Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Menyulam Makna Penguatan Kultur Kebhinekaan Dalam Kehidupan Bermasyarakat

Menyulam Makna Penguatan Kultur Kebhinekaan Dalam Kehidupan Bermasyarakat

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Sabtu, 11 Jan 2025
  • visibility 574
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Evaluasi hasil pelatihan yang diadakan Maarif Institute. Tahun 2024 saat itu diadakan pelatihan dan penguatan ragam kultur ke Bhineka Tunggal Ika dalam corak ragam agama, budaya, dan juga kebudayaan. Dimana secara fungsional nilai kemanusiaan, mendorong aktualitas kebhinekaan, memperluas kekuatan partisipasi di masyarakat, dan melestarikan warisan corak ragam budaya serta mempromosikan nilai-nilai kemanusiaan yang universal.

Dengan demikian diadakan evaluasi sejauh mana peserta di Bali telah menerapkan langsung. Diadakan zoom meeting ini untuk mengingat dan melanjutkan sebagai bukti nafas kebangsaan.

banner 336x280

Mohammad Shofan, Direktur Riset Maarif Institute, katakan saat zoom meeting kepada 24 peserta dari Kabupaten Jembrana di ruang rapat Kantor Camat Negara, mengulas pemahaman selama pelatihan tahun 2024 lalu apa sudah diterapkan. Baik lembaga masyarakat, institusi pemerintah, dan juga di dunia pendidikan. Dan juga menjadi catatan dan bahan evaluasi di tahun 2025 sebagai insani yang penuh dinamika dan tentu problem yang bisa diselesaikan secara bijak dan arif, Sabtu (11/01/2025).

Salah satu peserta Camat Negara Wayan Andy Suka Anjasmara, S.STP., M.M. menjelaskan tentang dinamika kultur dalam unsur institusi pemerintah. Hal ini perlu kebijaksanaan yang ditentukan dan dorongan. “Sehingga ilmu yang diberikan Maarif Institute memang terbukti jitu. Baik itu gejolak dan gesekan dapat diselesaikan dengan bijak dan tepat. Dan diupayakan tak hanya itu saja, Buku-buku sebagai bahan referensi bisa juga dibagikan sebagai modal rumus penjabaran di masyarakat,” ujar Andy.

Sementara secara gamblang di pandu langsung oleh Dr. Muqowim, S.Ag., M.A katakan, sangat berterimakasih acara ini. Kualitas diri kita bisa menjalankan secara alami. Jalin komunitas secara positif, dan zoom meeting ini bisa juga saling menyampaikan informasi sebagai luapan yang kita alami bersama.

“Sehingga tentu memperlakukan setiap orang tentu yang berbeda-beda. Dalam hal kultur keluarga pun demikian, bahkan ragam konotasi beragama. Artinya memahami da menyeragamkan sebuah rasa kebersamaan dan saling mengenal. Tentu dalam kata yaitu komunikasi,” tuturnya dihadapan 24 peserta.

Menurut Muqowim, kesalahan komunikasi berupa memberi penghakiman secara moral, senang membanding-bandingkan diri dan menyangkal tanggungjawab. Ini saling memahami dalam konteks berupa menghargai ragam rasa kebersamaan.

“Poin penting dalam NVC (Non-Violent Communication) nilai positif baik itu aktivitas sekecil mungkin. Dengan rasa kesadaran sehingga terarah. Menjadi sebuah kepuasan batin, dan bisa rasa bersyukur. Dan apa yang kita lakukan terbukti dapat membias pada lingkungan itu sendiri,” jelas Muqowim.

Secara garis besar ia juga tegaskan, fokus pada memperbaiki dan mengendalikan diri sendiri, bukan orang lain. Dan diharapkan semua peserta dari kalangan pemerintah, lembaga sosial masyarakat atau bidang agama, pendidikan dan juga elemen masyarakat serta di dunia pekerja.™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Kembang Hartawan Buka Turnamen Billiard Dapat Melahirkan Atit Handal

    Bupati Kembang Hartawan Buka Turnamen Billiard Dapat Melahirkan Atit Handal

    • calendar_month Jumat, 7 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 396
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan didampingi Wakil Bupati Jembrana IGN Patriana Krisna (Ipat) menghadiri sekaligus membuka Tournament Biliard Texas Pratama Cup II, Jumat (7/3)Tournament tersebut dilaksanakan selama tiga hari mulai tanggal 7 sampai dengan 9 Maret 2025 bertempat di Balai Banjar Lelateng, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana. Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan […]

  • Pindah Lokasi Berangsur-Angsur Para Pedagang Pasar Negara

    Pindah Lokasi Berangsur-Angsur Para Pedagang Pasar Negara

    • calendar_month Senin, 14 Agt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 389
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Sesuai surat edaran, pedagang diberikan waktu satu minggu untuk mengosongkan Pasar Negara yang akan direnovasi itu. Ada dua tempat relokasi yakni di Pasar Ijo Gading dan areal parkir Kantor Bupati Jembrana siap, pedagang Pasar Umum Negara mulai pindah. Sebelumnya sudah ada belasan pedagang yang mendahului pindah. Bahkan surat edaran pemkab Jembrana, pedagang […]

  • Bupati Kembang Serahkan SK CPNS 2024, Tekankan Integritas dan Pelayanan Publik yang Humanis

    Bupati Kembang Serahkan SK CPNS 2024, Tekankan Integritas dan Pelayanan Publik yang Humanis

    • calendar_month Senin, 2 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 329
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati I Made Kembang Hartawan secara resmi menyerahkan Surat Keputusan (SK) Pengangkatan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Formasi Tahun 2024 kepada 15 orang di lingkungan Pemerintah Kabupaten Jembrana, Senin (2/6/2025) usai apel rutin Pemkab Jembrana. Dalam sambutannya, Bupati Kembang menyampaikan selamat kepada seluruh CPNS atas pengangkatan rekan-rekan dan selamat bergabung di Pemkab Jembrana. […]

  • “Satya Braya Jembrana”, Sampaikan Realisasi Program Prioritas Pada 100 Hari BangIpat

    “Satya Braya Jembrana”, Sampaikan Realisasi Program Prioritas Pada 100 Hari BangIpat

    • calendar_month Minggu, 1 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 314
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Malam Puncak penyampaian laporan 100 hari kepemimpinan Bupati dan Wakil Bupati Jembrana periode 2025-2030, I Made Kembang Hartawan dan I Gede Ngurah Patriana Krisna mengambil tema “Satya Braya Jembrana. Setia Pada Janji, Bersama Untuk Masyarakat” di Gedung Kesenian Ir. Soekarno pada Sabtu 31/05/2025. Rangkaian kegiatan telah dimulai sejak pukul 06.00 Wita bersama seluruh […]

  • Kapolres Jembrana Sinergi Bersama Unsur Adat Menjaga Stabilitas Keamanan dan Ketertiban

    Kapolres Jembrana Sinergi Bersama Unsur Adat Menjaga Stabilitas Keamanan dan Ketertiban

    • calendar_month Jumat, 11 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 283
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Untuk mempererat sinergi dengan unsur adat dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, Kapolres Jembrana, AKBP Kadek Citra Dewi Suparwati, S.H., S.I.K., M.I.K., melaksanakan kegiatan Jumat Curhat bersama Majelis Desa Adat (MDA) Kabupaten Jembrana, Jumat (11/7/2025). Kegiatan yang berlangsung di Kantor MDA Jembrana di Jalan Ngurah Rai, Kelurahan Dauhwaru ini disambut hangat oleh […]

  • Sihumas Polres Jembrana Raih Dua Penghargaan Bergengsi

    Sihumas Polres Jembrana Raih Dua Penghargaan Bergengsi

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 312
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Seksi Humas Polres Jembrana. Dalam Rapat Kerja Teknis ( Rakernis ) Bidang Kehumasan T.A. 2025 yang diselenggarakan oleh Bidang Hubungan Masyarakat ( Bid Humas ) Polda Bali yang bertempat di Hotel Nirmala, Denpasar. Selasa. (15/7/2025). Dalam kegiatan tersebut, Sihumas Polres Jembrana sukses menyabet dua penghargaan bergengsi sebagai “Terbaik […]

expand_less