RSU Negara

Proses Evakuasi Korban Tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya di Selat Bali
- calendar_month 10 jam yang lalu
- visibility 44
- 0Komentar
suarajembrana.com – Cuaca buruk yang melanda di perairan selat Bali mengakibatkan Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Tanu Pratama Jaya tenggelam di Selat Bali. Pada Kamis, (3/7/2025) pukul 12:10 dini hari. Kapal yang mengangkut 65 orang penumpang beserta kru Kapal mengalami kebocoran di ruang mesin hingga akhirnya terbalik. Hingga berita ini diturunkan, baru 6 orang ditemukan meninggal […]