Membuktikan Pelayanan Masyarakat
Membuktikan Pelayanan Masyarakat, Babinsa Amankan Upacara Pitra Yadnya
- calendar_month Jumat, 29 Des 2023
- visibility 247
- 0Komentar
Jembrana suarajembrana.com – Babinsa Desa Yeh Sumbul Koramil 1617-02/Mendoyo Pelda Ida Bagus Priada bersinergi dengan Bhabinkamtibmas melaksanakan pengamanan dan pengawalan kegiatan Upacara Pitra Yadnya bertempat di banjar Yeh santang, Desa Yeh Sumbul, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana. Kamis (28/12/2023). Pengamanan tersebut di laksanakan guna menciptakan rasa aman dan nyaman serta memperlancar mobilitas warga masyarakat yang mengikuti […]
