Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Efisiensi Tenaga Listrik, Pemkab Jembrana Hemat Anggaran Hingga Rp.55 Juta/Bulan

Efisiensi Tenaga Listrik, Pemkab Jembrana Hemat Anggaran Hingga Rp.55 Juta/Bulan

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Jumat, 11 Apr 2025
  • visibility 469
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Usai dilantik menjabat sebagai, Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan menekankan pentingnya efisiensi dalam tata kelola pemerintahan. Salah satunya melalui instruksi penghematan penggunaan tenaga listrik di lingkungan Pemerintah Kabupaten Jembrana.

Kebijakan ini seiring dengan arahan dari efisiensi dari pemerintah pusat namun dengan tanpa mengurangi produktivitas layanan kepada masyarakat.

banner 336x280

Upaya penghematan listrik dimaksud meliputi mematikan lampu penerangan di ruangan kerja, mematikan ac, mematikan komputer serta peralatan elektronik lainnya yang tidak digunakan.

Hasilnya cukup signifikan terhadap penurunan biaya konsumsi listrik hingga Rp.55 juta per bulan.

“Ini menggembirakan. Dari laporan Pak Sekda saya dapatkan, Pemkab Jembrana berhasil mengurangi pembayaran listrik perbulan sekitar Rp.55 juta dari sebelumnya. Kalau setahun kita bisa menghasilkan 600 juta, kalau kita terus tingkatkan efisiensi ini mungkin lebih bisa dari 1 miliar,” ucapnya usai olahraga bersama seluruh Pegawai ASN/Non ASN Pemkab Jembrana di Auditorium Pemkab Jembrana, Jumat (11/4).

Bupati Kembang meluruskan, penghematan yang dimaksud bukan mematikan seluruh penggunaan listrik di lingkungan pemerintah Kabupaten Jembrana, namun sejumlah titik vital harus tetap dinyalakan untuk menjaga kenyamanan dan keamanan. Utamanya yang menyangkut sektor vital dan kepentingan umum.

Atas keberhasilan itu, Ia mengapresiasi seluruh pegawai ASN/ Non ASN Pemkab Jembrana yang sudah mematuhi instruksinya tentang efisiensi listrik.

“Terima kasih kepada teman-teman semua yang sudah mengindahkan, mematuhi instruksi kami salah satunya adalah efisiensi tentang penggunaan peralatan listrik, sehingga Pemkab Jembrana berhasil menurunkan pembayaran listrik,” ujarnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Banjar Delod Pempatan Wakili Jembrana dalam Lomba Satkamling Tingkat Polda Bali

    Banjar Delod Pempatan Wakili Jembrana dalam Lomba Satkamling Tingkat Polda Bali

    • calendar_month Selasa, 24 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 549
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-79 tahun 2025, Banjar Delod Pempatan, Desa Mendoyo Dangin Tukad, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana menjadi wakil Jembrana dalam ajang Lomba Satkamling tingkat Polda Bali. Penilaian lomba ini berlangsung pada Selasa (24/6/2025) dan dihadiri langsung oleh tim penilai dari Ditbinmas Polda Bali. Kegiatan diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya, […]

  • Sebanyak 48 Pramuka Penggalang Jembrana IKuti Jambore Daerah Bali 2025

    Sebanyak 48 Pramuka Penggalang Jembrana IKuti Jambore Daerah Bali 2025

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 307
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana secara resmi melepas 48 Pramuka Penggalang yang akan mewakili Kabupaten Jembrana pada Jambore Daerah Bali Tahun 2025. Upacara pelepasan dipimpin oleh Sekda Jembrana sekaligus Ketua Kwartir Cabang (Kwarcab) Jembrana, I Made Budiasa, mewakili Bupati Jembrana. Kegiatan berlangsung di Halaman Kantor Bupati Jembrana, Kamis (11/12). Jambore Daerah Bali Tahun 2025 akan […]

  • Keterbatasan Anggaran, Bupati Kembang Hartawan Inginkan BKK Untuk Perbaikan Infrastruktur

    Keterbatasan Anggaran, Bupati Kembang Hartawan Inginkan BKK Untuk Perbaikan Infrastruktur

    • calendar_month Kamis, 10 Apr 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 660
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Efisiensi Anggaran dari Pemerintah Pusat berdampak sangat signifikan terhadap infrastruktur di Kabupaten Jembrana yang notabene memiliki Pendapatan Asli Daerah yang kecil dibandingkan kabupaten lainnya di Bali. Hal ini mengakibatkan Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan harus mencari sumber dana lainnya khususnya untuk perbaikan ruas jalan. Ruas jalan yang menjadi kewenangan pemerintah Kabupaten Jembrana […]

  • Pemkab Jembrana Gelar Upacara Peringati Hari Lahir Pancasila

    Pemkab Jembrana Gelar Upacara Peringati Hari Lahir Pancasila

    • calendar_month Sabtu, 1 Jun 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 414
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten Jembrana menggelar upacara peringatan Hari Lahir Pancasila di Stadion Pecangakan, Jembrana, Sabtu (1/6). Sekretaris Daerah Kabupaten Jembrana I Made Budiasa yang bertindak selaku inspektur upacara, membacakan sambutan dari Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila Republik Indonesia. Upacara peringatan Hari Lahir Pancasila di Jembrana ini, melibatkan peserta dari kalangan TNI, Polri, Korpri, […]

  • Pertama di Bali, Seribu UMKM Jembrana Dapatkan Sertifikat Halal

    Pertama di Bali, Seribu UMKM Jembrana Dapatkan Sertifikat Halal

    • calendar_month Kamis, 25 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 511
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Sebanyak 1000 pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Jembrana di Fasilitasi Pendampingan Sertifikat Halal Self-declare secara Gratis di GOR Kresna Jvara, Kamis (25/4). Program pengurusan sertifikat halal bagi produk makanan dan minuman kategori self declare merupakan program sertifikasi halal bagi makanan dan minuman yang tidak mengandung unsur daging atau hewan sembelihan. […]

  • Kembang Hartawan Berkomitmen Pelestarian Satwa Dilindungi dan Peran Penting Masyarakat

    Kembang Hartawan Berkomitmen Pelestarian Satwa Dilindungi dan Peran Penting Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 18 Mar 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 450
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jembrana menunjukkan komitmen penuh dalam pelestarian satwa laut, khususnya penyu yang merupakan salah satu satwa dilindungi dan banyak ditemukan di perairan Jembrana. Pada Selasa (18/3/2025), lima ekor penyu hijau yang sebelumnya diamankan oleh polisi dari kasus penyelundupan di Pesisir Pantai Teluk Gilimanuk, Kelurahan Gilimanuk, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, dilepasliarkan ke […]

expand_less