Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Menyulam Makna Penguatan Kultur Kebhinekaan Dalam Kehidupan Bermasyarakat

Menyulam Makna Penguatan Kultur Kebhinekaan Dalam Kehidupan Bermasyarakat

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Sabtu, 11 Jan 2025
  • visibility 609
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Evaluasi hasil pelatihan yang diadakan Maarif Institute. Tahun 2024 saat itu diadakan pelatihan dan penguatan ragam kultur ke Bhineka Tunggal Ika dalam corak ragam agama, budaya, dan juga kebudayaan. Dimana secara fungsional nilai kemanusiaan, mendorong aktualitas kebhinekaan, memperluas kekuatan partisipasi di masyarakat, dan melestarikan warisan corak ragam budaya serta mempromosikan nilai-nilai kemanusiaan yang universal.

Dengan demikian diadakan evaluasi sejauh mana peserta di Bali telah menerapkan langsung. Diadakan zoom meeting ini untuk mengingat dan melanjutkan sebagai bukti nafas kebangsaan.

banner 336x280

Mohammad Shofan, Direktur Riset Maarif Institute, katakan saat zoom meeting kepada 24 peserta dari Kabupaten Jembrana di ruang rapat Kantor Camat Negara, mengulas pemahaman selama pelatihan tahun 2024 lalu apa sudah diterapkan. Baik lembaga masyarakat, institusi pemerintah, dan juga di dunia pendidikan. Dan juga menjadi catatan dan bahan evaluasi di tahun 2025 sebagai insani yang penuh dinamika dan tentu problem yang bisa diselesaikan secara bijak dan arif, Sabtu (11/01/2025).

Salah satu peserta Camat Negara Wayan Andy Suka Anjasmara, S.STP., M.M. menjelaskan tentang dinamika kultur dalam unsur institusi pemerintah. Hal ini perlu kebijaksanaan yang ditentukan dan dorongan. “Sehingga ilmu yang diberikan Maarif Institute memang terbukti jitu. Baik itu gejolak dan gesekan dapat diselesaikan dengan bijak dan tepat. Dan diupayakan tak hanya itu saja, Buku-buku sebagai bahan referensi bisa juga dibagikan sebagai modal rumus penjabaran di masyarakat,” ujar Andy.

Sementara secara gamblang di pandu langsung oleh Dr. Muqowim, S.Ag., M.A katakan, sangat berterimakasih acara ini. Kualitas diri kita bisa menjalankan secara alami. Jalin komunitas secara positif, dan zoom meeting ini bisa juga saling menyampaikan informasi sebagai luapan yang kita alami bersama.

“Sehingga tentu memperlakukan setiap orang tentu yang berbeda-beda. Dalam hal kultur keluarga pun demikian, bahkan ragam konotasi beragama. Artinya memahami da menyeragamkan sebuah rasa kebersamaan dan saling mengenal. Tentu dalam kata yaitu komunikasi,” tuturnya dihadapan 24 peserta.

Menurut Muqowim, kesalahan komunikasi berupa memberi penghakiman secara moral, senang membanding-bandingkan diri dan menyangkal tanggungjawab. Ini saling memahami dalam konteks berupa menghargai ragam rasa kebersamaan.

“Poin penting dalam NVC (Non-Violent Communication) nilai positif baik itu aktivitas sekecil mungkin. Dengan rasa kesadaran sehingga terarah. Menjadi sebuah kepuasan batin, dan bisa rasa bersyukur. Dan apa yang kita lakukan terbukti dapat membias pada lingkungan itu sendiri,” jelas Muqowim.

Secara garis besar ia juga tegaskan, fokus pada memperbaiki dan mengendalikan diri sendiri, bukan orang lain. Dan diharapkan semua peserta dari kalangan pemerintah, lembaga sosial masyarakat atau bidang agama, pendidikan dan juga elemen masyarakat serta di dunia pekerja.™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergitas TNI AL dan TNI AD Dalam Patroli Menyusuri Pesisir Perairan Pantai Play Button

    Sinergitas TNI AL dan TNI AD Dalam Patroli Menyusuri Pesisir Perairan Pantai

    • calendar_month Selasa, 8 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 533
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pencarian korban tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya terus diupayakan semaksimal mungkin. Ini dibuktikan sinergitas TNI AL yang dikomandoi Letda Laut I Komang Didik Wirahadi bersama Danramil 01/Negara Kapten Abdul Wahid. Dalam pencarian utamakan keselamatan diri dan perhatikan kondisi cuaca serta arus laut. Pencarian menyisir Pesisir Pantai Pengambengan, Pesisir Pantai Banyubiru, Pesisir Pantai Candikusuma […]

  • Resmi Dibuka, Liga Jembrana Piala Bupati Cup 2025 Jadi Ajang Cetak Bibit Atlet Sepakbola Daerah

    Resmi Dibuka, Liga Jembrana Piala Bupati Cup 2025 Jadi Ajang Cetak Bibit Atlet Sepakbola Daerah

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.428
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Liga Jembrana Piala Bupati Cup 2025 resmi bergulir, Jumat (14/11) di Stadion Pecangakan, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan Jembrana. Event yang digagas Askab PSSI Jembrana ini menjadi ajang tahunan dalam upaya melahirkan bibit-bibit atlet sepakbola yang akan diproyeksikan tampil pada Porprov 2027 di Singaraja. Ketua Panitia, I Komang Adiyasa, menjelaskan bahwa liga ini merupakan program […]

  • Sat Reskrim Buleleng Berhasil Ungkap Pemburu Satwa Dilindungi

    Sat Reskrim Buleleng Berhasil Ungkap Pemburu Satwa Dilindungi

    • calendar_month Jumat, 3 Nov 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 388
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kasus perburuan hewan dilindungi yang terjadi di Kawasan Taman Nasional Bali Barat (TNBB) pada hari Sabtu tanggal 14 Oktober 2023, berhasil diungkap oleh Sat Reskrim Polres Buleleng pada hari Kamis (02/11). Melalui press release yang digelar di Taman Nasional Bali Barat. Kasat Reskrim AKP Arung Wiratama S.T.K., S.I.K, seijin Kapolres Buleleng AKBP […]

  • Pemkab Jembrana Segera Luncurkan Program Permodalan Bagi PMI Jembrana

    Pemkab Jembrana Segera Luncurkan Program Permodalan Bagi PMI Jembrana

    • calendar_month Senin, 26 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 505
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana segera Luncurkan Program fasilitasi permodalan bagi Pekerja Migran Indonesia (PMI) dan Peserta Pemagangan Luar Negeri (PPLN). Bantuan nantinya berupa Kredit Bersubsidi bagi PMI dan PPLN yang memenuhi persyaratan. Hal tersebut disampaikan Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat), saat melepas keberangkatan 36 Alumni DTC Jembrana yang akan bekerja […]

  • Bocah 8 Tahun Hanyut Terseret Arus Ditemukan Nelayan

    Bocah 8 Tahun Hanyut Terseret Arus Ditemukan Nelayan

    • calendar_month Minggu, 3 Sep 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 368
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Upaya tim gabungan akhirnya menemukan titik terang, setelah masuk masa pencarian 2 hari jenazah Muhammad Bintang Rihaldi (8) tahun yang tinggal di Dusun Ketapang Lampu Desa Pengambengan. Ditemukan 2 mil (4 km) dari awal saat tenggelam, saat itu ditemukan seorang nelayan Samsudin asal Banjar Rening Desa Cupel. Penemuan jenazah kisaran pukul 08.05 […]

  • Inspirasi Kebangkitan Umat Islam di Mulai dari Masjid Menuju Masjid

    Inspirasi Kebangkitan Umat Islam di Mulai dari Masjid Menuju Masjid

    • calendar_month Minggu, 13 Apr 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 582
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Dalam sejarah terjadinya peristiwa yang luar biasa, yang dikenal dengan peristiwa Isro Mi’raj Baginda Nabi Muhammad SAW, di mulai dari Masjidil Haram di Makkah menuju Masjidil Aqsa Baitul Maqdis di Palestina, lalu naik sampai ke Sidratul Muntaha, untuk menerima anugerah perintah ibadah shalat. Setelah mendapatkan anugerah perintah ibadah shalat, kemudian Baginda Nabi Muhammad […]

expand_less