Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pemerintah » Pemkab Jembrana Raih Penghargaan Terbaik II dari Kanwil DJP Bali

Pemkab Jembrana Raih Penghargaan Terbaik II dari Kanwil DJP Bali

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Kamis, 14 Des 2023
  • visibility 622
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Pemerintah Daerah Kabupaten Jembrana meraih penghargaan Terbaik II sebagai Pemerintah Daerah Penyedia Data Perpajakan Dengan Kualitas Data Terbaik Tahun 2023 dari Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Bali.

Penghargaan tersebut diserahkan oleh Pejabat Kanwil DJP Bali kepada Bupati Jembrana, I Nengah Tamba yang didampingi Sekda I Made Budiasa, dan Kepala BPKAD, I Komang Wiasa di ruang rapat Bupati Jembrana, Rabu (13/12).

banner 336x280

Bupati Tamba mengapresiasi capaian ini. Ia berpesan agar capaian ini bisa terus dijaga bahkan lebih ditingkatkan lagi. “Selamat untuk kita semua, perolehan penghargaan ini agar dapat dipertahankan dan terus ditingkatkan,” ungkapnya.

Terlebih lagi yang namanya pajak adalah pungutan kepada masyarakat, sehingga dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat agar betul betul diutamakan dan memberikan yang terbaik.

“Koordinasi antar OPD harus terjalin dengan baik karena apapun yang kita dapatkan adalah hasil dari kerja keras bersama serta koordinasi yang sudah terjalin baik,” ucapnya.

Sementara itu, Kepala Bidang P2 Humas Kanwil DJP Bali Waskito Eko Nugroho menuturkan penghargaan ini berkat Implementasi yang baik dari Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara Pemkab Jembrana dan DJP Bali. “Yakni dari sisi tukar menukar data untuk meningkatkan kepatuhan dan keakuratan data perpajakan, baik pajak pusat maupun pajak daerah,” tuturnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pelatihan dan Sertifikasi Offline Operator Forklift Kelas I Sertifikasi Kemnaker RI

    Pelatihan dan Sertifikasi Offline Operator Forklift Kelas I Sertifikasi Kemnaker RI

    • calendar_month Senin, 5 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 443
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pelatihan dan sertifikasi offline operator Forklift kelas 1 sertifikasi Kemnaker RI di Ruang Rapat Kantor Desa Pengambengan, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana- Bali. Pelatihan yang diselenggarakan dari tanggal 5 sampai dengan tanggal 8 Agustus 2024. Materi PT Esa Solusi Mandiri. Sebanyak 19 peserta yang ikut serta. Dengan materi terang penggunaan operasional, tugas dan […]

  • Dua Korban Mengalami Luka Bakar Akibat Kompor Mayat Meledak

    Dua Korban Mengalami Luka Bakar Akibat Kompor Mayat Meledak

    • calendar_month Kamis, 28 Des 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 406
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kompor mayat meledak saat prosesi ngaben di Setra Desa Pakraman Yehsumbul, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana, Kamis (28/12). Akibatnya, dua orang terbakar. Diketahui dua korban adalah I Gusti Ngurah Kade Sandia (70) dan I Gusti Ngurah Kade Arta (70). Keduanya merupakan warga Desa Yehsumbul yang bertugas sebagai juru ngaben. Perbekel Yehsumbul I Putu […]

  • Kejora Cup IV 2025 Resmi Dibuka, 32 Tim Futsal SD Se-Kabupaten Jembrana Siap Bersaing

    Kejora Cup IV 2025 Resmi Dibuka, 32 Tim Futsal SD Se-Kabupaten Jembrana Siap Bersaing

    • calendar_month Senin, 16 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 445
    • 0Komentar

    Kejuaraan Futsal Antar SD se-Kabupaten Jembrana “KEJORA CUP IV 2025” resmi dibuka oleh Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, yang ditandai dengan tendangan kick off di GOR Kresna Jvara, Senin (16/6). Turnamen bergengsi tingkat sekolah dasar ini diikuti oleh 32 tim dari berbagai SD di wilayah Jembrana. Didampingi Wabup IGN Patriana Krisna (Ipat), Bupati Kembang […]

  • HUT Ke- 89 RSU Negara, Manjakan Penunggu Pasien dengan Pojok Wifi dan Launching Bank Sampah

    HUT Ke- 89 RSU Negara, Manjakan Penunggu Pasien dengan Pojok Wifi dan Launching Bank Sampah

    • calendar_month Jumat, 15 Des 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 385
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bupati I Nengah Tamba melaunching wifi corner dan Bank Sampah di Rumah Sakit Umum Negara, Jumat (15/12). Peresmian tersebut bertepatan dengan peringatan Hari Ulang Tahun Rumah Sakit Umum Negara ke-89, yang juga diisi dengan kegiatan Jalan Sehat. Dengan mengambil tema “Bersama Memajukan RSU Negara Menuju Masyarakat Jembrana Sehat Dan Bahagia” peringatan Hut […]

  • Pembelajaran Matematika Metode Gasing di Jajaran Korem 163/Wira Satya

    Pembelajaran Matematika Metode Gasing di Jajaran Korem 163/Wira Satya

    • calendar_month Kamis, 5 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 573
    • 0Komentar

    Denpasar suarajembrana.com – Bertempat di Aula Ngurah Rai Rindam IX/Udayana, Jalan Kapten Piere Tendean, Desa Banjar Anyar, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan telah berlangsung kegiatan Upacara Pembukaan penyelenggaraan pembelajaran Matematika. Dengan Tema “Membangun Negeri Cerdas Bersama TNI-AD dengan Metode Gasing”, bagi Prajurit TNI – AD jajaran Korem 163/Wira Satya Tahun 2024 oleh Kasrem 163/Wira Satya Kol. […]

  • Jajanan Khas Bali Yang Merupakan Rekomendasi Liburan

    Jajanan Khas Bali Yang Merupakan Rekomendasi Liburan

    • calendar_month Sabtu, 24 Jun 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 794
    • 0Komentar

    Bali suarajembrana – Bali tidak hanya menawarkan keindahan panorama alam dan budayanya, namun juga keanekaragaman kuliner yang masih menarik untuk diketahui. Selain yang memang menjadi kuliner khas Bali yang terdiri dari rempah-rempahnya dengan ciri khas rasa yang pedas, Bali juga menawarkan kuliner dengan rasa yang manis yang bisa anda nikmati ketika berkunjung ke Pulau yang […]

expand_less