Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Komandan Posal Pengambengan Adakan Giat Simulasi Penanganan Bencana Tsunami di Wilayah Pesisir

Komandan Posal Pengambengan Adakan Giat Simulasi Penanganan Bencana Tsunami di Wilayah Pesisir

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Sabtu, 26 Apr 2025
  • visibility 519
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Dalam rangka Hari Peringatan Kesiapsiagaan Bencana, Komandan Posal Letda Laut (Pelaut) I Komang Didik Wirahadi lakukan giat bersama masyarakat pesisir. Hal ini merupakan binaan potensi maritim di wilayah Desa Pengambengan, Kecamatan Negara, Jembrana Bali. Yang merupakan Tupoksi dari Pos TNI AL meliputi mendukung operasi KAMLA (Keamanan Laut), bantuan pengamanan daerah, dan bantuan SAR di laut. Sehingga masyarakat terutama pesisir, merasakan bahwa ini merupakan kegiatan yang bersifat edukasi terhadap kebencanaan di daerah pesisir, Sabtu (26/04).

Komandan Posal Letda Laut (Pelaut) I Komang Didik Wirahadi katakan, bahwa fungsi tugas Tupoksi (Tugas dan Pokok) dari Pos TNI AL terdiri dari mendukung operasi KAMLA (Keamanan Laut), bantuan pengamanan daerah, dan bantuan SAR di laut serta Intelijen Martim penegakan hukum di laut.

banner 336x280

“Dalam rangkaian peringatan Hari Kesiapsiagaan bersama masyarakat pesisir di Desa Pengambengan. Bahwa edukasi yang dilakukan merupakan tanggungjawab bersama dari masyarakat untuk masyarakat itu sendiri. Yang artinya untuk menanggulangi (meminimalisir) terjadinya korban pada saat adanya bencana,” kata Letda Laut I Komang Didik Wirahadi.

Menurutnya kegiatan ini sangat positif, ada edukasi dan tanggap terkait kebencanaan yang ada ada saat ini. Apalagi kondisi laut di perairan Pengambengan sering terjadi cuaca ekstrem, dimana gelombang pasang bisa mencapai 2,5 meter hingga 3 meter. Kewaspadaan inilah yang perlu ditanggapi bagi masyarakat. Sehingga masyarakat betul-betul paham di mana titik-titik jalur evakuasi dan titik kumpul.

“Untuk wilayah Kabupaten Jembrana ada dua Pos AL. Yang pertama Pos Gilimanuk yang mewilayahi Gilimanuk sampai dengan Desa Candikusuma. Sementara di Posal Pengambengan mewilayahi dari Candikusuma sampai di Pantai Yeh Leh, Kecamatan Pekutatan. Kedua Posal tersebut di bawah jajaran Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Denpasar,” pungkas I Komang Didik Wirahadi.

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sekda Jembrana Buka Gerak Jalan Kreasi Tingkat SD

    Sekda Jembrana Buka Gerak Jalan Kreasi Tingkat SD

    • calendar_month Minggu, 11 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 344
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Sebanyak 90 regu mengikuti lomba gerak jalan kreasi tingkat Sekolah Dasar (SD) di Kabupaten Jembrana serangkaian HUT RI Ke-79 dan Hut Kota Negara ke- 129. Kegiatan yang diinisiasi oleh Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Jembrana ini dilepas oleh Sekda I Made Budiasa, Minggu (11/8/2024). Turut hadir Kajari Jembrana Salomina Meyke Saliama […]

  • Kenalkan Olahan Pangan Lokal, Pemkab Jembrana Gelar Lomba Cipta Menu B2SA

    Kenalkan Olahan Pangan Lokal, Pemkab Jembrana Gelar Lomba Cipta Menu B2SA

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 4.171
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Sebanyak 5 kecamatan di Kabupaten Jembrana turut berpartisipasi dalam Lomba Cipta Menu Beragam Bergizi Seimbang dan Aman (B2SA), dengan Tema Kuliner Jembrana berbasis pangan lokal tahun 2025, yang diselenggarakan di Ballroom Gedung Kesenian Bung Karno, Kamis, (21/8) Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan pentingnya konsumsi pangan beragam bergizi seimbang dan aman, mendorong dan […]

  • Akulturasi Budaya Tiga Umat, Hiasi Petik Laut di Desa Candikusuma

    Akulturasi Budaya Tiga Umat, Hiasi Petik Laut di Desa Candikusuma

    • calendar_month Sabtu, 3 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 346
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Berbeda dari wilayah lain di Kabupaten Jembrana, pelaksanaan upacara petik laut di Desa Candikusuma, Kecamatan Melaya dihiasi dengan akulturasi budaya dari tiga umat yakni, hindu, muslim, dan kristiani. Selain doa bersama lintas agama, akulturasi budaya tersebut juga ditunjukkan dengan tarian Bali, dan qasidah rebana. Kemudian upacara petik laut diakhiri dengan pakelem dengan […]

  • Jembrana Kite Festival Kembali di Gelar, Ajang Sirkuit All in One Suguhkan Atraksi Wisata Berkelas Nasional dan Internasional

    Jembrana Kite Festival Kembali di Gelar, Ajang Sirkuit All in One Suguhkan Atraksi Wisata Berkelas Nasional dan Internasional

    • calendar_month Sabtu, 21 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 436
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Jembrana Kite Festival kembali digelar di Sirkuit All in One Jembrana, Sabtu (21/9/2024). Event yang tidak hanya menghadirkan pecinta layang layang lokal namun juga peserta dari mancanegara. Setelah sukses penyelenggaraan tahun sebelumnya, event ini yang ke dua kali digelar dengan sembilan negara turut ambil bagian. Disamping itu, Festival ini masih dalam rangkaian […]

  • Ny Candrawati Tamba dampingi PJ Ketua Dekranasda Bali

    Ny Candrawati Tamba dampingi PJ Ketua Dekranasda Bali

    • calendar_month Rabu, 24 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 302
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pj Ketua Dekranasda didampingi Ketua Dekranasda Jembrana Ny. Candrawati Tamba dan beberapa pengurus Dekranasda Kabupaten Jembrana menyampaikan apresiasi kepada para pelaku IKM terus berupaya mempertahankan dan mengembangkan usaha produktif. Kunjungan ke sejumlah pelaku IKM Jembrana pada Rabu (24/4), juga untuk memberikan motivasi dan bimbingan agar pelaku akan senantiasa tumbuh di Jembrana. Adapun […]

  • Festival Umbu Landu Paranggi Mengenang Sosok Sang Guru Para Penyair

    Festival Umbu Landu Paranggi Mengenang Sosok Sang Guru Para Penyair

    • calendar_month Minggu, 13 Agt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 459
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Komunitas Kertas Budaya Indonesia menggelar acara Lesehan Seni Budaya Festival Landu Panggi tahun 2023. Bernama lengkap Umbu Wulang Landu Paranggi adalah seniman Indonesia berasal dari Sumba yang sering disebut sebagai tokoh misterius dalam dunia sastra Indonesia sejak 1960-an. Ia lebih dikenal sebagai sosok “di belakang layar” yang mendorong para penyair muda untuk […]

expand_less