Wujudkan Apresiasi Untuk Lansia
Wujud Apresiasi Untuk Lansia, Peringatan HLUN di Jembrana Dipadukan Dengan HUT Korpri
- calendar_month 3 jam yang lalu
- visibility 47
- 0Komentar
Wujud Apresiasi untuk Lansia, Peringatan HLUN di Jembrana Dipadukan Rengan HUT Korpri Pemerintah Kabupaten Jembrana melalui Dinas Kesehatan menggelar peringatan Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN) ke-29 yang dipadukan dengan peringatan HUT Korpri tahun 2025. Kegiatan yang dipusatkan di Gedung Kesenian Bung Karno, Sabtu (8/11), berlangsung meriah dengan diikuti ratusan lansia dari berbagai kecamatan. Kepala Dinas […]
