Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Pasutri Menipu Modus Penggandaan Uang

Pasutri Menipu Modus Penggandaan Uang

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Jumat, 15 Mar 2024
  • visibility 379
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Akhirnya Polres Jembrana membekuk Pasangan Suami Istri (Pasutri) berinisial AI (33) tahun dan MI (40) tahun. Pasutri itu diduga menipu dengan modus dapat menggandakan uang melalui jalan gaib.

Kapolres Jembrana, AKBP Endang Tri Purwanto, mengatakan kasus ini bermula saat salah satu korban, KAS, mengalami kesulitan uang. KAS lalu menceritakan masalah itu kepada kakak iparnya, IKC.

banner 336x280

IKC mengenalkan KAS dengan AL yang mengaku memiliki teman yang bisa membantu mendatangkan uang melalui ritual. “AL mengantarkan korban (KAS) dan IKC ke rumah tersangka AI di Banyuwangi untuk meminta bantuan ritual tersebut,” kata Endang saat konferensi pers di Mapolres Jembrana, Jumat (15/3).

AI meminta KAS membeli dua koper sebagai wadah uang yang akan datang. Korban juga diajak melakukan ritual di Hutan Alas Purwo, Banyuwangi, dan di sebuah kamar suci di rumah AI. Meminta sejumlah uang kepada KAS untuk keperluan ritual lanjutan. KAS

Setelah beberapa waktu, KAS membuka koper yang diterimanya dari AI. Ternyata, koper tersebut tidak berisi uang, melainkan hanya satu gulung kain kuning dan pasir putih. Nominal yang senilai Rp.59 juta yang ditransfer via bank pun raib.

Hingga KAS melaporkan kejadian tersebut ke Polres Jembrana. Polisi kemudian menyelidiki kasus tersebut dan menangkap AI dan MI di Banyuwangi.

“Kedua tersangka dijerat Pasal 378 KUHP atau Pasal 372 KUHP juncto Pasal 55 ayat (1) ke-1e KUHP atau Pasal 56 ke-1e KUHP dengan ancaman hukuman penjara minimal 5 tahun,” ujar Kapolres. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tiga Hari Pelaksanaan Pameran UMKM Jembrana, Transaksi Tembus Ratusan Juta Rupiah

    Tiga Hari Pelaksanaan Pameran UMKM Jembrana, Transaksi Tembus Ratusan Juta Rupiah

    • calendar_month Jumat, 13 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 470
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pameran UMKM dalam rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun Kota Negara ke 129 dan Soft Opening Pasar Negara Bahagia berhasil menjadi magnet bagi ribuan masyarakat yang hadir setiap harinya. Pameran yang diselenggarakan mulai tanggal 10-14 September 2024 ini diikuti oleh lebih dari 106 peserta baik dari pengerajin, kuliner serta berbagai instansi juga ikut […]

  • ASN Pemkab Jembrana Gelar Aksi Gotong Royong Cegah Banjir di Civic Center

    ASN Pemkab Jembrana Gelar Aksi Gotong Royong Cegah Banjir di Civic Center

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.003
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Mengantisipasi potensi banjir yang kerap terjadi di sekitar Jalan Surapati (kawasan civic centre) terutama saat musim hujan, Pemerintah Kabupaten Jembrana menggelar kegiatan gotong royong pembersihan lingkungan pada Jumat pagi (3/10). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, bersama Wakil Bupati IGN Patriana Krisna, serta diikuti oleh Aparatur Sipil Negara […]

  • Bupati Kembang Resmikan Program Bedah Rumah, Empat Keluarga Kurang Mampu Kini Punya Hunian Layak

    Bupati Kembang Resmikan Program Bedah Rumah, Empat Keluarga Kurang Mampu Kini Punya Hunian Layak

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 358
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Wujud kepedulian bagi masyarakat kurang mampu, Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, menyerahkan bantuan bedah rumah kepada empat keluarga di Kecamatan Negara, Selasa (19/8). Bantuan ini merupakan hasil kerja sama antara Badan Usaha Milik Desa Bersama (Bumdes Bersama) dan Lembaga Keuangan Desa (LKD) Kecamatan Negara untuk menghadirkan rumah yang layak huni bagi warga. […]

  • Bupati Tamba Tinjau Warga Yang Terdampak Bencana Angin Kencang

    Bupati Tamba Tinjau Warga Yang Terdampak Bencana Angin Kencang

    • calendar_month Kamis, 12 Des 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 337
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Hujan deras yang disertai angin puting beliung menerjang wilayah Kabupaten Jembrana beberapa hari lalu mengakibatkan sejumlah rumah warga rusak parah. Mengetahui warganya terkena musibah Bupati Jembrana I Nengah Tamba tinjau langsung warga yang menjadi korban bencana, Kamis (12/12) di Banjar Pebuahan, Desa Banyubiru, Kecamatan Negara. Sebagai wujud kepedulian Bupati Tamba menyalurkan bantuan berupa […]

  • Musrenbang Polda Bali 2025: Tegaskan Sinergi Ketahanan Pangan dan Stabilitas Keamanan

    Musrenbang Polda Bali 2025: Tegaskan Sinergi Ketahanan Pangan dan Stabilitas Keamanan

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 260
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Kapolres Jembrana, AKBP Kadek Citra Dewi Suparwati, S.H., S.I.K., M.I.K., menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Polda Bali Tahun 2025 yang dibuka secara resmi oleh Kapolda Bali Irjen Pol. Daniel Adityajaya, S.I.K., M.Si., di Hotel Grand Santhi, Denpasar, Rabu (20/8). Musrenbang tahun ini mengusung tema “Polda Bali yang Presisi Mendukung Peningkatan Produktivitas Swasembada Pangan, […]

  • Wabup Ipat Hadiri Perayaan Paskah PWKI Kabupaten Jembrana

    Wabup Ipat Hadiri Perayaan Paskah PWKI Kabupaten Jembrana

    • calendar_month Sabtu, 10 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 253
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana Patriana Krisna menghadiri perayaan Paskah PWKI (Persatuan Wanita Kristen Indonesia) DPC Jembrana pada Sabtu 10/05/2025, di Panti Asuhan Widya Asih 2, Desa Blimbingsari, Kecamatan Melaya, Jembrana. Perayaan Paskah ini mengambil tema “Damai Sejahtera Kristus di Tengah Keluarga”, dengan Sub Tema “Peran Perempuan dalam mewujudkan Damai Sejahtera di Rumah Tangga”. Wabup […]

expand_less