

  • Amankan Pilkada Serentak Kodim 1616/Gianyar Dukung Operasi Mantap Praja Agung di Wilayah Gianyar

    Amankan Pilkada Serentak Kodim 1616/Gianyar Dukung Operasi Mantap Praja Agung di Wilayah Gianyar

    • calendar_month Jumat, 23 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 589
    • 0Komentar

    Gianyar suarajembrana.com – Apel gelar Pasukan Operasi Mantap Praja Agung 2024 Polres Gianyar di Wilayah Kabupaten Gianyar yang dipimpin oleh Kapolres Gianyar AKBP Umar, S.I.K., M.H., didampingi Pj. Bupati Gianyar yang diwakili Kakesbangpol Kabupaten Gianyar Ir. I Dewa Gede Putra Amarta, M. Si., dan dihadiri oleh Dandim 1616/Gianyar Letkol Cpn Gede Winarsa, S.H.,M.Han. yang berlangsung […]

  • Serahkan 43 Unit Mobil Pickup, Kini Seluruh Desa Adat di Jembrana Miliki Kendaraan Operasional Pelestarian Adat

    Serahkan 43 Unit Mobil Pickup, Kini Seluruh Desa Adat di Jembrana Miliki Kendaraan Operasional Pelestarian Adat

    • calendar_month Sabtu, 31 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 456
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bertepatan pencapaian 100 hari kerja Bupati dan Wakil Bupati Jembrana, Pemerintah Kabupaten Jembrana kembali menyerahkan sebanyak 43 unit mobil pick-up kepada desa adat se-Kabupaten Jembrana. Penyerahan ini merupakan lanjutan dari program tahap pertama yang sebelumnya telah merealisasikan 21 unit kendaraan pada 25 Maret 2025. Total, sebanyak 70 unit mobil pick-up kini telah diserahkan […]

expand_less