Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Gencarkan Penanganan Stunting Balita, Babinsa Monitoring di Posyandu Desa Sidan

Gencarkan Penanganan Stunting Balita, Babinsa Monitoring di Posyandu Desa Sidan

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Selasa, 6 Agt 2024
  • visibility 145
  • comment 0 komentar

Gianyar suarajembrana.com – Target penurunan angka stunting terus berjalan dan fokus pada penurunan prevalensi di desa. Penanganan stunting memang harus ada komitmen bersama seluruh stakeholder terkait sehingga angka prevalensi di bisa menurun

Salah satunya Babinsa Desa Sidan Sertu I Wayan Mardika melaksanakan monitoring kegiatan Posyandu di Banjar Jageperang, Desa Sidan Kecamatan, Kabupaten Gianyar, Selasa (6/8/24).

banner 336x280

“Kegiatan posyandu yang dilaksanakan setiap bulan ini di monitoring langsung oleh Babinsa dengan tujuan untuk mengetahui tingkat pertumbuhan serta perkembangan balita, baik dari segi berat badan, tinggi badan maupun lingkar kepala selain itu untuk mencegah terjadinya Stunting pada Balita,” ungkap Sertu I Wayan Mardika.

Mardika juga jelaskan, kegiatan posyandu yang dilaksanakan ini, bagi balita yang telah melaksanakan Pengukuran maupun Penimbangan berat badan dan tinggi badan balita selanjutnya diberikan makanan tambahan yang bergizi.

“Program ini langsung di gelar oleh Poskes Desa Sidan yang di pimpin oleh Ni Wayan Purnamadewi beserta Ibu-ibu Kader Posyandu yang ada di Banjar Jageperang dengan jumlah Balita sebanyak 25 orang Balita,” pungkasnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Jembrana Gelar Rapat Anev Survei Yanlik, Tegaskan Komitmen Menuju WBK

    Polres Jembrana Gelar Rapat Anev Survei Yanlik, Tegaskan Komitmen Menuju WBK

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 304
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Polres Jembrana menggelar Rapat Analisa dan Evaluasi (Anev) Survei Responden Pelayanan Publik (Yanlik) dalam rangka pembangunan Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM), Rabu (16/7/2025). Kegiatan ini berlangsung di Aula Polres Jembrana dan diikuti oleh sekitar 80 peserta dari jajaran internal. Kapolres Jembrana, AKBP […]

  • Babinsa Desa Kaliakah Bantu Petani Panen Jagung Wujudkan Ketahanan Pangan 

    Babinsa Desa Kaliakah Bantu Petani Panen Jagung Wujudkan Ketahanan Pangan 

    • calendar_month Rabu, 29 Nov 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 384
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Wujudkan Program Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1617-01/Negara terus dampingi para Petani di Wilayah Binaan guna wujudkan Ketahanan Pangan yang telah diprogramkan oleh pemerintah, Bintara Pembina Desa (Babinsa) selaku aparat kewilayahan harus selalu aktif melakukan pendampingan kepada para petani yang ada di wilayah teritorialnya guna membantu meringankan beban mereka dan meningkatkan kualitas serta […]

  • Polres Jembrana Membina Kesiapa pon Mental Personel untuk PAM TPS 2024

    Polres Jembrana Membina Kesiapa pon Mental Personel untuk PAM TPS 2024

    • calendar_month Sabtu, 3 Feb 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 416
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Polres Jembrana menggelar kegiatan Hypnopresisi Personil Polres Jembrana bersama stakeholder beserta Bhayangkari dan Persit dalam rangka pembinaan mental personil Polres Jembrana untuk kesiapan PAM TPS 2024. Kegiatan tersebut dihadiri oleh lebih dari 100 peserta dari stakeholder terkait, dengan tujuan untuk meningkatkan kesiapan mental para personel Polres Jembrana untuk PAM TPS mendatang pada […]

  • Pelatihan dan Sertifikasi Offline Operator Forklift Kelas I Sertifikasi Kemnaker RI

    Pelatihan dan Sertifikasi Offline Operator Forklift Kelas I Sertifikasi Kemnaker RI

    • calendar_month Senin, 5 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 453
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pelatihan dan sertifikasi offline operator Forklift kelas 1 sertifikasi Kemnaker RI di Ruang Rapat Kantor Desa Pengambengan, Kecamatan Negara, Kabupaten Jembrana- Bali. Pelatihan yang diselenggarakan dari tanggal 5 sampai dengan tanggal 8 Agustus 2024. Materi PT Esa Solusi Mandiri. Sebanyak 19 peserta yang ikut serta. Dengan materi terang penggunaan operasional, tugas dan […]

  • Waspadai ! Modus Penipuan Mengatasnamakan Jajaran Korem 163/Wira Satya

    Waspadai ! Modus Penipuan Mengatasnamakan Jajaran Korem 163/Wira Satya

    • calendar_month Selasa, 31 Des 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 362
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Dalam beberapa waktu terakhir, sejumlah kasus penipuan yang merugikan masyarakat dengan nominal besar telah terjadi di wilayah Korem 163/Wira Satya. Penipuan ini mengatasnamakan Korem 163/Wira Satya dan menggunakan berbagai modus untuk menipu korban, Danrem 163/Wira Satya Brigjen TNI Ida Idewa Agung Hadi Saputra, S.H., menyampaikan imbauan kepada masyarakat untuk lebih waspada terhadap kejahatan […]

  • Kue Pia Labu Bahagia Oleh-Oleh Khas Jembrana

    Kue Pia Labu Bahagia Oleh-Oleh Khas Jembrana

    • calendar_month Selasa, 12 Sep 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 905
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Panganan bahan dasar labu yang biasanya hanya diolah seperti kolak labu, sumping dan kue lumpur. Ternyata bisa diolah menjadi kue yang gurih, renyah, dan enak. Bahkan kini merambah ke pusat oleh-oleh khas Kabupaten Jembrana. Berawal dari sebuah ikut festival lomba pangan lokal di ajang Kolaborasi Bali Era Baru Smart (KBS) Festival 2023. […]

expand_less