Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pembelajaran Matematika Metode Gasing di Jajaran Korem 163/Wira Satya

Pembelajaran Matematika Metode Gasing di Jajaran Korem 163/Wira Satya

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Kamis, 5 Sep 2024
  • visibility 547
  • comment 0 komentar

Denpasar suarajembrana.com – Bertempat di Aula Ngurah Rai Rindam IX/Udayana, Jalan Kapten Piere Tendean, Desa Banjar Anyar, Kecamatan Kediri, Kabupaten Tabanan telah berlangsung kegiatan Upacara Pembukaan penyelenggaraan pembelajaran Matematika.

Dengan Tema “Membangun Negeri Cerdas Bersama TNI-AD dengan Metode Gasing”, bagi Prajurit TNI – AD jajaran Korem 163/Wira Satya Tahun 2024 oleh Kasrem 163/Wira Satya Kol. Inf. Leo Agung Priyo Sambodo digelar Rindam IX/Udayana selama 14 hari mulai tanggal 5 sampai 18 september 2024 yang diikuti oleh peserta 45 orang pada hari Kamis (5/9/2024).

banner 336x280

Hadir dalam kegiatan tersebut Aspers Kasdam IX/Udayana diwakili Pabandyadik Spersdam IX/Udayana, Kasirenrem 163/Wira Satya, Para Kasi Kasrem 163/Wira Satya, Para Dandim Jajaran Korem 163/Wira Satya, Danyonif 741/GN diwakilkan, Para peserta pembekalan.

Sambutan Danrem 163/Wira Satya yang disampaikan oleh Kasrem 163/Wira Satya yang mengucapkan terima kasih kepada seluruh peserta yang telah menyempatkan diri hadir untuk mengikuti kegiatan Pembukaan penyelenggaraan pembelajaran matematika metode gasing bagi Prajurit TNI-AD jajaran Korem 163/Wira Satya Tahun 2024.

“Sesuai arahan dan kebijakan bapak KASAD yaitu untuk mewujudkan dan meningkatkan sumber daya manusia unggul salah satunya melalui pelatihan matematika dasar metode gasing bagi prajurit TNI secara terus-menerus dan berkelanjutan. Matematika adalah bidang studi yang menemukan dan mengorganisasikan metode teori yang dikembangkan dan dibuktikan untuk kebutuhan ilmu-ilmu yang jenis atau sains. Dan matematika itu sendiri dan ini sangat erat hubungannya dengan kehidupan keseharian terutama di bidang militer’ ungkapnya.

Kol. Inf. Leo Agung Priyo Sambodo berharap agar para peserta pelatihan ini dapat mengikuti kegiatan ini dengan sungguh-sungguh dan memperhatikan materi yang diberikan sehingga menghasilkan output yang baik.

Diakhir sambutan Kasrem 163/Wira Satya Kol. Inf. Leo Agung Priyo Sambodo membuka kegiatan pembelajaran matematika metode gasing bagi Prajurit TNI-AD jajaran Korem 163/Wira Satya Tahun 2024. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pengolahan Beras Terpadu Jembrana Resmi beroperasi, Untuk Ketahanan Pangan Menyambut Jembrana Emas

    Pengolahan Beras Terpadu Jembrana Resmi beroperasi, Untuk Ketahanan Pangan Menyambut Jembrana Emas

    • calendar_month Minggu, 22 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 299
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kabupaten Jembrana kini resmi memiliki Sentra Pengolahan Beras Terpadu (SPBT) yang dibangun atas bantuan Kementerian BUMN melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (CSR) dari Bank Mandiri. Fasilitas ini diharapkan dapat menopang ketahanan pangan di wilayah barat Pulau Bali dan meningkatkan kesejahteraan petani lokal. Bupati Jembrana, I Nengah Tamba, menyampaikan apresiasi kepada […]

  • Dukung Positif Musik Anak Bertema Kita Indonesia

    Dukung Positif Musik Anak Bertema Kita Indonesia

    • calendar_month Minggu, 20 Agt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 393
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Konsep belajar merdeka merupakan pendidikan yang penerapannya tidak hanya di sekolah akan tetapi anak di bina baik orang tua agar tidak mengekang anak dalam menuntut ilmu pendidikan. Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf.Teguh Dwi Raharja,S.sos didampingi Kadis Pariwisata dan Kebudayaan Anak Agung Komang Sapta Negara, SE.,MM. Yang diikuti 78 anak yang dari usia 6 […]

  • Bupati Kembang Hartawan Teken Permohonan Persetujuan Pelepasan HPL Gilimanuk

    Bupati Kembang Hartawan Teken Permohonan Persetujuan Pelepasan HPL Gilimanuk

    • calendar_month Rabu, 5 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 356
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Komitmen memperjuangkan pelepasan tanah Gilimanuk dari HPL ke SHM, ditunjukan Bupati Kembang Hartawan bersama Wabup Patriana Krisna diawal masa pemerintahannya. Setelah, Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan menandatangi surat permohonan Persetujuan Pelepasan HPL Gilimanuk yang ditujukan kepada Ketua DPRD Jembrana. Bahkan penandatangan surat tersebut, disaksikan langsung oleh Gubernur Bali, Wayan Koster di Jayasabha […]

  • Bupati Tamba Buka Workshop Gerakan Bhineka Bantu Kenali Kesulitan Belajar Anak

    Bupati Tamba Buka Workshop Gerakan Bhineka Bantu Kenali Kesulitan Belajar Anak

    • calendar_month Sabtu, 21 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 576
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Nengah Tamba didampingi Bunda PAUD Jembrana Ny. Candrawati Tamba, Menghadiri sekaligus Membuka acara Workshop Gerakan Bhineka dengan Tema “Mengenal Kesulitan Belajar pada Anak, Berdamai dengan Matematika dan Pembelajaran Multisensori” di Aula Jimbarwana Lantai II, Kantor Bupati Jembrana, Sabtu (21/9). Kegiatan workshop guna membantu meningkatkan kesadaran dan pemahaman orang tua serta […]

  • Secara Tegas Pemkab Jembrana Ajak Stakeholder Komitmen Bersama Lindungi PMI

    Secara Tegas Pemkab Jembrana Ajak Stakeholder Komitmen Bersama Lindungi PMI

    • calendar_month Kamis, 18 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 330
    • 0Komentar

    Jembrana  suarajembrana.com – Untuk memberikan pemahaman regulasi mencegah penempatan PMI secara ilegal. Pemerintah Kabupaten Jembrana melalui Dinas Tenaga Kerja dan Perindustrian (Nakerperind) terus gencar melakukan sosialisasi perlindungan Pekerja Migran Indonesia (PMI) ) Pra dan Purna Penempatan sebagai langkah untuk meminimalisasi PMI non-prosedural atau ilegal dan menangkap peluang kerja ke luar negeri sebagai PMI prosedural (Legal). […]

  • Ribuan Anak PAUD-SD Ikuti Gebyar Anak Usia Dini di Jembrana

    Ribuan Anak PAUD-SD Ikuti Gebyar Anak Usia Dini di Jembrana

    • calendar_month Rabu, 18 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 117
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Sebanyak 1.800 anak usia dini yang terdiri dari anak-anak PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini) dan Sekolah Dasar fase awal mengikuti kegiatan Gebyar Anak Usia Dini yang diselenggarakan oleh oleh Pemerintah Kabupaten Jembrana di GOR Kresna Jvara, Jembrana, Rabu (18/9). Bupati Jembrana I Nengah Tamba bersama Bunda PAUD Jembrana, Ny. Candrawati Tamba yang […]

expand_less