Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kapolres Jembrana Ungkap 4 Kasus Tindak Pidana Narkotika

Kapolres Jembrana Ungkap 4 Kasus Tindak Pidana Narkotika

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Senin, 25 Mar 2024
  • visibility 404
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto, S.I.K., M.Si., didampingi oleh Kepala Rutan Kelas II B Negara Lilik Subagiono, A.Md. I.P., S.H., M.H. menggelar di Aula Polres Jembrana Press release Tindak Pidana Narkotika yang menyelundupkan ke lapas, Senin (25/3/2024).

Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto, S.I.K., M.Si. menjelaskan 4 (empat) kejadian pengungkapan kasus tindak pidana narkoba di wilayah hukum Polres Jembrana. Dengan hasil tangkap pengedaran di lapas tahanan. Pelaku Kaning, Gung Roger, dan Iswadi merupakan kawanan pengedar sabu memasok ke lapas tahanan.

banner 336x280

“Bahwa pelaku terkait dengan narkoba, baik sebagai pemegang, pengedar, atau pemakai, akan ditindak sesuai dengan hukum yang berlaku. Para pelaku terkait dengan narkoba baik itu yang bersangkutan selaku pemegang membawa bahkan pemakai juga bisa dikenakan pasal, jadi jangan main-main terkait dengan narkoba. Barang haram diselipkan di lipatan baju mengelabui penjaga lapas,” jelas Kapolres.

Endang Tri pun menegaskan bahaya narkoba bagi generasi bangsa dan mengapresiasi sinergi dengan pihak Lapas Nusa Kambangan dan Rutan Kelas II B Negara dalam upaya penangkapan Kaning, Gung Roger, dan Iswadi pemasok kasus narkoba.

“Karena ini dapat merusak generasi bangsa dan beberapa kasus juga kita berhasil mengungkap yaitu kemarin terkait dengan curanmor. Kita sudah bersinergi dengan Lapas Nusa Kambangan dan saat ini kasus narkoba sekarang kita bersinergi dengan Rutan kelas II B Negara,” tambahnya.

“Jadi saya mengucapkan terima kasih atas kerjasamanya kepada Bapak Kepala Rutan Kelas II B Negara mudah-mudahan nanti kedepannya kita semakin solid sehingga dapat memberantas aksi-aksi kejahatan di Kabupaten Jembrana. Kini pelaku Kaning, Gung Roger, dan Iswadi dijerat dengan Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika. Ancaman hukumannya 20 tahun,” ujar Kapolres.

Sementara Kepala Rutan Kelas II B Negara Lilik Subagiono, A.Md. I.P., S.H., M.H. menyampaikan bahwa pihaknya telah bekerja sesuai SOP dalam pencegahan masuknya barang-barang mencurigakan ke dalam rutan, dengan melakukan penggeledahan secara teratur.

“Kita sudah berusaha sesuai SOP bahwa setiap barang yang masuk tetap dicek supaya tidak ada kemasukan barang-barang mencurigakan,” jelas Lilik.

Lilik Subagiono memaparkan, sudah melakukan operasi penggeledahan terhadap tahanan maupun pengunjung agar tidak ditemukan barang-barang mencurigakan. “Saya sangat berterimakasih untuk team dari Polres Jembrana bisa bersinergi memberantas dalam hal kasus Narkoba ini,” pungkas Karutan.™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sempat Molor, Pemkab Jembrana Dipastikan THR dan Gaji 13 Guru Tahun 2023 Cair Oktober Tahun Ini

    Sempat Molor, Pemkab Jembrana Dipastikan THR dan Gaji 13 Guru Tahun 2023 Cair Oktober Tahun Ini

    • calendar_month Jumat, 23 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 543
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kepastian pembayaran gaji 13 dan Tunjangan Hari Raya (THR) Tahun 2023, yang sempat menjadi polemik dikalangan Tenaga Pendidikan atau Guru di Kabupaten Jembrana, akhirnya terjawab. Pemerintah Kabupaten Jembrana menjanjikan, pembayaran akan dicairkan sekitar bulan oktober tahun ini. Total anggaran yang disediakan Pemerintah Kabupaten Jembrana sebesar Rp.3,8 miliar, bersumber dari APBD Jembrana di […]

  • Kick Off Pelestarian Alam Korem 163/Wira Satya Tanam Pohon dan Bersihkan Lingkungan

    Kick Off Pelestarian Alam Korem 163/Wira Satya Tanam Pohon dan Bersihkan Lingkungan

    • calendar_month Kamis, 4 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 418
    • 0Komentar

    Bangli suarajembrana.com – Danrem 163/Wira Satya Brigjen Agus M. Latif mendampingi Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Harfendi, S.I.P.,M.Sc memimpin kegiatan Kick Off Pelestarian Alam Kodam IX/Udayana di Wilayah Korem 163/Wira Satya, di Area Pura Pasar Agung, Gunung Batur, Kintamani, Bangli. pada Kamis (4/1/2024). Kick Off Pelestarian Alam ini dilaksanakan dalam rangka menindaklanjuti kebijakan Kasad Jenderal TNI […]

  • Antisipasi Emergency, Kodam IX/Udyana Siagakan Satgas Evakuasi Siap Dikerahkan Pada Kegiatan HLF-MSP dan IAF Ke-2

    Antisipasi Emergency, Kodam IX/Udyana Siagakan Satgas Evakuasi Siap Dikerahkan Pada Kegiatan HLF-MSP dan IAF Ke-2

    • calendar_month Minggu, 1 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.031
    • 0Komentar

    Badung, suarajembrana.com – Kodam IX/Udayana mendapatkan kehormatan untuk melaksanakan tugas Pengamanan Wilayah dalam gelaran even High-Level Forum on Multi-Stakeholder Partnerships (HLF-MSP) dan Indonesia-Afrika Forum (IAF) ke-2 di Bali. Selain membentuk Satgas Pamwil yang dipimpin langsung oleh Pangdam IX/Udayana, kepercayaan juga diberikan kepada Kodam untuk mengemban tugas sebagai Satgas Evakuasi yang dipimpin oleh Danrem 163/WSA. Selaku […]

  • Kemeriahan, SMP Negeri 3 Negara Genap Berusia 46 Tahun

    Kemeriahan, SMP Negeri 3 Negara Genap Berusia 46 Tahun

    • calendar_month Jumat, 11 Apr 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 369
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Puncak perayaan HUT Ke-46 SMP Negeri 3 Negara dilaksanakan meriah dengan dihadiri langsung oleh Bupati Jembrana I Made Kembang Hartawan, Jumat (11/4/2025). Peringatan HUT SMP Negeri 3 Negara ke-46 tersebut ditandai dengan pelepasan balon oleh Bupati I Made Kembang Hartawan dan kepala SMP Negeri 3 Negara yang dilanjutkan dengan pemotongan Tumpeng. Selain itu, […]

  • Kapolsek Melaya dan Tim Cepat Merespons Kebakaran Gudang Kayu

    Kapolsek Melaya dan Tim Cepat Merespons Kebakaran Gudang Kayu

    • calendar_month Sabtu, 4 Nov 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 357
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Sabtu, 4 November 2023, Kepala Kepolisian Sektor Melaya AKP I Komang Muliadi, S.H., M.M. bersama dengan tim Polsek Melaya dan berkolaborasi dengan berbagai pihak, termasuk Babinsa dan Damkar Pemkab Jembrana turun ke lokasi kebakaran yang terjadi di Gudang Kayu, Banjar Berawantangi, Desa Tuwed, Kecamatan Melaya. Kebakaran tersebut melibatkan Gudang kayu UD. Putra […]

  • Polres Jembrana Beri Apresiasi Penghargaan Personel dan Seorang Nelayan

    Polres Jembrana Beri Apresiasi Penghargaan Personel dan Seorang Nelayan

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 264
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Polres Jembrana menggelar apel jam pimpinan yang dirangkaikan dengan pemberian penghargaan kepada personel berprestasi serta masyarakat nelayan yang berperan aktif dalam penyelamatan korban kecelakaan laut KMP Tunu Pratama Jaya. Kegiatan berlangsung di Lapangan Apel Polres Jembrana, Senin (28/7/2025), dipimpin langsung oleh Kapolres Jembrana AKBP Kadek Citra Dewi Suparwati, S.H., S.I.K., M.I.K. Dalam sambutannya, […]

expand_less