Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Viral Aksi Pemukulan Pegawai JFC Candi Kuning Bedugul Tabanan

Viral Aksi Pemukulan Pegawai JFC Candi Kuning Bedugul Tabanan

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Kamis, 4 Jul 2024
  • visibility 410
  • comment 0 komentar

Tabanan suarajembrana.com – Kabid Humas Polda Bali, Kombes Pol. Jansen Avitus Panjaitan, S.I.K., M.H., membenarkan adanya kejadian pemukulan di Dapur JFC Br. Candikuning, Baturiti, Tabanan, Jumat (14/06/2024) pukul 7.30 Wita oleh seorang oknum tidak dikenal kepada korban pegawai JFC Candikuning.

Dari hasil Patroli Dunia Maya oleh personil Cyber Troops Bidhumas Polda Bali pada akun Denpasar Viral (02/07/24), setelah sebelumnya di posting oleh akun facebook Wedasmara Putra. Video pemukulan ini terekam CCTV yang ada pada JFC Candikuning. Belakangan diketahui bahwa korban pemukulan tersebut Bernama I Md P A yang berlokasi di dapur JFC Candikuning Tabanan.

banner 336x280

Kapolsek Baturiti Kompol Agus Sudarsana setelah dihubungi, mengatakan telah melakukan langkah-langkah menerima laporan dari korban dan melakukan pemeriksaan terhadap para saksi-saksi sebanyak 3 orang al: terhadap I Md P A (korban sendiri), Lisa am dan Wy IBM.

Lebih lanjut Kapolsek Baturiti Kompol Agus bersama team melaksanakan lidik dan memperoleh informasi bahwa pelaku dari Desa Pegayaman dan salah satu pelaku bekerja di daerah Renon Denpasar sebagai Satpam berdasarkan informasi tersebut team bergerak menuju daerah Renon Denpasar (15/06/24), untuk mencari informasi keberadaan terduga pelaku kemudian pada pukul 15.00 wita team berhasil menemukan terduga pelaku di kantor BPK RI perwakilan Bali bekerja sebagai satpam.

Terduga pelaku mengaku tidak ada ikut melakukan penganiayaan terhadap korban hanya saja mengajak pelaku (IDINK) ke JFC dimana kejadian pemukulan tersebut terjadi, selanjutnya (IBN) dimintai keterangan secara intensif di Polsek Baturiti untuk penanganan lebih lanjut. Sementara Identitas Pelaku sudah di ketahui dan akan ditindak lanjuti oleh petugas, tandas Kabid Humas Polda Bali. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hasil Turnamen Liga Tarkam Total Diupayakan Untuk Membangun Desa dan Bakti Sosial

    Hasil Turnamen Liga Tarkam Total Diupayakan Untuk Membangun Desa dan Bakti Sosial

    • calendar_month Minggu, 2 Jun 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 783
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Adu gengsi pertandingan Turnamen Sepak Bola Liga Antar Kampung (Tarkam) Tegalbadeng Barat Cup lll Tahun 2024, memasuki babak penyisihan bertempat di Lapangan Candra Kirana, Banjar Tengah Desa Tegalbadeng barat, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana. Upaya mencari bibit para pemain yang nantinya bisa melahirkan pemain unggul dan berkualitas. Yang diikuti 50 klub menghiasi liga […]

  • Dandim 1617 Jembrana Ingatkan Program Unggulan Kesejahteraan Masyarakat

    Dandim 1617 Jembrana Ingatkan Program Unggulan Kesejahteraan Masyarakat

    • calendar_month Senin, 18 Mar 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 354
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Personel jajaran Kodim 1617/Jembrana, anggota Kanminvetcad IX/23 Negara serta personil Yonif 741/GN, baik militer maupun PNS melaksanakan upacara pengibaran bendera bulanan tanggal 17 Maret Tahun 2024, bertempat di Lapangan Upacara Mako Yonif 741/GN, Jalan Udayana No.60 Lingkungan Tinyeb, Kelurahan Banjar Tengah, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana, Senin (18/03) . Bertindak selaku Inspektur Upacara […]

  • Bupati Tamba Buka Workshop Gerakan Bhineka Bantu Kenali Kesulitan Belajar Anak

    Bupati Tamba Buka Workshop Gerakan Bhineka Bantu Kenali Kesulitan Belajar Anak

    • calendar_month Sabtu, 21 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 575
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Nengah Tamba didampingi Bunda PAUD Jembrana Ny. Candrawati Tamba, Menghadiri sekaligus Membuka acara Workshop Gerakan Bhineka dengan Tema “Mengenal Kesulitan Belajar pada Anak, Berdamai dengan Matematika dan Pembelajaran Multisensori” di Aula Jimbarwana Lantai II, Kantor Bupati Jembrana, Sabtu (21/9). Kegiatan workshop guna membantu meningkatkan kesadaran dan pemahaman orang tua serta […]

  • Pameran Kerajinan dan UMKM di HUT Kota Negara Ke 130 Siap di Gelar

    Pameran Kerajinan dan UMKM di HUT Kota Negara Ke 130 Siap di Gelar

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 350
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Dalam rangka memeriahkan Hut Kota Negara ke 130 Tahun 2025, Pemerintah Kabupaten Jembrana kembali menggelar Pameran Kerajinan dan UMKM di areal Parkir Kantor Pemkab Jembrana. Kegiatan ini dijadwalkan berlangsung selama 18 hari, mulai 14 hingga 31 Agustus 2025. Terdapat 126 stan yang disediakan oleh panitia. Dari total stan yang tersedia, 78 unit dialokasikan […]

  • Mengejar Pahala Ramadhan di Bulan Penuh Berkah dan Rahmat

    Mengejar Pahala Ramadhan di Bulan Penuh Berkah dan Rahmat

    • calendar_month Jumat, 21 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 408
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bulan Ramadhan adalah waktu terbaik untuk memperbanyak amal kebaikan, termasuk bersedekah. Dahsyatnya sedekah di bulan Ramadhan bukan hanya membuka pintu rezeki, tetapi juga menghapus dosa, membantu sesama, dan menjadi pelindung di hari kiamat. Sehingga manfaatkan momentum ini untuk memperbanyak sedekah. Berjumlah 109 paket sembako terdiri lansia, duafa dan anak yatim, anak panti asuhan […]

  • Bupati Tamba Paparkan LKPJ Tahun 2023 dan Dua Ranperda

    Bupati Tamba Paparkan LKPJ Tahun 2023 dan Dua Ranperda

    • calendar_month Rabu, 13 Mar 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 322
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Rapat Paripurna I DPRD kabupaten Jembrana Masa Persidangan II Tahun Sidang 2023/2024 diselenggarakan di ruang sidang utama DPRD kabupaten Jembrana, Rabu (13/3). Rapat Paripurna mengagendakan penjelasan Bupati Jembrana terkait Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) tahun 2023 dan dua rancangan peraturan daerah. Dibuka oleh ketua DPRD kabupaten Jembrana Ni Made Sri Sutharmi, rapat Paripurna […]

expand_less