Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Efisiensi Tenaga Listrik, Pemkab Jembrana Hemat Anggaran Hingga Rp.55 Juta/Bulan

Efisiensi Tenaga Listrik, Pemkab Jembrana Hemat Anggaran Hingga Rp.55 Juta/Bulan

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Jumat, 11 Apr 2025
  • visibility 431
  • comment 0 komentar

suarajembrana.com – Usai dilantik menjabat sebagai, Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan menekankan pentingnya efisiensi dalam tata kelola pemerintahan. Salah satunya melalui instruksi penghematan penggunaan tenaga listrik di lingkungan Pemerintah Kabupaten Jembrana.

Kebijakan ini seiring dengan arahan dari efisiensi dari pemerintah pusat namun dengan tanpa mengurangi produktivitas layanan kepada masyarakat.

banner 336x280

Upaya penghematan listrik dimaksud meliputi mematikan lampu penerangan di ruangan kerja, mematikan ac, mematikan komputer serta peralatan elektronik lainnya yang tidak digunakan.

Hasilnya cukup signifikan terhadap penurunan biaya konsumsi listrik hingga Rp.55 juta per bulan.

“Ini menggembirakan. Dari laporan Pak Sekda saya dapatkan, Pemkab Jembrana berhasil mengurangi pembayaran listrik perbulan sekitar Rp.55 juta dari sebelumnya. Kalau setahun kita bisa menghasilkan 600 juta, kalau kita terus tingkatkan efisiensi ini mungkin lebih bisa dari 1 miliar,” ucapnya usai olahraga bersama seluruh Pegawai ASN/Non ASN Pemkab Jembrana di Auditorium Pemkab Jembrana, Jumat (11/4).

Bupati Kembang meluruskan, penghematan yang dimaksud bukan mematikan seluruh penggunaan listrik di lingkungan pemerintah Kabupaten Jembrana, namun sejumlah titik vital harus tetap dinyalakan untuk menjaga kenyamanan dan keamanan. Utamanya yang menyangkut sektor vital dan kepentingan umum.

Atas keberhasilan itu, Ia mengapresiasi seluruh pegawai ASN/ Non ASN Pemkab Jembrana yang sudah mematuhi instruksinya tentang efisiensi listrik.

“Terima kasih kepada teman-teman semua yang sudah mengindahkan, mematuhi instruksi kami salah satunya adalah efisiensi tentang penggunaan peralatan listrik, sehingga Pemkab Jembrana berhasil menurunkan pembayaran listrik,” ujarnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Operasi Lilin 2024, Polri : Arus Lancar, Pemudik Diimbau Tetap Waspada dan Nyaman

    Operasi Lilin 2024, Polri : Arus Lancar, Pemudik Diimbau Tetap Waspada dan Nyaman

    • calendar_month Minggu, 22 Des 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 280
    • 0Komentar

    suarjembrana.com – Juru Bicara Operasi Lilin 2024, Kombes Pol Syamsu Ridwan, S.I.K., memberikan laporan terkait situasi keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas) pada hari pertama pelaksanaan Operasi Lilin 2024 yang dimulai Sabtu, 21 Desember 2024. Kombes Syamsu menyampaikan informasi terkait volume kendaraan, situasi kecelakaan lalu lintas, dan aktivitas di Pelabuhan Merak-Ciwandan Bakauheni. Menurut […]

  • Road Race Jembrana Raih Emas Dalam Porprov Bali XVI Tahun 2025

    Road Race Jembrana Raih Emas Dalam Porprov Bali XVI Tahun 2025

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 3.161
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Wakil Bupati Jembrana, I Gede Ngurah Patriana Krisna (Ipat), menyaksikan secara langsung jalannya cabang olahraga road race dalam ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Bali XVI tahun 2025 yang diselenggarakan di Sirkuit depan Kantor Bupati Jembrana, Minggu (14/7) Kehadiran Wabup Ipat sekaligus menjadi bentuk dukungan penuh bagi para atlet Jembrana yang berlaga di lintasan […]

  • Warga Medewi Datangi PPK Pekutatan Tanyakan Suara Tidak Sah

    Warga Medewi Datangi PPK Pekutatan Tanyakan Suara Tidak Sah

    • calendar_month Sabtu, 17 Feb 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 372
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pemilihan Umum Legislatif 2024 telah berlalu namun masalah surat suara tidak sah masih menjadi permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat di Desa Pulukan dan Desa Medewi. Sekelompok warga masyarakat yang di koordinir Wayan Wasa datang ke Kantor PPK Kecamatan Pekutatan untuk menanyakan dan mengkonfirmasi hasil perolehan suara pemilu yang menyatakan bahwa ada surat […]

  • Wakapolres Pimpin Giat Pelepasan Bingkisan Baksos Alumni Akabri 1991 di Polres Jembrana

    Wakapolres Pimpin Giat Pelepasan Bingkisan Baksos Alumni Akabri 1991 di Polres Jembrana

    • calendar_month Minggu, 22 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 313
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Kapolres Jembrana yang diwakili oleh Wakapolres Jembrana Kompol I Made Katon, S.H. memimpin acara pelepasan bingkisan bakti sosial yang diadakan oleh alumni Akabri Lulusan Tahun 1991 yang berlangsung di halaman depan Polres Jembrana, Minggu (22/10/2023) pukul 08.00 Wita. Dalam acara ini dihadiri juga oleh Pjs Pasiops Dim 1617/Jembrana Kapten Czi Ida Made […]

  • Sarasehan Eksistensi dan Revitalisasi Adat Budaya Kampung Islam di Bali

    Sarasehan Eksistensi dan Revitalisasi Adat Budaya Kampung Islam di Bali

    • calendar_month Jumat, 9 Feb 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 450
    • 0Komentar

    Denpasar suarajembrana.com – Sarasehan kebudayaan Islam di pulau Bali. Dimana harmonisasi antara umat Hindu dan umat Muslim yang terjalin humanis dalam naungan keragaman umat beragama. Salah satunya ragam budaya dan seni yang membaur hingga menghasilkan karya ilmiah. Dikalangan para mahasiswa yang mempelajari sejarah-sejarah Islam di Bali. Sehari sarasehan di Gedung Isticom digagas Rektor ITB Isticom […]

  • Warga Terendam Banjir Batal Adakan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    Warga Terendam Banjir Batal Adakan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 417
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Warga Banjar Munduk, Desa Pengambengan Kecamatan Negara batal mengadakan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW. Warga RT 05 berjumlah 125 KK terisolir akibat genangan banjir hujan 2 hari. Dan malam ini pun hasil masakan warga dan male dibagi-bagikan kepada warga yang sangat terdampak banjir. Bahkan menempati rumah salah satu pengusaha Haji Endarto. Warga pun […]

expand_less