Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » TNI dan Polri » Babinsa Optimis Program Komsos Akan Tercipta Lingkungan Kondusif

Babinsa Optimis Program Komsos Akan Tercipta Lingkungan Kondusif

  • account_circle Ed27
  • calendar_month Selasa, 2 Jan 2024
  • visibility 157
  • comment 0 komentar

Jembrana suarajembrana.com – Menjaga hubungan yang lebih baik Babinsa Koramil 1617-02/Mendoyo Yehsumbul Kauh Sertu Zainal Efendi melaksanakan Komsos dengan warga binaan. Bertempat di Tempek Munduk Paras, Banjar Sekar Kejula Kelod, Desa Yehembang Kauh, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana. Selasa (02/01/2024).

banner 336x280

Sertu Zainal Efendi mengungkapkan, jika kegiatan Komsos tersebut bertujuan untuk meningkatkan keamanan dan silaturahmi dengan warga binaannya. Sekaligus untuk mengetahui kondisi dan perkembangan di masyarakat.

“Selaku Babinsa menghimbau serta mensosialisasikan pemilu damai pada masyarakat sehingga saling menghargai dengan pilihan nya masing-masing serta saling menghormati antar tetangga dilingkungan wilayah desa binaan,” katanya.

Sertu Zainal Efendi jelaskan pula, melalui kegiatan Komsos akan terjalin silaturahmi yang baik dengan warga binaan akan tercipta suasana yang nyaman dan sejuk, sehingga memperlancar tugas keseharian sebagai Babinsa diwilayahnya.

“Rutin Komsos seorang Babinsa dapat mengetahui perkembangan situasi di wilayah desa binaan dan dapat melakukan upaya deteksi dini dan cegah dini, sehingga apabila ada hal-hal negatif yang berkembang bisa cepat diselesaikan,” ujarnya.

Ia juga secara tegas sampaikan, apapun yang terjadi di wilayah binaan tentunya seorang Babinsa dapat mengetahuinya dan mengerti duduk persoalannya dengan baik. ™

  • Penulis: Ed27

Comment

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komandan Seskoad Tinjau KKL binsat Pasis Seskoad di Yonzipur 18/YKR

    Komandan Seskoad Tinjau KKL binsat Pasis Seskoad di Yonzipur 18/YKR

    • calendar_month Kamis, 29 Agt 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 380
    • 0Komentar

    Gianyar suarajembrana.com – Komandan Sekolah Staf dan Komando Angkatan Darat (Seskoad), Mayjen TNI Agus Prangarso, S.Sos. beserta jajaran pejabat teras Seskoad, melaksanakan peninjauan terhadap kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) Pembinaan Satuan (Binsat) Perwira Siswa (Pasis) Seskoad di Yonzipur 18/YKR, Bali, Kamis (29/08/2024). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya peningkatan pemahaman perwira siswa Seskoad dalam peningkatan […]

  • Ny Candrawati Tamba dampingi PJ Ketua Dekranasda Bali

    Ny Candrawati Tamba dampingi PJ Ketua Dekranasda Bali

    • calendar_month Rabu, 24 Apr 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 145
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pj Ketua Dekranasda didampingi Ketua Dekranasda Jembrana Ny. Candrawati Tamba dan beberapa pengurus Dekranasda Kabupaten Jembrana menyampaikan apresiasi kepada para pelaku IKM terus berupaya mempertahankan dan mengembangkan usaha produktif. Kunjungan ke sejumlah pelaku IKM Jembrana pada Rabu (24/4), juga untuk memberikan motivasi dan bimbingan agar pelaku akan senantiasa tumbuh di Jembrana. Adapun […]

  • Pemkab Jembrana Tingkatkan Infrastruktur Modal Dasar Transformasi Pembangunan

    Pemkab Jembrana Tingkatkan Infrastruktur Modal Dasar Transformasi Pembangunan

    • calendar_month Rabu, 31 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 169
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Jembrana Tahun 2025, menitikberatkan pada peningkatan ekonomi masyarakat melalui pembangunan infrastruktur yang handal sebagai modal dasar transformasi pembangunan. Guna memperoleh pemahaman bersama terkait arah kebijakan pembangunan tahun 2025, Badan Perencana Pembangunan Daerah (Bappeda) kabupaten Jembrana menggelar Forum Konsultasi Publik Penyempurnaan Rancangan Awal RKPD Kabupaten Jembrana Tahun […]

    • calendar_month Rabu, 3 Jan 2024
    • account_circle Ed27
    • visibility 150
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Babinsa Desa Medewi, Koramil 1617-04/Pekutatan, Pelda Komang Soyen bersinergi dengan Babinkamtibmas melaksanakan pendampingan dan pengawalan kegiatan pembagian Bantuan Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) Kabupaten Jembrana kepada masyarakat yang berhak menerima, berupa beras 10 Kg/KK dengan jumlah keseluruhan 90 orang, bertempat di Kantor Desa Medewi, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana, Selasa (02/01/2024). Di hadiri dalam […]

  • Bupati Kembang Hadiri Karya Ngenteg Linggih Pura Amertha Sari Yehembang Kauh

    Bupati Kembang Hadiri Karya Ngenteg Linggih Pura Amertha Sari Yehembang Kauh

    • calendar_month Minggu, 4 Mei 2025
    • account_circle Ed27
    • visibility 97
    • 0Komentar

    suarajembrana.com – Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan Menghadiri Karya Mamungkah, Mupuk Pedagingan, Nyatur Rebah, Padudusan Alit, Wraspati Kalpa lan Ngusaba di Pura Amertha Sari, Br. Adat Gianyar, Desa Adat Yehbuah, Desa Yehembang Kauh, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana, Minggu (4/5). Rangkaian acara tersebut juga dilaksanakan penandatanganan prasati oleh Bupati Kembang serta penyerahanPunia senilai Rp. 5 […]

  • Polres Jembrana Buka Latihan Sispam Kota Ops Mantab Brata Agung 2023-2024

    Polres Jembrana Buka Latihan Sispam Kota Ops Mantab Brata Agung 2023-2024

    • calendar_month Rabu, 4 Okt 2023
    • account_circle Ed27
    • visibility 197
    • 0Komentar

    Jembrana suarajembrana.com – Pada hari Rabu, 4 Oktober 2023, Polres Jembrana secara resmi membuka Latihan Sispam Kota Ops Mantab Brata Agung 2023-2024. Kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan pengamanan tahapan Pemilu tahun 2023-2024 di Kabupaten Jembrana. Kegiatan pembukaan tersebut berlangsung di GOR Kresna Jvara, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan/Kabupaten Jembrana, mulai pukul 09.08 hingga 09.40 Wita. Acara ini […]

expand_less