Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Konservasi Menjaga Kelestarian Alam di Bali

Konservasi Menjaga Kelestarian Alam di Bali

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Senin, 15 Jan 2024
  • visibility 269
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Kodim 1617/Jembrana bersama Kementrian Lingkungan Hidup, Forkopimda dan masyarakat melaksanakan program penanaman pohon serentak se-Provinsi Bali Tahun 2024 sebagai upaya konservasi lingkungan, bertempat di Dusun Blimbingsari, Desa Blimbingsari, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, pada Minggu (14/01/2024).

banner 336x280

Kegiatan Penanaman Pohon serentak se-Provinsi Bali tahun 2024 ini melibatkan partisipasi aktif dari warga setempat, anggota TNI AD, dan pihak terkait. Adapun bibit pohon yang ditanam sebanyak 200 pohon yang terdiri dari, pohon durian, pohon manggis, dan alpukat yang ditanam di areal wilayah Desa Blingbingsari untuk mendukung upaya penghijauan dan pelestarian alam Pemerintah Provinsi Bali.

Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf Teguh Dwi Raharja S.Sos, menyampaikan harapannya agar kegiatan ini menjadi inspirasi bagi masyarakat untuk turut serta dalam pelestarian lingkungan.

“Acara ini merupakan bagian dari komitmen bersama untuk memperkuat keberlanjutan lingkungan hidup di Indonesia dan juga sebagai upaya pelestarian alam di kabupaten Jembrana,” ujar Dandim.

Dandim juga menekankan pentingnya kerjasama antara TNI AD dan Kementerian Lingkungan Hidup, masyarakat dalam menciptakan lingkungan yang sehat dan berkelanjutan.

“Desa Blingbingsari dipilih sebagai lokasi penanaman pohon ini karena merupakan contoh nyata kolaborasi positif antara TNI AD Kodim 1617/Jembrana dan masyarakat dalam menjaga kelestarian alam,” ucapnya.

Selain itu, kegiatan ini juga diharapkan dapat meningkatkan kesadaran lingkungan di kalangan masyarakat Desa. Pihak TNI AD, LHK dan Forkopimda berharap bahwa program ini dapat menjadi tonggak awal bagi serangkaian kegiatan konservasi lingkungan di seluruh Provinsi Bali.

“Melalui kolaborasi yang erat antara instansi militer dan masyarakat, diharapkan Indonesia dapat terus memperkuat upaya pelestarian alam demi keseimbangan ekosistem dan kualitas hidup yang lebih baik,” tegas Dandim Letkol Inf Teguh Dwi Raharja S.Sos. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pria Paruh Baya Mencuri Aki Kendaraan di 10 Titik Lokasi di Jembrana

    Pria Paruh Baya Mencuri Aki Kendaraan di 10 Titik Lokasi di Jembrana

    • calendar_month Rabu, 5 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 178
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Seorang pria lanjut usia (lansia) bernama Yahya ditangkap polisi lantaran telah mencuri aki truk di 10 lokasi berbeda di wilayah Kabupaten Jembrana, Bali. Kini, Yahya terancam hukuman lima tahun penjara. Kapolres Jembrana, AKBP Endang Tri Purwanto, menyatakan dalam kasus pencurian tersebut terungkap setelah dua korban bernama Sulaiman dan Moh Supriyadi melaporkan aki truk […]

  • 22 Nelayan dan Relawan Terima Penghargaan dari Bupati Jembrana Play Button

    22 Nelayan dan Relawan Terima Penghargaan dari Bupati Jembrana

    • calendar_month Selasa, 8 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 560
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Sebanyak 22 orang yang terdiri dari 12 nelayan dan 10 orang relawan yang membantu proses evakuasi korban tenggelamnya kapal penyeberangan Tunu Pratama Jaya mendapat piagam penghargaan dari Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan yang diserahkan di pesisir Pantai Pebuahan, desa Banyubiru, Selasa (8/7). Pemberian penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi Pemerintah kabupaten Jembrana atas […]

  • Mencuri Uang Milik Pelanggan, Tersangka Pemilik Salon Akhirnya Tertangkap

    Mencuri Uang Milik Pelanggan, Tersangka Pemilik Salon Akhirnya Tertangkap

    • calendar_month Rabu, 5 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 130
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pelaku pencurian uang seorang wanita berinisial NN (64) tahun ditangkap oleh Satuan Reserse Kriminal Polres Jembrana atas dugaan tindak pidana pencurian uang tunai sebesar Rp.60 juta. NN, yang merupakan pemilik salon “Ana” di Desa Penyaringan, Kecamatan Mendoyo, diduga mencuri uang tersebut dari seorang pelanggan yang sedang melakukan perawatan di salonnya. Kapolres Jembrana, AKBP […]

  • Bhabinkamtibmas Edukasi Anak Sekolah Disiplin Menimba Ilmu

    Bhabinkamtibmas Edukasi Anak Sekolah Disiplin Menimba Ilmu

    • calendar_month Senin, 3 Jun 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 184
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Dunia pendidikan merupakan dinamika yang ditempuh dengan penuh rasa tanggungjawab. Secara berkesinambungan pendidikan itu ada 3 peran, peran utama orang tua, peran masyarakat dan juga peran guru. Anak-anak butuh belaian kasih dan sayang. Baik pendidikan di rumah, sekolah dan lingkungan. Dalam kesimpulannya, pendidikan memiliki peran yang sangat penting untuk masa depan individu […]

  • Pemkab Jembrana Cek Langsung Program Dana Penunggu Pasien

    Pemkab Jembrana Cek Langsung Program Dana Penunggu Pasien

    • calendar_month Minggu, 16 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 403
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan didampingi Wabup IGN Patriana Krisna (Ipat) melakukan pengecekan langsung ke masyarakat yang menerima bantuan dana penunggu pasien di Desa Pengambengan dan Kelurahan Pendem, Minggu (16/3). Kembang hadir memastikan mekanisme bantuan penunggu pasien tepat sasaran serta jelas manfaatnya bagi warga yg mengajukan. Terutama mekanisme distribusi dapat berjalan dengan […]

  • Pengakuan Nelayan Penyelamatan Penumpang Korban Tenggelam KMP Tunu Pratama Jaya Play Button

    Pengakuan Nelayan Penyelamatan Penumpang Korban Tenggelam KMP Tunu Pratama Jaya

    • calendar_month Kamis, 3 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 192
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Kolaborasi nelayan dalam proses evaluasi KMP Tunu Pratama Jaya bersama Batalion C Pelopor di pesisir Pebuahan, Desa Banyubiru, Kecamatan Negara, Jembrana Bali. Nelayan Pebuahan Santoso (45) yang saat kejadian kisaran pukul 04.30 wita dimana mendengar salah seorang korban minta tolong. Tidak tahu sama sekali bahwa ada kapal tenggelam. Dalam keadaan takut mendengar suara […]

expand_less