Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Babinsa Pantau Pengguna Jalan di Lokasi TPA Temesi

Babinsa Pantau Pengguna Jalan di Lokasi TPA Temesi

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Selasa, 30 Jul 2024
  • visibility 190
  • comment 0 komentar

Gianyar suarajembrana.com – Upaya mengedepankan faktor keamanan saat cuaca hujan di wilayah Gianyar yang terjadi dari beberapa hari belakangan Babinsa Temesi Koramil 1616-01/Gianyar Serda I Wayan Suardika melaksanakan pemantauan wilayah dengan melakukan patroli keliling.

banner 336x280

Termasuk mengunjungi TPA Desa Temesi di Pos pintu keluar masuk ke TPA yang berada di wilayah Desa Temesi Kecamatan Gianyar Kabupaten Gianyar, Selasa (30/7/2024).

Serda I Wayan Suardika menyampaikan pada awal media, guna meyakinkan keamanan wilayah pasca cuaca penghujan yang mengguyur wilayah Gianyar termasuk wilayah Desa Temesi.

“Upaya ini terus dilakukan intens mengunjungi wilayah untuk mengantisipasi bencana alam maupun situasi keamanan yang ada,” tuturnya.

Babinsa Temesi Serda I Wayan Suardika menyampaikan dan mengajak petugas penjaga pintu keluar masuk TPA agar bersama-sama memberikan himbauan kepada para sopir mobil pengangkut sampah yang akan membuang sampah ke TPA.

“Hal terpenting adalah untuk lebih memperhatikan faktor keamanan karena mengingat kondisi jalan yang sempit, licin akibat cuaca penghujan dan berlubang, dengan maksud supaya terhindar dari hal-hal yang tidak di inginkan,” pungkasnya. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hanya Tiga di Indonesia, RMU Tibu Beleng Diujicobakan

    Hanya Tiga di Indonesia, RMU Tibu Beleng Diujicobakan

    • calendar_month Kamis, 25 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 143
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Rice Milling Unit (RMU) yang dibangun di Subak Tibu Beleng, desa Penyaringan, Kecamatan Mendoyo yang merupakan bantuan dari CSR Bank Mandiri kembali diuji coba, Kamis (25/4). Pelaksanaan uji coba disaksikan langsung oleh Bupati Jembrana, I Nengah Tamba bersama Vice President Bank Mandiri, Ari Wita Pinem didampingi OPD terkait serta sejumlah pejabat Bank […]

  • Makepung Bupati Cup 2024 Ratusan Pasang Kerbau Berpacu di Sirkuit All In One

    Makepung Bupati Cup 2024 Ratusan Pasang Kerbau Berpacu di Sirkuit All In One

    • calendar_month Minggu, 11 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 294
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Serangkaian HUT Kota Negara ke-129, Makepung Bupati Cup 2024 diikuti oleh 224 peserta dari berbagai wilayah, Lomba Makepung Bupati Cup 2024 dibuka langsung oleh Bupati Jembrana, I Nengah Tamba, di Sirkuit All in One yang terletak di Desa Pengambengan, Minggu (11/8/2024). Acara ini sukses menyedot perhatian ribuan masyarakat yang datang untuk menyaksikan […]

  • Heroik di Panggung, Sanggar Seni Kumara Widya Suara Sekaa Jegog Jembrana Bawakan Lima Garapan Tari di PKB 2025

    Heroik di Panggung, Sanggar Seni Kumara Widya Suara Sekaa Jegog Jembrana Bawakan Lima Garapan Tari di PKB 2025

    • calendar_month Senin, 23 Jun 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 64
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Sekaa Jegog dari Sanggar Seni Kumara Widya Suara, Lingkungan Baler Bale Agung, Kelurahan Tegalcangkring, Duta Kabupaten Jembrana tampil heroik di ajang Pesta Kesenian Bali (PKB) XLVII Tahun 2025, Senin (23/6). Tampil di Kalangan Madya Mandala komplek Art Center Denpasar, sekaa jegog berhasil menyedot antusias masyarakat untuk menyaksikan salah satu kesenian khas Jembrana tersebut. […]

  • TP PKK Jembrana Salurkan Ribuan Bibit Cabai dan Terong sebgai Langkah Tekan Inflasi

    TP PKK Jembrana Salurkan Ribuan Bibit Cabai dan Terong sebgai Langkah Tekan Inflasi

    • calendar_month Senin, 19 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 260
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Dalam upaya menekan laju inflasi serta memperkuat ketahanan pangan keluarga, Tim Penggerak PKK Kabupaten Jembrana menyalurkan ribuan bibit cabai dan terong kepada warga di lima kecamatan. Penyaluran dilakukan secara maraton oleh Ketua TP PKK Jembrana, Ny. drg. Ani Setiawarini Kembang Hartawan, mulai Rabu (14/5) hingga Selasa (20/5). Kegiatan ini diawali di Desa Yehembang, […]

  • Jelang Libur Nataru, Polda Bali Lakukan Pengamanan Objek Wisata

    Jelang Libur Nataru, Polda Bali Lakukan Pengamanan Objek Wisata

    • calendar_month Minggu, 22 Des 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 126
    • 0Komentar

    suarjembrana.com – Memasuki libur Natal dan Tahun Baru, Polda Bali lakukan pengamanan di sejumlah objek wisata pantai di Bali, adapun pengamanan itu dilakukan oleh personel yang terlibat dalam Operasi Lilin Agung-2024, guna memastikan keamanan masyarakat, Minggu (22 Desember 2024). Kabid Humas Polda Bali, Kombes Pol. Jansen Avitus Panjaitan, S.I.K., M.H., mengatakan pengamanan dan pengawasan tersebut […]

  • Pemkab Jembrana Gelar Kick Off Integrasi Layanan Kesehatan Primer

    Pemkab Jembrana Gelar Kick Off Integrasi Layanan Kesehatan Primer

    • calendar_month Selasa, 10 Sep 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 1.147
    • 0Komentar

    Jembrana, suarajembrana.com – Guna mewujudkan pelayanan kesehatan bagi masyarakat secara optimal dan menyeluruh, Pemerintah Kabupaten Jembrana melalui Dinas Kesehatan menggelar Kick Off Integrasi Layanan Kesehatan Primer (ILP), di Auditorium Pemkab Jembrana, Selasa (10/09/2024). Kegiatan ini dibuka langsung oleh Bupati Jembrana I Nengah Tamba, ditandai dengan pemukulan Gong dilanjutkan dengan penyerahan 9 sepeda motor secara simbolis […]

expand_less