Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Olahraga » Ratusan Lansia Mengikuti Senam Bahagia Minggu Pagi

Ratusan Lansia Mengikuti Senam Bahagia Minggu Pagi

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Senin, 26 Jun 2023
  • visibility 362
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Ada 152 orang turut hadir senam lansia. Yang terdiri dari laki dan perempuan dengan mengupayakan agar sehat bugar dan ceria di usia lansia. Minggu pagi merupakan aktivitas santai selain bersama keluarga, juga olahraga merupakan menjaga kebugaran Oma dan Opa. Selain itu disajikan pula makanan sajian UMKM secara gratis. Tempat di area SPBU 5482216 Taman Ijo Gading, Kelurahan Pendem, Kecamatan Jembrana. Yang menampilkan panorama alami suasana tepian bantaran Sungai Ijo Gading, Minggu (25/06).

Dewi Supriani, SH, MH yang sering di sapa Anik Yahya yang merupakan pengusaha dan seorang advokat katakan, kegiatan minggu bersenam sehat bersama lansia yang paling sering di sapa Oma dan Opa agar senantiasa ceria, sehat bugar. Senam lansia dilakukan sebanyak 152 yang hadir merupakan kegembiraan bagi pribadi dan merasakan bersama makan gratis yang intinya membangkitkan UMKM. Dihari yang sama bahkan juga memberikan bantuan 150 anak yatim piatu berupa paket vocher belanja di minimarket disekitar area SPBU. Dari lintas Muhammadiyah putra dan putri, Hindu dari panti Asuhan Alas Kumara dan Kristen dari Alas Kasih sore nanti.

banner 336x280

“Jembrana Sehat mencakup seluruh masyarakat di Kabupaten Jembrana yang utama adalah para lansia (Oma dan Opa) bugar yang menampilkan Jembrana Kapha Yoga, kreatif, dan berbahagia. Sehat itu adalah sebuah tuntunan hidup sebagai umat manusia. Karena dengan menuntut sehat tentu kita mengantongi sebuah impian dan lahir ide kreatif. Yang menambah bahagia di usia senja adalah pula sifat berbagi dan menyantuni bagi yang kurang mampu,” katanya.

Anik juga jelaskan, di lokasi area parkir taman Ijo Gading yang dulu merupakan kumuh dan berjurang bahkan banyak binatang melata liar. Akan tetapi keuletan seorang ibu tentu bisa merubah paradigma yang kumuh menjadi panorama kembali ke alam yang asri dan lestari. Ada pula kamar joglo, area bermain anak di bantaran sungai Ijo Gading yang luas dengan faktor keamanan pembatas. Area gratis tempat perlengkapan bermain anak.

“Jangan pandang sesuatu dari yang buruk akan tetapi pandang dari sudut sebuah panorama kehidupan. Jangan pula melihat lansia berpangku tangan, tapi pandang mereka bisa aktivitas dan kreativitas dengan baik. Tak ada rugi bila pandai berbagi, sesuatu itu dengan perasaan bahagia dengan rasa bahagia baik lubuk hati yang paling dalam,” pungkasnya.

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tiga Hari Pelaksanaan Pameran UMKM Jembrana, Transaksi Tembus Ratusan Juta Rupiah

    Tiga Hari Pelaksanaan Pameran UMKM Jembrana, Transaksi Tembus Ratusan Juta Rupiah

    • calendar_month Jumat, 13 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 468
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pameran UMKM dalam rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun Kota Negara ke 129 dan Soft Opening Pasar Negara Bahagia berhasil menjadi magnet bagi ribuan masyarakat yang hadir setiap harinya. Pameran yang diselenggarakan mulai tanggal 10-14 September 2024 ini diikuti oleh lebih dari 106 peserta baik dari pengerajin, kuliner serta berbagai instansi juga ikut […]

  • Subsatgas Binluh Ops Patuh Agung 2025 Polres Jembrana Gencar Sosialisasi di Jalan

    Subsatgas Binluh Ops Patuh Agung 2025 Polres Jembrana Gencar Sosialisasi di Jalan

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 137
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Dalam rangka meningkatkan kesadaran dan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas, Subsatgas Binluh Operasi Patuh Agung 2025 Polres Jembrana melaksanakan kegiatan penyuluhan dan pemasangan spanduk imbauan di Jalan Umum Udayana, Negara, Rabu (16/7/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 10.00 hingga 12.00 WITA ini dipimpin langsung oleh Kasubsatgas Binluh, AKP I Nyoman Pasar, S.H., bersama sejumlah […]

  • Sebanyak 35 Anggota DPRD Jembrana Masa Bakti 2024-2029 Resmi Dilantik

    Sebanyak 35 Anggota DPRD Jembrana Masa Bakti 2024-2029 Resmi Dilantik

    • calendar_month Selasa, 13 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 92
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – DPRD Kabupaten Jembrana menggelar Rapat Paripurna dengan agenda Pengucapan Sumpah Janji Pimpinan DPRD Kabupaten Jembrana Masa Jabatan Tahun 2024-2029. Sebanyak 35 anggota DPRD Jembrana periode 2024-2029 resmi dilantik dan diambil sumpah/janjinya bertempat di Ruang Sidang Utama DPRD Kabupaten Jembrana, Selasa (13/8). Ketua DPRD Jembrana sementara dijabat oleh Ni Made Sri Sutharmi dari […]

  • Capai kerugian Rp.1,4 Milyar, Kandang Ayam Ludes Terbakar

    Capai kerugian Rp.1,4 Milyar, Kandang Ayam Ludes Terbakar

    • calendar_month Senin, 29 Jul 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 355
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Sebuah musibah kebakaran melanda kandang ayam milik I Made Wastika di Lingkungan Petapan Persidi, Kelurahan Tegal Cangkring, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana pada Senin (29/7/24) pagi. Peristiwa ini menyebabkan ribuan ekor ayam hangus terbakar dan kerugian ditaksir mencapai Rp1,4 miliar. Berdasarkan informasi yang diperoleh, kebakaran pertama kali diketahui oleh seorang warga sekitar pukul […]

  • Nyanyian Alam, Kicau Mania Mertasari Bird Arena

    Nyanyian Alam, Kicau Mania Mertasari Bird Arena

    • calendar_month Rabu, 4 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 451
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Nyanyian alam, ajang latihan para pecinta burung Mania di Mertasari Bird Arena. Luas arena 10 are, cukup apik dan potensial. Berlokasi di Lingkungan Mertasari, Kelurahan Loloan Timur, Kecamatan Jembrana, Jembrana Bali. Bertajuk Selasa BNR, di geber mulai pukul 15.00 wita, ternyata banyak di gandrungi para pecinta kicau Mania. Kepala Kewilayahan yang hobi burung […]

  • Pemkab Jembrana Dukung KUD Untuk Beli Gabah Petani, Kemudian Hasil Beras di Beli ASN

    Pemkab Jembrana Dukung KUD Untuk Beli Gabah Petani, Kemudian Hasil Beras di Beli ASN

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 255
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana memberikan dukungan kepada Koperasi Unit Desa untuk membeli gabah petani dengan harga yang layak. Gabah tersebut diolah menjadi beras dan dibeli kembali oleh ASN di lingkungan Pemkab Jembrana. Inilah bentuk keberpihakan Pemkab untuk petani. Dari petani untuk rakyat, dari rakyat kembali ke petani. Siklus ekonomi lokal yang saling menguatkan petani terbantu, […]

expand_less