Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Training Center Cabor Pencak Silat Optimis Siap Harumkan Nama Jembrana

Training Center Cabor Pencak Silat Optimis Siap Harumkan Nama Jembrana

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
  • visibility 366
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Cabor (Cabang Olahraga) Pencak Silat di Jembrana merupakan seni bela diri tradisional yang berperan penting dalam pengembangan budaya dan olahraga, serta menjadi wadah bagi generasi muda untuk berprestasi dan menyehatkan jasmani serta rohani. TC (Training Center) dilakukan di Pendopo Kesari, Jalan Udayana Kelurahan Banjar Tengah Kecamatan Negara. Sebanyak 10 atlit terdiri dari 7 alit pria dan 3 atlit wanita. Dilatih 2 orang dan 1 manager. Pusat melatih atlit Pencak Silat adalah menjaring atlit-atlit dibawah naungan IPSI Kabupaten Jembrana.

Ketua IPSI Jembrana, I Made Sudantra katakan, Cabor (Cabang Olahraga) Pencak Silat masuk di penampungan pelatihan berupa TC setelah terjaring dalam ajang Jimbarwana CUP. Hal ini dilakukan dalam persiapan Pomprov (Pekan Olahraga Provinsi) Bali. Atlit yang terjaring dari 6 kejuruan Pencak Silat di Jembrana. Membawa bendera IPSI Kabupaten Jembrana. TC juga dapat perhatian dari Pemkab Jembrana melalui Dinas Kesehatan.

banner 336x280

“Training Center dilakukan selama 15 hari, di mulai dari tanggal 18 Agustus hingga 3 September 2025 diberangkatkan ke Denpasar. Nanti para kontingen ini akan dilepas Bupati Jembrana pada tanggal 22 Agustus 2025. Sebanyak 10 atlit terdiri dari 7 alit pria dan 3 atlit wanita. Dilatih 2 orang dan 1 manager. Pusat melatih atlit Pencak Silat adalah menjaring atlit-atlit dibawah naungan IPSI Kabupaten Jembrana. Mereka akan bertarung di Gedung Lila Bhuana, Jalan Melati, Dangin Puri Kangin, Denpasar Utara, Kota Denpasar,” ungkap Sudantra.

Menurutnya, atlit Pencak Silat ditekankan adalah nilai kedisiplinan dan tekun. Sebagai atlit tentu jenjang karier, dari Pomprov, Nasional dan ke jenjang internasional. Maka diharapkan selama latihan buktikan atlit Jembrana yang benar-benar bisa membawa nama baik IPSI serta Perguruan yang digeluti.

“Harus bangga sebagai atlit Pencak Silat yang mana dibawah naungan Presiden Prabowo Subianto yang juga pembina IPSI. Pencak Silat merupakan seni bela diri tradisional yang berperan penting dalam pengembangan budaya dan olahraga, serta menjadi wadah bagi generasi muda untuk berprestasi dan menyehatkan jasmani serta rohani,” tuturnya.

Atlit Pencak Silat Arya Tangkas Prasetya (25) BB Agung jelaskan, sebagai atlit tentu makanan pokok adalah latihan fisik dan teknik. Pagi dan sore terus dibina dengan pelatih. Untuk pola makan pun mulai di atur dan menjaga kesehatan itu penting. Selain itu tim kesehatan mengecek tensi para atlit. Sehingga benar-benar fit jasmani dan rohani.

Cabor ini merupakan barometer bagi para atlit, pembuktian dari kontingen masing-masing daerah. Tak gentar walau Jembrana terkadang diremehkan. Optimis, berkualitas, dan profesional adalah tekad atlit. Semoga tim Jembrana bisa membuktikan dan siap lahir dan batin,” pungkas Arya yang juga merupakan guru Olahraga. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • HUT KORPRI dan HUT PGRI di Jembrana Lakukan Ziarah dan Tabur Bunga 

    HUT KORPRI dan HUT PGRI di Jembrana Lakukan Ziarah dan Tabur Bunga 

    • calendar_month Rabu, 29 Nov 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 358
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) ke-52, Korpri Kabupaten Jembrana menggelar Upacara Ziarah ke Taman Makam Pahlawan (TMP) Kesatria Kusuma Mandala Negara, Rabu (29/11). Kegiatan yang menjadi bagian dari perayaan HUT ke-52 KORPRI Tingkat Kabupaten Jembrana Tahun 2023 ini diikuti oleh kepala OPD dan pejabat di lingkungan pemerintah […]

  • Walau Sempat Vakum, Event Makepung Gubernur Cup di Gelar Kembali

    Walau Sempat Vakum, Event Makepung Gubernur Cup di Gelar Kembali

    • calendar_month Minggu, 19 Nov 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 277
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Setelah vakum selama 3 tahun, event Makepung Gubernur Cup kembali digelar, Minggu (19/11) di Sirkuit All In One, Desa Pengambengan, Kecamatan Negara. Kembalinya digelar event ini ,terakhir digelar pada tahun 2019, mendapat sambutan positif dari masyarakat Jembrana. Makepung Gubernur Cup 2023 disaksikan langsung Pj Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya didampingi Bupati […]

  • Cucu I Gusti Ngurah Rai Nanik Suryani Pimpin PPM Bali Periode 2026-2030

    Cucu I Gusti Ngurah Rai Nanik Suryani Pimpin PPM Bali Periode 2026-2030

    • calendar_month Senin, 28 Apr 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 575
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Rangkaian memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-54, segenap Pimpinan dan Pengurus Pemuda Panca Marga (PPM) menggelar Apel Ziarah dan Tabur Bunga di pusaran para Pahlawan Taman Pujaan Bangsa Margarana (TPBM), Minggu, 27 April 2025. Berlangsung cukup meriah, yang dihadiri oleh seluruh anggota Pemuda Panca Marga (PPM) dari 9 Kabupaten/kota se-Bali. Tampak hadir, Ketua […]

  • Pemkab Jembrana Dukung Pameran 98 UMKM dan Gerakan Bangkitkan Ekonomi Lokal

    Pemkab Jembrana Dukung Pameran 98 UMKM dan Gerakan Bangkitkan Ekonomi Lokal

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 261
    • 0Komentar

    suara Jembrana.com – Sebanyak 98 pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Jembrana ambil bagian dalam Pameran Kerajinan dan UMKM. Pameran ini serangkaian memeriahkan Hut Kota Negara ke-130 tahun 2025 yang dipusatkan di areal Parkir Pemkab Jembrana, yang resmi dibuka pada Kamis (14/8) malam oleh Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, ditandai dengan […]

  • Wabup Ipat Pastikan Jembrana Layak Jadi Kabupaten Sehat Ikuti Verifikasi Penilaian Via Daring

    Wabup Ipat Pastikan Jembrana Layak Jadi Kabupaten Sehat Ikuti Verifikasi Penilaian Via Daring

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 179
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat) Ikuti Verifikasi Lanjutan Penilaian Kabupaten/Kota Sehat (KKS) Via Zoom Meeting di Ballroom Gedung Kesenian Ir. Soekarno, Selasa (19/8). Wabup Ipat menyampaikan, partisipasi dalam kegiatan tersebut bukan semata untuk memenuhi kewajiban administratif atau mengejar penghargaan. Lebih dari itu, langkah ini menjadi sarana evaluasi diri dan […]

  • Semarak Hut Kota Negara Ke 130, Ratusan Kicau Mania Adu Kualitas Burung 

    Semarak Hut Kota Negara Ke 130, Ratusan Kicau Mania Adu Kualitas Burung 

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 326
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Lomba Seni Suara Burung Berkicau Bupati Jembrana Cup ke-19 Tahun 2025 mengundang animo ratusan kicau mania untuk unjuk gigi, Minggu (3/7). Bertempat di Taman Pecangakan, Jembrana, panitia mencatat ada ratusan peserta lomba yang berasal dari wilayah Bali, Lombok, dan Jawa. Ketua Panitia, I Komang Suastra mengatakan, kegiatan ini merupakan agenda rutin tahunan Kabupaten […]

expand_less