Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pelayaran Jalur Ketapang Gilimanuk KMP Tunu Pratama Jaya Tengelam di Selat Bali

Pelayaran Jalur Ketapang Gilimanuk KMP Tunu Pratama Jaya Tengelam di Selat Bali

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Kamis, 3 Jul 2025
  • visibility 1.550
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Cuaca ekstrim dan gelombang besar beberapa hari belakangan ini di selat Bali dikejutkan oleh kabar tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya di perairan selat Bali, tepatnya di titik tengah jalur pelayaran Ketapang – Gilimanuk. Rabu (02/7/2025) malam sekitar pukul 23.00 WIB.

Dari informasi sejumlah sumber dilapangan menyebutkan bahwa, tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya diduga akibat terjadi kebocoran di kamar mesin. Dan hal ini dibenarkan oleh pihak Satpolairud Banyuwangi.

banner 336x280

Secara terpisah Kepala Pos Basarnas Banyuwangi Wahyu Setiabudi dalam keterangannya mengatakan, kapal naas tersebut berangkat dari pelabuhan Ketapang pada pukul 22.56 WIB menuju Pelabuhan Gilimanuk dengan jumlah penumpang 53 orang dan crew kapal 12 orang serta memuat 22 unit kendaraan.

Lebih lanjut ia menjelaskan, kejadian sekitar pukul 23.20 WIB dan pukul 23.35 WIB KMP Tunu Pratama Jaya diketahui sudah tenggelam.

Hingga berita ini dipublikasikan, Tim dari instansi terkait dan Basarnas sedang melakukan proses evakuasi terhadap para korban. Dan informasi lebih lanjut akan disampaikan di berita berikutnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penipuan Online di Polres Jembrana Terungkap

    Penipuan Online di Polres Jembrana Terungkap

    • calendar_month Minggu, 1 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 354
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Jajaran Satreskrim Polres Jembrana dengan sigap berhasil mengungkap dan membongkar kasus penipuan online yang melibatkan seorang tersangka bernama Jadi Cahyono. Tersangka memiliki modus penjualan genteng palsu melalui media sosial. Kasat Reskrim Polres Jembrana, AKP. Androyuan Elim, secara resmi mengumumkan penangkapan tersangka dalam konferensi pers pada hari Minggu, 01 Oktober 2023. “Dalam menjalankan […]

  • Angin Segar Bupati Tamba Naikan Gaji Tenaga Kontrak

    Angin Segar Bupati Tamba Naikan Gaji Tenaga Kontrak

    • calendar_month Rabu, 24 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 463
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bentuk apresiasi atas kinerja tenaga kontrak dilingkungan Pemkab Jembrana yang jumlahnya menyentuh angka 2.575 orang, Bupati Jembrana I Nengah Tamba menaikkan gaji dari semula sebesar Rp.1.265.000 naik menjadi Rp 1.5 juta. Bupati Tamba juga mengucapkan terimakasih atas dedikasi serta kinerja para pegawai kontrak, khususnya peran serta membangun Jembrana lebih baik. “Selama ini, […]

  • Wabup Ipat Dorong Penguatan Peran Desa Dalam Penanganan Kekerasan Seksual

    Wabup Ipat Dorong Penguatan Peran Desa Dalam Penanganan Kekerasan Seksual

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 392
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna membuka pelatihan Pencegahan dan Penanganan Tindak Pidana Kekerasan Seksual (TPKS) yang diikuti oleh seluruh Perbekel/Lurah se-Kabupaten Jembrana, Rabu (30/7). Acara ini merupakan wujud nyata komitmen Pemkab Jembrana dalam memerangi kekerasan seksual dan memastikan perlindungan maksimal bagi seluruh lapisan masyarakat, khususnya anak-anak dan perempuan. Bertempat di […]

  • Kenang Jasa Para Pahlawan di Hari Juang TNI AD Ke 78, Kodim 1617/Jembrana Gelar Ziarah dan Tabur Bunga

    Kenang Jasa Para Pahlawan di Hari Juang TNI AD Ke 78, Kodim 1617/Jembrana Gelar Ziarah dan Tabur Bunga

    • calendar_month Kamis, 14 Des 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 344
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Penghormatan sekaligus mengenang jasa para pahlawan dalam memperingati Hari Juang TNI AD Ke 78 Tahun 2023 digelar dengan acara ziarah dan tabur bunga oleh Kodim 1617/Jembrana. Dipimpin oleh Kasdim 1617/Jembrana Mayor Inf I Gede Putu Wira Mahardika, acara ziarah dan tabur bunga berlangsung di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kesatria Kusuma Mandala Jalan […]

  • Jalan Santai Melangkah Bersama Satukan Tekad Bangun Untuk Negeri

    Jalan Santai Melangkah Bersama Satukan Tekad Bangun Untuk Negeri

    • calendar_month Sabtu, 24 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.210
    • 0Komentar

    Jembrana, suarajembrana.com – Rangkaian HUT Kemerdekaan RI Ke-79 semakin semarak selain rangkaian lomba, ada pula jalan santai warga pesisir. Hal ini dilakukan warga Banjar Ketapang Muara, Desa Pengambengan, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana Bali. Selain sehat berhadiah yang mengusung tema “Jalan Santai Melangkah Bersama Satukan Tekad Bangun Untuk Negeri” menggugah semangat warga terutama anak-anak yang ikut […]

  • Ade Atlet Karate Jembrana, Wakili Indonesia Di Ajang SEA Games Ke 33

    Ade Atlet Karate Jembrana, Wakili Indonesia Di Ajang SEA Games Ke 33

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 701
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Kebanggaan melingkupi Kabupaten Jembrana seiring dengan keberangkatan salah satu atlet terbaiknya, Ni Made Dwi Kartika Apriyanti (19), yang akan mewakili Indonesia dalam ajang olahraga bergengsi SEA Games Ke-33 tahun 2025 di Thailand. Atlet yang akrab disapa Ade ini dijadwalkan bertolak ke Bangkok pada 6 Desember 2025. Ade akan berkompetisi di kelas KUMITE 61 […]

expand_less