Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Memaknai Semarak Tahun Baru 1 Muharram 1446 Hijriyah di Kampung Loloan

Memaknai Semarak Tahun Baru 1 Muharram 1446 Hijriyah di Kampung Loloan

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Minggu, 21 Jul 2024
  • visibility 585
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Masyarakat muslim Loloan Timur, Kecamatan Jembrana, Kabupaten Jembrana Bali semarakkan Tahun Baru 1446 Hijriyah. Parade budaya dengan pawai obor, cikar-cikaran yang diikuti masing-masing TPQ, RA, SD, MI dan juga MAN 3 Jembrana. Parade budaya ini menampilkan ngontel, di balut dengan ciri khas Melayu Bali. Semua peserta keliling dari Loloan Timur ke arah Loloan Barat dan kembali ke Loloan Timur, Sabtu malam (20/07/2024).

Ketua Remaja Ahmad Azmi mengatakan, diadakan acara pawai budaya semarak tahun baru 1 Muharram 1446 Hijriyah adalah wujud tahun hari lebarannya anak yatim. Yang mana sebagai umat muslim wajib hukumnya menyedekahkan anak yatim dan yatim piatu. Seperti yang dilakukan para ulama dulu hingga sekarang. Selain pawai obat dan cikar-cikaran juga menyantuni total bernilai Rp.31.752.388 yang mana dibagikan kepada anak yatim Loloan.

banner 336x280

“Pertama merupakan suatu Hiburan yang dilakukan semata-mata memeriahkan suka cita menyambut tahun baru Islam. Melestarikan budaya melayu khas Loloan agar lestari. Dengan harapan doa yang lebih baik di tahun ini.

Azmi pun tegaskan, sehingga bisa tetap melaksanakan tradisi budaya kampung agar tetap lestari. Dan kedua mengumpulkan para donatur untuk menyedekahkan anak yatim dan yatim piatu. Dan yang terakhir adalah edukasi kepada remaja dan masyarakat untuk selalu menanamkan kepedulian terutama anak yatim, yatim piatu dan duafa.

“Kemeriahan para peserta yang ikut pawai adanya door prize hadiah, sehingga sangat menarik para yang ikut pawai. Para peserta pun lakukan atraksi di depan panggung. Terima kasih yang sangat mendalam kepada pemerintah yang mendukung penuh. Bahkan pihak kepolisian yang di kawal langsung Kapolsek Kota Jembrana Iptu Richard Damianus Pengan dan pihak Babinsa Kodim 1617 Jembrana. Terlaksananya ini menjadi aman dan tertib,” pungkasnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Kembang Tinjau Perbaikan Ruas Jalan Lelateng–Pengambengan

    Bupati Kembang Tinjau Perbaikan Ruas Jalan Lelateng–Pengambengan

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 439
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Usai melaksanakan persembahyangan bersama di Pura Segara Desa Pengambengan, Sabtu (22/11), Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan bersama Wakil Bupati IGN Patriana Krisna (Ipat) turun langsung meninjau progres perbaikan jalan penghubung antara Kelurahan Lelateng dan Desa Pengambengan. Dalam peninjauan tersebut, Bupati Kembang memastikan proyek renovasi Jalan Awen yang juga dikenal sebagai ruas Jalan […]

  • Bupati Tamba Gelar Tatap Muka Bersama Tokoh Puri Se-Jembrana

    Bupati Tamba Gelar Tatap Muka Bersama Tokoh Puri Se-Jembrana

    • calendar_month Minggu, 25 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 661
    • 0Komentar

    Jembrana, suarajembrana.com – Para tokoh dari seluruh Puri di Kabupaten Jembrana hadir dalam acara tatap muka bersama Bupati Jembrana I Nengah Tamba di Puri Agung Negara, Minggu (25/8). Tokoh Puri yang hadir diantaranya dari Puri Agung Negara, Puri Agung Jembrana, Puri Andul, Puri Kaleran dan Pasemeton Pratisentana Nararya Kresna Kepakisan Kabupaten Jembrana. Bupati Tamba menyampaikan […]

  • Wabup Ipat Hadiri HUT ke 8 Balimed Negara : Tingkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan

    Wabup Ipat Hadiri HUT ke 8 Balimed Negara : Tingkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan

    • calendar_month Minggu, 13 Apr 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 528
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Mewakili Bupati Jembrana, Wabup I Gede Ngurah Patriana Krisna menghadiri acara Hari Ulang Tahun (HUT) RSU Balimed Negara, Sabtu (12/4). Kehadiran orang nomor dua di Kabupaten Jembrana itu disambut langsung oleh Direksi PT. Balimed Putra Jembrana, Direktur RSU Balimed Negara, dr. I Gede Putu Dhinarananta berserta seluruh karyawan RSU Balimed Negara. Wabup Patriana […]

  • Babinsa Turun Langsung Distribusikan ke Warga Penyandang Disabilitas Penerima BLT

    Babinsa Turun Langsung Distribusikan ke Warga Penyandang Disabilitas Penerima BLT

    • calendar_month Rabu, 7 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 352
    • 0Komentar

    Gianyar suarajembrana.com – Babinsa Babinsa Desa Celuk Peltu I Nyoman Wirayasa turun langsung Bantuan distribusikan BLT ke warga lansia. Ini membuktikan fungsi tugas dan tanggung jawab kewilayahan dan daerah binaan. Sukawati di ruangan Rapat Kantor Desa Celuk Kecamatan Sukawati Kabupaten Gianyar, Babinsa Desa Celuk Peltu I Nyoman Wirayasa melaksanakan pemantauan kegiatan pendistribusian pencairan BLT (Bantuan […]

  • Jalin Hubungan Baik, Babinsa Efektif Komsos Dengan Tokoh Masyarakat

    Jalin Hubungan Baik, Babinsa Efektif Komsos Dengan Tokoh Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 6 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 379
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Babinsa kelurahan Tegalcangkring Koramil 1617/ Mendoyo Serka Putu Yuniar Bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Ketut Bagus Sarjana melaksanakan komsos dengan tokoh masyarakat di wilayah binaan di Lingkungan Baler Bale Agung, Kelurahan Tegalcangkring, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana, Jum’at (05/01/2024). Babinsa Serka Putu Yuniar menyampaikan Komunikasi Sosial yang dilakukan merupakan tempat Silaturrohmi antara Babinsa dengan tokoh […]

    • calendar_month Rabu, 3 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 442
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Babinsa Desa Medewi, Koramil 1617-04/Pekutatan, Pelda Komang Soyen bersinergi dengan Babinkamtibmas melaksanakan pendampingan dan pengawalan kegiatan pembagian Bantuan Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) Kabupaten Jembrana kepada masyarakat yang berhak menerima, berupa beras 10 Kg/KK dengan jumlah keseluruhan 90 orang, bertempat di Kantor Desa Medewi, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana, Selasa (02/01/2024). Di hadiri dalam […]

expand_less