Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kisah Si Kura Menjadi Maskot KPU Lahir Dari Guru Pemerhati Lingkungan 

Kisah Si Kura Menjadi Maskot KPU Lahir Dari Guru Pemerhati Lingkungan 

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Senin, 10 Jun 2024
  • visibility 403
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Maskot Pilkada 2024 yang diluncurkan KPU Jembrana adalah perwujudan kura-kura laut (penyu) yang bernama Si Kura. Konsep Si Kura merupakan singkatan dari Demokrasi Kedaulatan Rakyat Jembrana. “Filosofi Si Kura sendiri sangat bagus, yakni kemandirian, ketangguhan, kebebasan dan kesetiaan.”Proses berawal kecintaan terhadap satwa kura yang dilindungi dan perlu pengawasan lebih ketat.

banner 336x280

Guru MI (Madrasah Ibtidaiyah) Khairul Umam Al Maududy mengisahkan awal lahirnya ide maskot Si Kura ikut kompetisi desain gambar yang diadakan KPU Jembrana di bulan Mei tahun 2024. “Kenapa saya pakai jenis kura-kura, karena habitat ini dilindungi dan sistem penangkaran betul di Jembrana sangat bagus. Apalagi kisah si kura pun banyak dijadikan komedian yang justru merusak kelestarian si kura itu,” ungkap Umam.

Umam pun menjelaskan pengerjaan si kura menggunakan program di komputer atau laptop dengan batas waktu selama 4 hari. Proses pengerjaan untuk teknik dasar hingga pewarnaan pada gambar selama 2 hari. Hingga proses penyempurnaan cuman butuh total waktu 3 hari. Itu pun perlu referensi dari berbagai aspek desain. Sehingga bertemu filosofi si kura. Pengerjaan ini lebih efesien tanpa menggunakan kertas.

“Ide si kura saat sering mengajak keluarga ke pantai. Dimana sangat disayangkan status si penyu atau kura sudah sangat kritis dan perlu dilindungi. Di daerah Penangkaran Kurma Asih di daerah Perancak. Benar-benar terawat dan ada edukasi baik penangkaran hingga terlindungi secara hukum. Ide berlian itu pun tergugah sehingga lahirlah kisah si kura. Yang berawal bernama kurma yang dalam kamus Sansekerta. Hingga proses agar lebih realis menyesuaikan keputusan bersama KPU menjadi maskot bernama Si Kura,” paparnya yang suka membuat karikatur.

Sehingga Umam pun menegaskan filosofinya Demokrasi Kedaulatan Rakyat Jembrana. KPU pun sangat puas atas karya asli putra Jembrana kelahiran Loloan Timur yang kini berusia 35 tahun. Si Kura yang identik bentuk karikatur terdiri dari rasio gambar tampak depan, tampak samping dan tampak belakang. Objek yang awal natural di bikin dengan model karikatur yang lebih menarik.

“Menyesuaikan dengan konsep yang hobi menggambar karikatur. Baik itu dari segi pendidik yang saat mengajar ilmu biologi. Sehingga pembelajaran dengan metode gambar tentu lebih menarik. Siswa siswi lebih cenderung ingin belajar. Saya mengenalnya ilmu gambar secara otodidak. Seni menggambar awal dari meniru komik, hingga mencoba dengan hasil karya sendiri,” tuturnya.

Secara tegas Umam sampaikan pula untuk kompetisi yang telah diikuti juara 1 nasional berupa komik tentang lingkungan saat masih kuliah di tahun 2010. Saat itu Kementerian Budaya, Sejarah dan Pariwisata. Kemudian komik Bung Tomo tahun 2011. Bahkan menggarap komik KPK berupa literasi Anti Korupsi pada tahun 2016. Setelah itu cenderung membuat komik pembelajaran sains. Sangat bersyukur pada Illahi bisa juara di Maskot KPU yang dijadikan ikon Pemilu Pilgub dan Pilbup tahun 2024. ZZ

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Jembrana Batasi Timbulan Sampah Plastik Sekali Pakai, Berlaku Efektif 10 Pebruari 2025

    Bupati Jembrana Batasi Timbulan Sampah Plastik Sekali Pakai, Berlaku Efektif 10 Pebruari 2025

    • calendar_month Kamis, 6 Feb 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 257
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Nengah Tamba mengeluarkan Surat Edaran Nomor:100.3.4/ 274/DLH/2025 tentang Pembatasan Timbulan Sampah Plastik Sekali Pakai. Langkah ini dilakukan sebagai upaya untuk mengurangi timbulan sampah plastik dilingkungan kantor pemerintahan. Bupati Tamba mengatakan Pemkab Jembrana terus berupaya dalam mengurangi timbulan sampah plastik kemasan sekali pakai dan ASN harus menjadi pelopor ditengah-tengah masyarakat. “Dengan […]

  • Pemkab Jembrana Tegaskan Komitmen Capai Nol Persen Kemiskinan Ekstrem Tahun 2025

    Pemkab Jembrana Tegaskan Komitmen Capai Nol Persen Kemiskinan Ekstrem Tahun 2025

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 201
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana menegaskan komitmennya dalam mempercepat penanggulangan kemiskinan, dengan target ambisius mencapai nol persen kemiskinan ekstrem serta penurunan signifikan angka kemiskinan secara umum pada tahun 2025. Komitmen ini disampaikan dalam Rapat Koordinasi Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Daerah (TKPKD) Kabupaten Jembrana Tahun 2025, yang berlangsung di Ruang Rapat Jimbarwana, Lantai II Kantor Bupati […]

  • Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan Pimpin Upacara Peringatan HUT Ke-80 Republik Indonesia

    Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan Pimpin Upacara Peringatan HUT Ke-80 Republik Indonesia

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 149
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan , memimpin upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia yang berlangsung khidmat di lapangan Pecangakan Jembrana, minggu ( 17/8). Upacara detik detik proklamasi ini dihadiri oleh jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD), TNI/Polri , ASN, unsur tokoh masyarakat, serta […]

  • Tiga Calon Dirut Perumda Tribhuwana Jalani Tes Wawancara Akhir, Ini Permintaan Bupati

    Tiga Calon Dirut Perumda Tribhuwana Jalani Tes Wawancara Akhir, Ini Permintaan Bupati

    • calendar_month Senin, 26 Feb 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 217
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Calon Direksi Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Tribhuwana, kini sudah mengikuti tahapan wawancara akhir. Hal itu dilakukan panitia seleksi untuk menjaring satu nama yang akan memimpin perusahaan daerah itu lima tahun ke depan. Bupati Jembrana, I Nengah Tamba mewawancarai langsung para calon direksi Perumda Tribhuwana. Terdapat tiga nama calon direksi Perumda Tribhuwana dengan […]

  • Bupati Kembang Minta ASN Jadi Marketing Pemerintah Daerah

    Bupati Kembang Minta ASN Jadi Marketing Pemerintah Daerah

    • calendar_month Senin, 14 Apr 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 364
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan meminta seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Jembrana untuk aktif menjadi corong informasi sekaligus “marketing” bagi berbagai program dan kebijakan pemerintah daerah.Hal ini disampaikan Bupati Kembang dalam suatu acara olahraga bersama dengan seluruh pegawai Pemkab Jembrana beberapa waktu lalu. “Caranya sederhana, ketika ada pertemuan […]

  • Remaja Masjid Mujahidin Gelar Lomba Hadrah Al Banjari

    Remaja Masjid Mujahidin Gelar Lomba Hadrah Al Banjari

    • calendar_month Minggu, 1 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 240
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Para peserta lomba Al Banjari Al Habsy menunjukkan antusiasme dan semangat yang tinggi dalam mempersiapkan diri dan tampil di ajang ini. Mereka memperdengarkan tembang sholawatan yang indah serta melantunkan syair-syair penuh makna dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW. Kompetisi ini menjadi ladang pengalaman serta kesempatan untuk mereka menambah wawasan dan keahlian […]

expand_less